"Pak menteri (Perhubungan) minta secepatnya, jadi kalau bisa mungkin sampai dengan awal bulan depan atau bulan depan sudah selesai. Saya usahakan," ujar Budi Setiadi
Menkominfo Rudiantara mendukung perluasan jangkauan transportasi berbasis online seperti Go-Jek, karena dapat mengurangi tingkat ketimpangan (gini ratio) dalam negeri.