Indeks Radikalisme

BNBT Sebut Pembaiatan Radikalisme Melalui Daring
Hukum
Sabtu, 6 Mei 2017

BNBT Sebut Pembaiatan Radikalisme Melalui Daring

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme menyebutkan bahwa dewasa ini pembaiatan gerakan radikalisme bisa dilakukan dalam jaringan
Hizbut Tahrir Indonesia Vs
Sosial budaya
Jumat, 5 Mei 2017

Hizbut Tahrir Indonesia Vs "Pancasila" dan "NKRI"

Sekalipun bertentangan dengan ideologi negara, Hizbut Tahrir Indonesia masih menggunakan cara-cara legal dalam berkampanye, misalnya aksi demonstrasi dan dakwah yang bersifat persuasif.
Aksi Karangan Bunga untuk Polri Marak di Sejumlah Daerah
Sosial budaya
Kamis, 4 Mei 2017

Aksi Karangan Bunga untuk Polri Marak di Sejumlah Daerah

Aksi pengiriman karangan bunga untuk Polri terjadi di sejumlah daerah dalam waktu serentak. Ada apa?
Kebijakan Represif Cina pada Muslim Xinjiang
Sosial budaya
Jumat, 28 Apr 2017

Kebijakan Represif Cina pada Muslim Xinjiang

Berbagai aturan dan larangan yang dikeluarkan pemerintah Cina membuat umat Muslim di Xinjiang semakin terdiskriminasi. Mulai dari larangan menggunakan nama tertentu, menggunakan burka hingga memiliki jenggot yang panjang.
Syafii Maarif Minta Pemerintah Waspadai Teologi Maut
Politik
Sabtu, 8 Apr 2017

Syafii Maarif Minta Pemerintah Waspadai Teologi Maut

Syafii Maarif meminta pemerintah waspada terkait berseminya teologi maut di masyarakat. Ia khawatir hal tersebut dapat menjadi pemicu kehancuran negara, seperti yang terjadi di Timur Tengah.
KH Maruf Amin Sebut Jihad Tidak Melulu Soal Perang
Sosial budaya
Senin, 27 Mar 2017

KH Maruf Amin Sebut Jihad Tidak Melulu Soal Perang

Maruf mengajak seluruh elemen bangsa untuk memberantas dan melawan paham radikal terorisme yang menurutnya bisa menghancurkan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Menristekdikti Yakin Mengaji Tangkal Radikalisme di Kampus
Sosial budaya
Sabtu, 11 Mar 2017

Menristekdikti Yakin Mengaji Tangkal Radikalisme di Kampus

Gerakan Kampus Nusantara Mengaji serentak diselenggarakan di 40 kampus negeri seluruh Indonesia. Dengan menghatamkan Alquran, menurut Menristekdikti, radikalisme di kampus dapat ditangkal.
Sulitnya Merontokkan Radikalisme
Sosial budaya
Jumat, 10 Mar 2017

Sulitnya Merontokkan Radikalisme

Paham, kelompok, dan organisasi yang anti-konstitusi dasar Indonesia bermunculan. Tentu paham tidak diberangus dengan represif. Namun, jaminan kebebasan berpendapat bukan berarti pembiaran atas radikalisme.
Kemenag: Standardisasi Pesantren untuk Perkuat Islam Moderat
Pendidikan
Jumat, 3 Mar 2017

Kemenag: Standardisasi Pesantren untuk Perkuat Islam Moderat

Program standardisasi pesantren yang akan dilaksanakan oleh Kemenag pada tahun ini bertujuan untuk menguatkan pandangan Islam yang moderat di kalangan lembaga pendidikan keagamaan non-formal.
Pengamat Nilai Teror di Indonesia Condong ke Ekstremisme
Hukum
Selasa, 28 Feb 2017

Pengamat Nilai Teror di Indonesia Condong ke Ekstremisme

Teror yang terjadi di Indonesia akhir-akhir ini lebih condong ke arah ekstremisme, bukan radikalisme
Mensos Ajak Masyarakat Tingkatkan Ketenangan Diri
Sosial budaya
Senin, 13 Feb 2017

