tirto.id - Kumpulan nama anak perempuan dari bahasa Sansekerta beserta maknanya ini bisa jadi inspirasi bagi Anda yang sedang mencari-cari nama untuk buah hati yang sebentar lagi akan hadir.
Bahasa Sansekerta sendiri masuk dalam rumpun bahasa Indo-Eropa dan dianggap sebagai salah satu bahasa paling tua. Kosa kata dalam bahasa Sansekerta ini kerap dianggap memiliki kedalaman filosofis dan makna positif.
Oleh karena itu, dengan memberi nama buah hati dengan bahasa yang memiliki peran penting dalam perkembangan sejarah, sastra dan filsafat tersebut, diharapkan segala doa dan hal baik dapat mewujud dalam seluruh aspek kehidupan anak perempuan Anda.
Nama Anak Perempuan Sansekerta
Berikut ini rekomendasi nama anak perempuan dalam bahasa Sansekerta dan maknanya, yang bisa Anda pilih:
- Abhinanda: Merayakan
- Adhika: Lebih baik
- Alindra: Istilah arsitektur untuk bangunan kuil Hindu yang melambangkan ketinggian
- Adia: Hadiah
- Adwitiya:Tidak ada duanya
- Aishwarya: Makmur, kaya
- Akshaya: Kekal, abadi
- Adhira: Kilat
- Bhanumati: Terkenal
- Bhanurasmi: Matahari
- Bhavi: Emosional
- Bhoomi: Bumi
- Bhuvi: Surga
- Bina: Alat Musik
- 16. Cetta: Berpengetahuan Luas
- Chahna: Cinta
- Champa:Bunga
- Chandani: Nama dewi
- Chandra: Bulan yang bersinar
- Charu: Cantik
- Chesta: Tingkah laku
- Chindaga: Pandan Wangi
- Chitra: Potret
- Choiru: Cantik
- Dahayu: Cantik
- Dakshayani: Dewi Padi
- Danakitri: Kemasyuran
- Darmastuti: Wanita yang penuh pengabdian
- Darshana: Dewata
- Deepa: Cahaya
- Deepika: Secercah Cahaya
- Devi:Nama dewi
- Devita: Dewata
- Deya: Memiliki kepribadian yang menyenangkan
- Dhara: Bumi, mengalir
- Dhatri: Pengharapan tertinggi
- Dheandita: Kesenangan setelah kaya
- Dhipa: Cahaya
- Dhira: Kebijakan
- Dineshcara: Matahari
- Dira: Kebijakan
- Divya: Perempuan Sansekerta Kekuatan Tuhan
- Divyanisa: Wanita yang berjaya (Bentuk kata Divya dengan Annisa)
- Eesha: Kemurnian
- Eila: Bumi, mengalir
- Ekanta: gadis yang tekun
- Ekantika: Bernyanyi dengan baik
- Eksha: Kemurnian
- Elina: Wanita yang pintar
- Falguni: Cantik
- Frisanti: Damai
- Fulki: Berkilau
- Fulmala: Mahkota bunga
- Gandhali: Wangi
- Gauri: Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna
- Gayatri: Dewi, mantra
- Geeta: Nyanyian
- Ginanita: Menghitung
- Gita: Berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung
- Gowri: Beribadah
- Harini: Rusa
- Harshita: Kesenangan
- Hemakshi: Bermata emas
- Hemavati: Dewi Parvati
- Himeka: Bermata emas
- Iksha: Penglihatan
- Inayat: Budi
- Indali: Kuat
- Indhira: Perasaan pada keadilan
- Indrami: Istri Dewa Indra
- Indrawati: Malaikat
- Indria: Mempunyai rasa adil
- Indrina: Dalam
- Inka: Bumi yang kecil
- Inu: Atraktif
- Ipsita: Hasrat
- Ira: Keturunan yang Baik
- Ishana: Kaya
- Ishani: Dewi Durga
- Ishita: Superior
- Ishya: Musim semi
- Isvara: Pemimpin, yang berkuasa
- Janaki: Keteguhan, kebijaksanaan, pengaruh dan kekuasaan
- Janettra: Berderajat tinggi (bentuk lain dari Janitra)
- Janya: Kehidupan
