Indeks Virus Corona

Lebih 3 Kali Jokowi Marah soal Corona, Tak Ada Menteri yang Dipecat
Current issue
Rabu, 5 Agt 2020

Lebih 3 Kali Jokowi Marah soal Corona, Tak Ada Menteri yang Dipecat

Kemarahan Jokowi soal Corona berkaitan pada lambatnya birokrasi dan rendahnya penyaluran anggaran yang berujung ancaman reshuffle.
Update COVID-19 DKI 4 Agustus: 22.909 Positif & 880 Meninggal
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Update COVID-19 DKI 4 Agustus: 22.909 Positif & 880 Meninggal

Pasien positif COVID-19 di DKI Jakarta sebanyak 22.909 kasus per Selasa 4 Agustus 2020.
Kemenkes Jelaskan Prosedur Penemuan Obat dalam Penanganan COVID-19
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Kemenkes Jelaskan Prosedur Penemuan Obat dalam Penanganan COVID-19

Plt. Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kemenkes Slamet berkata berbagai lembaga terus bekerja keras untuk mencari obat dan vaksin COVID-19.
Update Corona Indonesia 4 Agustus: Bertambah 1.922, Jatim Tertinggi
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Update Corona Indonesia 4 Agustus: Bertambah 1.922, Jatim Tertinggi

Kasus positif COVID-19 di Indonesia bertambah 1.922 orang, sehingga total 115.056 kasus.
Akui Data Tak Sempurna, Wiku: Laporan Kasus Lebih Dari 1x24 Jam
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Akui Data Tak Sempurna, Wiku: Laporan Kasus Lebih Dari 1x24 Jam

Penghitungan angka reproduksi efektif bila diterapkan dalam situasi pemeriksaan laboratorium dilaporkan dalam kurun waktu 1x24 jam.
Kemenristek: Hadi Pranoto Bukan Peneliti Konsorsium Riset COVID-19
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Kemenristek: Hadi Pranoto Bukan Peneliti Konsorsium Riset COVID-19

Hadi Pranoto tidak pernah menjadi salah satu anggota peneliti konsorsium dalam tim pengembangan herbal imunomodulator yang dibentuk oleh Kemenristek/BRIN.
Satgas Ingatkan Figur Publik Hati-Hati Sampaikan Informasi COVID-19
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Satgas Ingatkan Figur Publik Hati-Hati Sampaikan Informasi COVID-19

Jubir Satgas COVID-19 Wiku Adisasmito mengimbau kepada para peneliti dan figur pubik untuk tidak sembarangan dalam menyampaikan berita tentang COVID-19.
Survei Jatam: Ketahanan Pangan Warga Sekitar Tambang Lebih Rentan
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

Survei Jatam: Ketahanan Pangan Warga Sekitar Tambang Lebih Rentan

JATAM dalam surveinya memberikan kesimpulan bahwa imunitas pangan warga yang lebih tinggi di masa pandemi ini nampak jelas pada wilayah di mana tambang tidak beroperasi.
IDI Aceh Desak Pemerintah Aceh Rekrut Relawan COVID-19
Hard news
Selasa, 4 Agt 2020

IDI Aceh Desak Pemerintah Aceh Rekrut Relawan COVID-19

Catatan IDI Aceh sudah ada 60 tenaga medis yang positif COVID-19, sekitar 25 orang di antaranya dokter dan selebihnya perawat.
Studi Terbaru Jelaskan Risiko Infeksi COVID-19 pada Golongan Darah?
Kesehatan
Selasa, 4 Agt 2020

Studi Terbaru Jelaskan Risiko Infeksi COVID-19 pada Golongan Darah?