Mensos Ajak Masyarakat Tingkatkan Ketenangan Diri

Menyikapi maraknya ajaran radikalisme, Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indar Parawansa mengajak masyarakat untuk lebih meningkatkan ketenangan diri dengan mendekatkan diri kepada Tuhan YME.
Munculnya Radikalisme di Birokrasi, Pemerintah Terapkan P4
Politik
Selasa, 31 Jan 2017

Munculnya Radikalisme di Birokrasi, Pemerintah Terapkan P4

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo membenarkan munculnya sel-sel radikalisme di lingkungan birokrasi pemerintahan yakni Kementerian Keuangan, bahkan Kementerian Dalam Negeri. Menurut Ketua Umum PBNU Said Aqil Siradj fenomena ini bisa ditangkal dengan menerapkan kembali P4 (Program Pengabdian dan Pengamalan Pancasila).
Menteri Nasir Sebut Kampus Rawan Terpapar Radikalisme
Sosial budaya
Jumat, 27 Jan 2017

Menteri Nasir Sebut Kampus Rawan Terpapar Radikalisme

Menristek Dikti, Mohamad Nasir menyatakan komunitas kampus saat ini semakin rawan terpengaruh paham radikal.
Kampus Islam Harus Tangkal Radikalisme dan Intoleransi
Pendidikan
Selasa, 24 Jan 2017

Kampus Islam Harus Tangkal Radikalisme dan Intoleransi

Lukman mengatakan kampus Islam terutama Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) harus bisa mempromosikan paham Islam moderat, sehingga dapat mencegah tumbuh kembangnya paham radikalisme dan intoleransi.
Isu Radikalisme dan Konflik SARA Perberat Beban Perekonomian
Hard news
Senin, 23 Jan 2017

Isu Radikalisme dan Konflik SARA Perberat Beban Perekonomian

Isu radikalisme dan konflik SARA menambah beban risiko perekonomian Indonesia
Tangkal Terorisme & Radikalisme, BNPT Belajar ke Arab Saudi
Hukum
Sabtu, 21 Jan 2017

Tangkal Terorisme & Radikalisme, BNPT Belajar ke Arab Saudi

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Suhardi Alius melakukan kunjungan kerja ke General Intelligence Directorate (GID) Arab Saudi, 11-16 Januari 2017, untuk memperkuat hubungan sekaligus mempelajari program deradikalisasi yang dijalankan lembaga itu.
Wiranto Minta Personel TNI Ketat Jaga Kawasan Perbatasan
Politik
Rabu, 18 Jan 2017

Wiranto Minta Personel TNI Ketat Jaga Kawasan Perbatasan

Isu keamanan di kawasan perbatasan Indonesia kembali mengemuka awal November lalu setelah kejadian penculikan WNI di perairan perbatasan Malaysia-Filipina. Menanggapi hal ini, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto akan mengerahkan personel Tentara Nasional Indonesia (TNI) untuk menjaga kawasan perbatasan.
Alissa Wahid Ungkapkan Cara Menahan Laju Radikalisasi
Sosial budaya
Rabu, 14 Des 2016

Alissa Wahid Ungkapkan Cara Menahan Laju Radikalisasi

Meningkatkan kepercayaan generasi muda terhadap pancasila dan semangat kebangsaan, dapat menahan laju gelombang radikalisme dan ekstrimisme di Indononesia. Alissa Wahid, Koordinator Nasional Jaringan Gusdurian Indonesia mengatakan upaya tersebut sangat penting sebab Indonesia sangat dibutuhkan oleh dunia.
Generasi Muda Tidak Setuju Kelompok Agama Gunakan Kekerasan
Sosial budaya
Rabu, 14 Des 2016

Generasi Muda Tidak Setuju Kelompok Agama Gunakan Kekerasan

Mayoritas generasi muda sangat tidak setuju dengan kelompok agama yang menggunakan kekerasan. Hal itu terungkap dalam hasil survei yang dilakukan oleh Internasional NGO Forum On Indonesian Development (INFID) bekerja sama dengan jaringan GUSDURian Indonesia.
Santri Didorong Tangkal Radikalisme Lewat Medsos
Sosial budaya
Minggu, 30 Okt 2016

Santri Didorong Tangkal Radikalisme Lewat Medsos

Kemendikbud dorong para santri membantu pemerintah menangkal paham radikalisme di media sosial.