Wan Ulfa Nur Zuhra

Wan Ulfa Nur Zuhra

Indeks Tulisan

Tiket.com Diakuisisi Bliblicom, Bersiap Menyalip Traveloka
Mild report
Jumat, 16 Jun 2017

Tiket.com Diakuisisi Bliblicom, Bersiap Menyalip Traveloka

Blibli.com secara resmi telah mengakuisisi Tiket.com dan bersiap menjadikan agen perjalanan online itu maju mengalahkan pesaing utamanya, Traveloka.
Nasib Bisnis Ooredoo Setelah Qatar Diboikot
Mild report
Kamis, 15 Jun 2017

Nasib Bisnis Ooredoo Setelah Qatar Diboikot

Sejak Qatar dikucilkan oleh beberapa negara Timur Tengah, saham Ooredoo ikut merosot, ratingnya juga terancam turun.
Memakan Serangga untuk Mengatasi Krisis Pangan
Mild report
Rabu, 14 Jun 2017

Memakan Serangga untuk Mengatasi Krisis Pangan

Sejak 2008, Food Agriculture Organization (FAO) sudah gencar mencanangkan konsumsi serangga demi menghadapi krisis pangan di masa depan.
Penjualan Mobil Listrik yang Melaju Kencang
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Penjualan Mobil Listrik yang Melaju Kencang

Sejak 2007, pasar mobil listrik perlahan mulai mengikis mobil berbahan bakar fosil meski dalam jumlah terbatas. Pada 2016, lebih dari 700.000 unit mobil listrik terjual di seluruh dunia atau kurang dari 1 persen dari total pasar mobil.
Hutan Borneo yang Makin Botak
Mild report
Senin, 12 Jun 2017

Hutan Borneo yang Makin Botak

Pada tahun 2020, tiga tahun dari sekarang, Borneo diperkirakan kehilangan 75 persen hutannya.
Ramadan di Adelaide: Puasa di Musim Dingin Hanya 11 Jam
Hard news
Minggu, 11 Jun 2017

Ramadan di Adelaide: Puasa di Musim Dingin Hanya 11 Jam

Mereka yang melewati Ramadan di Australia pada 2017 akan menjalani puasa dengan rentang waktu jauh lebih singkat dari negara-negara di bagian utara Bumi.
Perjanjian Pranikah Seharusnya Bukan Hal yang Tabu
Mild report
Jumat, 9 Jun 2017

Perjanjian Pranikah Seharusnya Bukan Hal yang Tabu

Perjanjian pranikah dianggap tabu dan tidak penting bagi sebagian masyarakat. Ketentuan perjanjian semacam ini punya manfaat untuk pasangan suami-istri.
Qatar Airways Dihantam
Mild report
Kamis, 8 Jun 2017

Qatar Airways Dihantam "Turbulensi" Konflik Timur Tengah

Pemutusan hubungan diplomatik oleh sejumlah negara Timur Tengah dengan Qatar berdampak buruk bagi bisnis Qatar Airways. Negara lain, seperti Maladewa dan Indonesia ikut menghentikan penerbangan dari maskapai itu.
Mengorek Informasi Pajak dari Nasabah Berekening Rp200 Juta
Mild report
Selasa, 6 Jun 2017

Mengorek Informasi Pajak dari Nasabah Berekening Rp200 Juta

Aturan baru Kementerian Keuangan tentang akses informasi keuangan demi kepentingan perpajakan dinilai masih memiliki celah dan kurang pas. Salah satunya batas saldo minimal yang ditetapkan Rp200 juta dianggap terlalu rendah.
Imbas Ekonomi Putusnya Hubungan Diplomatik Saudi- Qatar
Mild report
Senin, 5 Jun 2017

Imbas Ekonomi Putusnya Hubungan Diplomatik Saudi- Qatar

Arab Saudi, Mesir, Bahrain, dan Uni Emirat Arab memutuskan hubungan mereka dengan Qatar. Apa dampak ekonomi dari pemutusan hubungan ini?
Memetik Manfaat dari Memperkenalkan Buku pada Bayi
Mild report
Senin, 5 Jun 2017

