Indeks Spanyol

Perang di Antara Orwell dan Hemingway
Sosial budaya
Minggu, 22 Okt 2017

Perang di Antara Orwell dan Hemingway

Apa yang membedakan George Orwell dan Ernest Hemingway dalam menyikapi Perang Sipil di Spanyol?
Uni Eropa Tak Mau Intervensi Krisis Catalunya dan Spanyol
Politik
Jumat, 20 Okt 2017

Uni Eropa Tak Mau Intervensi Krisis Catalunya dan Spanyol

Berbicara menjelang KTT Dewan Uni Eropa, Presiden Dewan Eropa memastikan bahwa masalah Catalunya tidak masuk dalam agenda pembahasan mereka.
Spanyol Tolak Mediasi Bahas Kemerdekaan Catalunya
Politik
Kamis, 12 Okt 2017

Spanyol Tolak Mediasi Bahas Kemerdekaan Catalunya

Perdana Menteri Spanyol menolak adanya rencana kemerdekaan Catalunya dan menyebut rencana itu sebagai “dongeng.”
Spanyol Keluarkan Ultimatum terkait Kemerdekaan Catalunya
Politik
Kamis, 12 Okt 2017

Spanyol Keluarkan Ultimatum terkait Kemerdekaan Catalunya

Bila deklarasi tidak dicabut, Spanyol akan meminta Pasal 155 dari konstitusi yang memungkinkan PM Rajoy untuk menangguhkan otonomi daerah Catalunya dan memberlakukan pemerintahan langsung.
Presiden Catalunya Menunda Deklarasi Kemerdekaan
Politik
Rabu, 11 Okt 2017

Presiden Catalunya Menunda Deklarasi Kemerdekaan

Presiden Carles Puigdemont menunda deklarasi kemerdekaan Catalunya untuk melanjutkan perundingan dengan pemerintah Spanyol guna menyelesaikan konflik.
Setelah Catalunya, Kini Basque Ingin Merdeka
Politik
Selasa, 10 Okt 2017

Setelah Catalunya, Kini Basque Ingin Merdeka

Geliat referendum Catalunya menular ke Basque, sebuah daerah otonom yang puluhan tahun memelihara aspirasi kemerdekaan dari Spanyol.
Ratusan Ribu Demonstran Memprotes Kemerdekaan Catalunya
Politik
Senin, 9 Okt 2017

Ratusan Ribu Demonstran Memprotes Kemerdekaan Catalunya

Aksi demonstrasi ini dimaksudkan untuk membuka fase dialog baru antara pemerintah Catalan dan Spanyol pasca-referendum kemerdekaan Catalunya yang dinyatakan ilegal.
Spanyol Lolos ke Rusia, Konflik Catalunya Diharapkan Mereda
Olahraga
Sabtu, 7 Okt 2017

Spanyol Lolos ke Rusia, Konflik Catalunya Diharapkan Mereda

Sepak bola diharapkan mampu meredakan konflik yang terjadi antara Catulanya dan Pemerintah Spanyol karena ketidakstabilan politik itu sempat terbawa ke lapangan sepakbola.
Mahkamah Spanyol Tangguhkan Sidang Kemerdekaan Catalunya
Politik
Jumat, 6 Okt 2017

Mahkamah Spanyol Tangguhkan Sidang Kemerdekaan Catalunya

Mahkamah Spanyol mengancam akan menangkap mereka yang tetap menggelar sidang dan akan menganggap sidang tidak sah.
WNI di Spanyol Diimbau Waspada Terkait Referendum Catalunya
Politik
Rabu, 4 Okt 2017

WNI di Spanyol Diimbau Waspada Terkait Referendum Catalunya

KBRI mengimbau WNI di Spanyol, terutama di Barcelona untuk waspada terkait adanya referendum Catalunya.
Jadwal Pra Piala Dunia 2018 Zona Eropa: Spanyol vs Albania
Olahraga
Selasa, 3 Okt 2017

Jadwal Pra Piala Dunia 2018 Zona Eropa: Spanyol vs Albania

Spanyol dan Italia akan berlaga dalam babak kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa Grup G. 
Spanyol jadi Sarang Separatis Akibat Penyeragaman Identitas
Politik
Selasa, 3 Okt 2017

Spanyol jadi Sarang Separatis Akibat Penyeragaman Identitas

Kebijakan penyeragaman identitas ala Philip V juga Fransisco Franco membuat gerakan-gerakan separatis terus bergejolak di Spanyol, mulai dari Basque hingga Catalunya.
Referendum Catalunya dan Sinyal Buruk Demokrasi Spanyol
Politik
Senin, 2 Okt 2017

Referendum Catalunya dan Sinyal Buruk Demokrasi Spanyol

Pada 1 Oktober 2017, Catalunya mengambil keputusan penting: merdeka dari Spanyol.
Referendum Catalunya: 90 Persen Warga Memilih Merdeka
Politik
Senin, 2 Okt 2017

Referendum Catalunya: 90 Persen Warga Memilih Merdeka

Juru bicara pemerintah daerah Catalan, mengatakan bahwa 90% dari 2,26 juta warga Catalunya yang melakukan pemungutan suara, memilih “Ya” dan mederka dari negara Spanyol.
844 Orang Terluka Akibat Kericuhan Saat Referendum Catalunya
Politik
Senin, 2 Okt 2017

844 Orang Terluka Akibat Kericuhan Saat Referendum Catalunya

Kementerian Kesehatan Catalan menyebutkan, setidaknya 844 orang terluka yang membutuhkan perawatan medis akibat aksi kekerasan polisi Spanyol dalam referendum Catalunya.
Pemerintah Spanyol Bersiap Cegah Referendum Catalunya
Politik
Minggu, 1 Okt 2017

Pemerintah Spanyol Bersiap Cegah Referendum Catalunya

Sejumlah personel tambahan dari kepolisian Spanyol akan diturunkan untuk menghentikan aksi referendum di Catalunya.
Live Streaming Spanyol vs Italia di RCTI
Olahraga
Sabtu, 2 Sept 2017

Live Streaming Spanyol vs Italia di RCTI

Laga Spanyol vs Italia dapat disaksikan melalui live streaming, pada Minggu (3/9/2017) mulai pukul 01:30 WIB.
Keamanan Objek Wisata Barcelona Ditingkatkan Usai Serangan
Sosial budaya
Kamis, 24 Agt 2017

Keamanan Objek Wisata Barcelona Ditingkatkan Usai Serangan

Polisi Barcelona juga akan menambah personel di bandara dan stasiun kereta, "lokasi wisata utama", dan acara-acara yang menarik banyak orang seperti pertandingan sepak bola, konser atau demonstrasi.
Teroris Spanyol Rencanakan Serangan Skala Besar di Barcelona
Hukum
Rabu, 23 Agt 2017

Teroris Spanyol Rencanakan Serangan Skala Besar di Barcelona

Dua pria ditahan dalam tahanan, satu terus diinterogasi dan satu dibebaskan setelah pengadilan Madrid diberitahu tentang rencana serangan skala besar.
Indonesia Kecam Keras Serangan Teror di Barcelona
Sosial budaya
Jumat, 18 Agt 2017

Indonesia Kecam Keras Serangan Teror di Barcelona

WNI yang tinggal di Barcelona dan wilayah lainnya di Spanyol juga diimbau untuk menghindari tempat-tempat yang dapat menjadi target aksi teror.