- Jaswinder: Keteguhan, kebijaksanaan, pengaruh dan kekuasaan
- Jayanti: Perasaan pada keadilan
- Jennitra: Berderajat tinggi
- Judistia: Matahari
- Jyoti: Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna
- Jyotika: Cahaya
- Kieran: Sorotan cahaya
- Kiran: Leretan
- Konita: Hasrat, cantik
- Krisnanda: Pemudi Dewa Krisna
- Kriti: Karya Seni
- Kshama: Kesabaran
- Kumari: Feminim
- Kusumaningrum: Seharum bunga
- Kusumaputri: Wanita secantik Bunga
- Lalitha: ceria
- Lastmi: Pertanda dari Tuhan
- Lavani: Keanggunan
- Lavanya: Gadis yang cantik
- Lekha: Senang menulis
- Lila: Senang Olahraga
- Lolaksi: Ganesha
- Awalan Huruf M
- Maula: Mahkota
- Meenal: Permata yang berharga
- Meera: Lautan
- Mehjibin: Wajah Canti
- Midayati: Senang
- Minara: Pencuri hati
- Mohini: Menyamar
- Mudita: Senang
- Mukti: Kebebasan
- Naditya: Matahari
- Naray: Harapan
- Nareswari: Permaisuri
- Narpendyah: Ratu
- Natya: Abadi
- Nayshi: Spesial
- Nayyala: Tingkah laku
- Neena: Mata yang indah, mata yang cantik
- Neha: Cinta dan kasih sayang
- Niena: Bermata indah
- Niranjana: Melambung
- Nirmala: Bersih, terbebas dari semua ketidak-murnian
- Nisha: Malam
- Nitya: Abadi
- Nivriti: Kebahagiaan
- Oditi: Fajar
- Oma: Pemberi kehidupan
- Padma: Cakra
- Padmarini: Indah Dan Tajam
- Padmini: Wanita Ulung
- Padnuni: Teratai
- Paradina: Pagi
- Paramesti: Dewi/permaisuri yang baik hati
- Parvati: Anak Gunung
- Piurity: Cinta
- Pradnya: Pagi
- Pramesti: Dewi atau permaisuri yang baik hati
- Prameswara: Permaisuri
- Pratibha: Cahaya, Kepintaran, Imajinasi
- Pratima: Idola
- Pratishta: Dihormati
- Pratita: Mashur, Termashur
- Praveena: Terampil
- Preeti: Cinta
- Prianka: Favorit
- Prisha: Penuh cinta; Pemberian Tuhan
- Prithika: Bunga
- Priya: Dicintai
- Qiran: Cahaya
- Rachna: Kreasi, ciptaan
- Radhia: Kemakmuran
- Radhika: Sukses, makmur
- Radia: Kemakmuran
- Raharjeng: Selamat, sejahtera
- Raiya: Aliran
- Rajani: Gelap, Malam
- Rajni: Ratu yang bercahaya
- Rajni: Ratu
- Rania: Bangsawan
- Ranya: Menyenangkan
- Raveena: Cerah
- Raya: Aliran
- Rayadinata: Pemimpin besar
- Reena: Permata
- Safira: Terhormat, terkenal, istimewa
- Safitri: Kepercayaan
- Sahima: Sedingin angin
- Sahira: Gunung
- Salasika: Wanita pemberani
- Samsara: Melewati
- Sandhya: Cahaya
- Sandika: Cantik dan bersemangat
- Tavisha: Surga
- Triani: Cahaya penerangan
- Trisha: Harapan, keinginan
- Udipti: Api
- Uma: Tanaman Halus
- Urmila: wanita yang sangat memikat
- Usha: Kecantikan, Kekayaan
- Venya: dicintai
- Vidya: Ilmu pengetahuan
- Vijayalakshmi: Raja Kemenangan
- Viriya: salah satu dari lima kekuatan yang dapat mendorong Buddha menuju pencerahan
- Vishaka: Bintang
- Widyanata: Pandai, berilmu (Bentuk lain dari Widyanatha)
- Widyaningtias: Wanita yang memiliki ilmu pengetahuan
- Yochana: Pemikiran
- Yogini: Petapa Wanita
- Yudistia: Bentuk lain dari Yudistira (matahari)
- Yuvika: Wanita muda
- Zafira: Batu safir
- Zanitha: Anggun, lembut
- Zarina: Keemasan
Penulis: Lucia Dianawuri
Editor: Yulaika Ramadhani