Memetik Manfaat dari Memperkenalkan Buku pada Bayi

Riset terbaru membuktikan bahwa mengenalkan bayi dengan buku bisa meningkatkan kemampuan berbahasa dan membaca.
Kematian Para Pendaki Gunung Everest di Musim Semi
Mild report
Minggu, 4 Jun 2017

Kematian Para Pendaki Gunung Everest di Musim Semi

Musim pendakian awal tahun 2017 ini, Everest sudah menelan 6 korban. Padatnya pendaki yang sebagian besar minim pengalaman, kini menjadi persoalan.
Bijak dengan Uang THR Agar Tak Terjebak Utang Usai Lebaran
Mild report
Jumat, 2 Jun 2017

Bijak dengan Uang THR Agar Tak Terjebak Utang Usai Lebaran

Dengan harapan mendapatkan THR, seseorang kemudian berbelanja banyak-banyak untuk lebaran. Uang THR pun akhirnya jebol dan berakhir dengan tambahan utang.
Orang Indonesia yang Berpuasa dan Berjilbab di Rusia
Mild report
Kamis, 1 Jun 2017

Orang Indonesia yang Berpuasa dan Berjilbab di Rusia

Ramadan tahun ini, Rusia menjadi salah satu negara dengan waktu puasa terpanjang, 19,5 hingga 20 jam. Untungnya tahun ini tak bertepatan dengan musim panas.
Investasi Saham yang Patut Dilirik Saat Ramadan
Mild report
Selasa, 30 Mei 2017

Investasi Saham yang Patut Dilirik Saat Ramadan

Sejumlah emiten di sektor ritel, makanan dan minuman, serta komunikasi biasanya mencetak kinerja positif selama Ramadan. Membeli saham emiten-emiten tersebut untuk meningkatkan pendapatan saat Lebaran, patut dipertimbangkan.
Kejeniusan Albert Einstein dalam Layar Kaca Genius
Mild report
Minggu, 28 Mei 2017

Kejeniusan Albert Einstein dalam Layar Kaca Genius

Kisah hidup ilmuan legendaris Albert Einstein menjadi cerita yang diangkat dalam serial Genius di layar kaca. Kisah ini tak menceritakan soal konsep teori relativitas, Genius juga mengungkap drama dan sisi-sisi lain dalam hidup Einstein.
Ramadan di Manchester: Puasa 19 Jam di Musim Panas
Mild report
Jumat, 26 Mei 2017

Ramadan di Manchester: Puasa 19 Jam di Musim Panas

Tahun ini, muslim di Inggris harus berpuasa selama 19 jam di musim panas. Ramadan di Inggris terasa lebih melelahkan, terutama bagi perantau asal Indonesia.
Bercanda di Facebook Safety Check Itu Sungguh Tak Lucu
Mild report
Jumat, 26 Mei 2017

Bercanda di Facebook Safety Check Itu Sungguh Tak Lucu

Banyak pengguna Facebook di Indonesia yang bermain-main dengan Facebook Safety Check, menjadikannya bahan bercanda di tengah bencana dan rasa khawatir banyak orang akan keselamatan keluarga dan teman-temannya.
Serangan Bom Tak Rusak Toleransi di Manchester
Mild report
Kamis, 25 Mei 2017

Serangan Bom Tak Rusak Toleransi di Manchester

Bom bunuh diri di Manchester Arena tak mengganggu kerukunan antar etnis dan agama yang sudah terjalin begitu lama.
Dal Bhat: Sekali Makan, Kenyang 24 Jam
Mild report
Kamis, 25 Mei 2017

Dal Bhat: Sekali Makan, Kenyang 24 Jam

Di Nepal, Bangladesh, dan India, Dal Bhat menjadi makanan tradisional yang cukup populer. Porsinya yang cukup besar dan tak terbatas membuat Dal Bhat menjadi idola para pendaki di Himalaya.