Indeks Transportasi Publik

Pembangunan Infrastruktur Pengurang Kemacetan
Senin, 28 Nov 2016

Pembangunan Infrastruktur Pengurang Kemacetan

Progres pembangunan tiang penyangga jalur transportasi kereta api ringan atau light rail transit (LRT) lintas pelayanan Cibubur-Cawang, Jakarta, Senin (28/11)
Empati di Atas Tempat Duduk Prioritas KRL
Mild report
Jumat, 11 Nov 2016

Empati di Atas Tempat Duduk Prioritas KRL

Di beberapa transportasi publik Jakarta, khususnya KRL, disediakan Tempat Duduk Prioritas (TDP) yang diperuntukkan bagi orang lanjut usia, perempuan hamil, anak kecil dan penyandang disabilitas. Empati diuji, akal sehat diukur. Banyak anak muda yang tak peduli. Tapi ini juga soal kurangnya TDP dan peraturan yang dianggap sebatas himbauan.
Rimba Jalanan Bogor dan Potret Buruk Transportasi Kota
Mild report
Selasa, 4 Okt 2016

Rimba Jalanan Bogor dan Potret Buruk Transportasi Kota

Bogor ditetapkan sebagai kota dengan transportasi terburuk kedua di dunia oleh survei The Waze Driver Satisfaction Index 2016. Akar permasalahannya merentang dari struktur kota yang terlalu terpusat, tak disiplinnya pengguna jalan, keberadaan PKL, parkir liar, hingga minimnya penambahan panjang jalan disaat jumlah kendaraan pribadi makin tak terkendali. Fenomena serupa terjadi di kota-kota lain di Indonesia.
Melihat Progres Pembangunan MRT Jakarta
Kamis, 8 Sept 2016

Melihat Progres Pembangunan MRT Jakarta

MRT dinilai bisa menjadi terobosan transportasi. Diperkirakan dapat mengangkut 280 ribu penumpang perhari. Proyek sebesar 1,5 milliar dollar AS ini dinilai sebanding dengan manfaat yang akan dirasakan warga dengan hadirnya MRT. Ibukota lepas dari belenggu kemacetan akut.
Merdeka Atau Macet
Minggu, 28 Agt 2016

Merdeka Atau Macet

merupakan bentuk kampanye agar masyarakat lebih memilih menggunakan angkutan umum agar dapat mengurangi kemacetan di Jakarta.
Ahok: Sistem
Hard news
Jumat, 19 Agt 2016

Ahok: Sistem "Tap In-Tap Out" Guna Mengetahui Pola Penumpang

Ahok mengungkapkan sistem "Tap In-Tap Out" yang tengah diuji coba pada transportasi Bus Transjakarta bertujuan untuk mengetahui jumlah dan pola perjalanan para penumpang.
Ahok Soroti Transportasi Publik
Sosial budaya
Rabu, 22 Jun 2016

Ahok Soroti Transportasi Publik

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengungkapkan hal yang belum tercapai pada hari ulang tahun ibu kota ke-489 adalah masalah transportasi publik.
Jelang Lebaran, 46.478 Unit Bus Siap Beroperasi
Sosial budaya
Selasa, 31 Mei 2016

Jelang Lebaran, 46.478 Unit Bus Siap Beroperasi

Data Kementerian Perhubungan menyatakan, jumlah bus yang terdiri dari AKAP, AKDP, dan pariwisata siap dioperasikan selama musim lebaran tahun ini mencapai 46.478 unit bus. Jumlah ini meningkat sebesar 1.607 bus dari tahun 2015.
Kadin Desak Pemerintah Tegakkan Regulasi Transportasi
Selasa, 22 Mar 2016

Kadin Desak Pemerintah Tegakkan Regulasi Transportasi

“Mau konvensional atau aplikasi, kalau dia mengangkut penumpang, maka harus memenuhi regulasi. Sebab peraturan yang ada dibuat agar transportasi publik memenuhi aspek keselamatan dan keamanan. Itu memang menjadi tugas negara,” terang Carmelita.