Penelitian itu melibatkan 7.770 responden di rumah sakit New York Presbyterian (NYP).
Deretan Kepala Daerah Kena Corona & Mengapa Jokowi Perketat Istana
Current issue
Selasa, 4 Agt 2020

Deretan Kepala Daerah Kena Corona & Mengapa Jokowi Perketat Istana

Ke-13 kepala daerah yang terkena Corona, dua di antaranya pernah ke Istana Negara bertemu Presiden Jokowi dengan protokol kesehatan ketat.
Kantor BPS Gorontalo Ditutup usai Pegawai Positif COVID-19
Hard news
Senin, 3 Agt 2020

Kantor BPS Gorontalo Ditutup usai Pegawai Positif COVID-19

Kantor BPS Gorontalo tutup selama 14 hari. Selama tutup, pegawai bekerja dari rumah.
Update Corona Indonesia Bertambah 1.679 Orang: Total 113.134 Kasus
Hard news
Senin, 3 Agt 2020

Update Corona Indonesia Bertambah 1.679 Orang: Total 113.134 Kasus

Kasus COVID-19 di Indonesia bertambah 1.679 orang, sehingga total menjadi 113.134 per 3 Agustus 2020. Rinciannya: 37.595 pasien dalam perawatan, 70.237 sembuh, dan 5.302 orang meninggal.
Istana Perketat Protokol Kesehatan Jokowi, Kaca Akrilik Dipasang
Hard news
Senin, 3 Agt 2020

Istana Perketat Protokol Kesehatan Jokowi, Kaca Akrilik Dipasang

Pihak Istana menambahkan kaca akrilik di meja oval selain menerapkan jaga jarak antarkursi dan jarak kursi tamu dengan kursi presiden sejauh kurang lebih 2 meter-2,5 meter.
Kasus COVID-19 Melonjak, Pemkab Sleman Jadikan Asrama Haji Faskes
Hard news
Senin, 3 Agt 2020

Kasus COVID-19 Melonjak, Pemkab Sleman Jadikan Asrama Haji Faskes

Pemkab Sleman menjadikan asrama haji sebagai fasilitas kesehatan (faskes) darurat untuk mengisolasi pasien positif COVID-19 setelah terjadi lonjakan kasus di wilayah itu.
Walkot Tanjungpinang Rahma Dikarantina Usai Bertemu Gubernur Kepri
Hard news
Senin, 3 Agt 2020

Walkot Tanjungpinang Rahma Dikarantina Usai Bertemu Gubernur Kepri

Usai acara syukuran pelantikan Gubernur Kepri, sejumlah pejabat daerah jalani tes swab karena Isdianto dinyatakan positif COVID-19. 
Siapa Hadi Pranoto yang Obrolannya dengan Anji Dihapus Youtube?
Current issue
Senin, 3 Agt 2020

Siapa Hadi Pranoto yang Obrolannya dengan Anji Dihapus Youtube?

Gelar 'Profesor' yang ada pada seorang bernama Hadi Pranoto dipertanyakan setelah ia mengklaim berhasil menemukan obat corona COVID-19.
Gelar Profesor Hadi Pranoto, Narasumber Anji soal Corona Diragukan
Hard news
Minggu, 2 Agt 2020

Gelar Profesor Hadi Pranoto, Narasumber Anji soal Corona Diragukan

Tim EKA Ditjen Dikti Kemendibud meragukan gelar profesor yang disematkan ke Hadi Pranoto, narasumber Anji.
Hotline dan Prosedur PKTD di Tengah Pandemi COVID-19
Sosial budaya
Sabtu, 1 Agt 2020

Hotline dan Prosedur PKTD di Tengah Pandemi COVID-19

PTKD diperuntukkan untuk semua kalangan masyarakat desa dan tidak mewajibkan mereka yang berpartisipasi harus memiliki kemampuan khusus atau pengalaman.
Gubernur Kepulauan Riau Isdianto Terkonfirmasi Positif COVID-19
Hard news
Sabtu, 1 Agt 2020

Gubernur Kepulauan Riau Isdianto Terkonfirmasi Positif COVID-19

Sampai sekarang belum diketahui pasti dari siapa Gubernur Isdianto dan beberapa stafnya tertular virus COVID-19.