Kepala Humas PT PLN (Persero) Area Yogyakarta Suryanta mengatakan memastikan tidak ada kendala untuk pasokan listrik selama UNBK, karena hingga saat ini daya listrik untuk masyarakat di DIY masih surplus.
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendi mengemukakan bahwa soal-soal yang bersentuhan dengan animasi dalam UNBK SMK pada tahun 2018 masih tetap ada.
Kemdikbud meminta agar pelaksanaan Ujian Nasional (UN) bebas dari aksi kecurangan. Sanksi keras akan tetap diberlakukan jika terdapat guru yang terlibat dalam kecurangan UN.
Polisi mengimbau siswa jangan mudah percaya pada penjual kunci jawaban UN, serta melaporkan pada pihak berwajib jika mengetahui ada pihak yang menjual.
Dari 27 kabupaten/kota di Provinsi Jawa Barat, terdapat empat daerah yang menurut Ahmad Heryawan siap 100 persen melaksanakan UNBK untuk tingkat SMA/SMK dan sederajat.
Pelaksanaan UN SMK di kabupaten Kendari diikuti oleh 146 siswa dari empat SMK yang tersebar di empat pulau, yakni Pulau Wangiwangi, Pulau Kaledupa, Pulau Tomia, dan Pulau Binangko.
Puluhan ribu sekolah dinyatakan telah siap untuk menyelenggarakan ujian nasional berbasis komputer. Pelaksanaan ujian melalui sistem komputer itu dapat dilakukan dengan menumpang dengan sekolah lain yang tidak menyelenggarakan ujian nasional.
Mendikbud Muhadjir Effendy mengungkapkan jika ujian nasional sedang dikaji ulang. Beberapa siswa menginginkan agar UN ditiadakan karena hanya membuang-buang anggaran.