Indeks Propaganda Orde Baru

Ingatan Kelam Orba & Upaya Mengerek Suara via Video AI Soeharto
Politik
Minggu, 14 Jan

Ingatan Kelam Orba & Upaya Mengerek Suara via Video AI Soeharto

Peneliti politik BRIN menilai jika niat pembuatan video personifikasi Soeharto hanya sebagai upaya menarik pemilih, Golkar terlihat sangat putus asa.
Harian
Politik
Selasa, 3 Agt 2021

Harian "Angkatan Bersendjata" Mengawal Orde Baru di Jalur Pers

Harian Angkatan Bersendjata dibuat untuk menyaingi koran PKI. Ikut menegakkan dan melanggengkan Orde Baru.
Sedang Apa Soeharto Saat Serangan Umum 1 Maret 1949? Makan Soto.
Politik
Senin, 1 Mar 2021

Sedang Apa Soeharto Saat Serangan Umum 1 Maret 1949? Makan Soto.

Menurut kesaksian Kol. Abdul Latief, Soeharto asyik menyantap soto ketika serangan masih berlangsung.
Dimulainya Rekayasa dan Hoaks Penyiksaan Para Jenderal
Politik
Minggu, 4 Okt 2020

Dimulainya Rekayasa dan Hoaks Penyiksaan Para Jenderal

Isu penyiksaan terhadap Pahlawan Revolusi mulai menjadi narasi nasional sejak jenazah mereka diangkat di Lubang Buaya.
Kontroversi Film Pengkhianatan G30S-PKI yang Viral dan Tayang Lagi
Sosial budaya
Selasa, 29 Sept 2020

Kontroversi Film Pengkhianatan G30S-PKI yang Viral dan Tayang Lagi

Film Penumpasan Pengkhianatan G30S/PKI yang masih menjadi kontroversi kini viral lagi dan ditayangkan kembali.
Fitnah dalam Sejarah Tari Harum Bunga
Sosial budaya
Senin, 28 Okt 2019

Fitnah dalam Sejarah Tari Harum Bunga

Kisah fitnah tentang perempuan-perempuan yang melakukan tarian telanjang Harum Bunga semakin langgeng dalam narasi sejarah Orde Baru.
Gaya Orde Baru Tertibkan Perilaku Seksual melalui Film
Sosial budaya
Senin, 1 Juli 2019

Gaya Orde Baru Tertibkan Perilaku Seksual melalui Film

Rezim Orba khawatir para pemuda berperilaku seks menyimpang. Pemerintah berusaha menangkalnya lewat film.
Joseph Ngaeran, Ayahanda Suryo Prabowo & Orang Kepercayaan Soeharto
Politik
Senin, 13 Mei 2019

Joseph Ngaeran, Ayahanda Suryo Prabowo & Orang Kepercayaan Soeharto

Ngaeran adalah bawahan Soeharto sejak di Diponegoro dan perwira Opsus-nya Ali Moertopo. Istrinya masih terhitung kerabat Tien Soeharto.
Sejarah Kenaikan Gaji PNS Era Soeharto: Tak Dilakukan Jelang Pemilu
Politik
Selasa, 9 Apr 2019

Sejarah Kenaikan Gaji PNS Era Soeharto: Tak Dilakukan Jelang Pemilu

Soeharto beberapa kali menaikkan gaji pegawai. Namun dia bukan tipe penguasa yang melakukannya jelang pemilu.
Sejarah Pelarangan Lagu Cengeng Zaman Orde Baru
Musik
Selasa, 29 Jan 2019

Sejarah Pelarangan Lagu Cengeng Zaman Orde Baru

Pemerintah Orba lewat Menteri Penerangan Harmoko melarang lagu-lagu cengeng pada akhir 1980-an.
Orde Baru: Rezim Pelarang, Perampas, dan Pembakar Buku
Sosial budaya
Sabtu, 26 Jan 2019

Orde Baru: Rezim Pelarang, Perampas, dan Pembakar Buku

Usulan Jaksa Agung Muhammad Prasetyo untuk merazia buku kiri besar-besaran mirip dengan kelakuan Kejaksaan Agung era Orde Baru.
Hasto Sebut Prabowo Ikut Ambil Manfaat pada Kasus KKN Orde Baru
Politik
Jumat, 30 Nov 2018

Hasto Sebut Prabowo Ikut Ambil Manfaat pada Kasus KKN Orde Baru

"Seluruh kekuasaan dipakai hanya untuk kroni-kroninya dan pak Prabowo termasuk yang saya yakin ikut mendapatkan manfaat dari situ."
Sejarah Korpri dan Cara Soeharto Mempolitisasi Pegawai Negeri
Politik
Kamis, 29 Nov 2018

Sejarah Korpri dan Cara Soeharto Mempolitisasi Pegawai Negeri

Soeharto sukses mempersatukan PNS dalam Korpri. Mereka dimobilisasi untuk mendukung Golkar.
Hoaks Anti-Komunis juga Jadi Jualan Amerika Selama Perang Dingin
Politik
Kamis, 4 Okt 2018

Hoaks Anti-Komunis juga Jadi Jualan Amerika Selama Perang Dingin

Rezim Orba dan pemerintah AS era 1950-an mirip: saking takut komunis, hoaks pun diproduksi habis-habisan, mulai dalam bentuk film, majalah, hingga siaran radio.
Jenderal-Jenderal Orde Baru yang Pernah Dicap PKI
Politik
Senin, 3 Sept 2018

Jenderal-Jenderal Orde Baru yang Pernah Dicap PKI

Meski dituduh kiri, komunis, bahkan PKI; Soegandhi, Ali Moertopo, dan Sudharmono tetap berjaya di masa Orde Baru.
Alat Kekuasaan Bernama TVRI
Sosial budaya
Jumat, 24 Agt 2018

Alat Kekuasaan Bernama TVRI

Gerak antena.
kuasa propaganda
di layar kaca.
Sukarno: Penggali Pancasila yang Dibunuh Lagi Setelah Mati
Politik
Jumat, 1 Jun 2018

Sukarno: Penggali Pancasila yang Dibunuh Lagi Setelah Mati

Distorsi fakta.
Gonjang-ganjing lahirnya
dasar negara.
Pasca Orde Baru: Masih Banyak Akademisi di Bawah Tekanan Pemodal
Pendidikan
Sabtu, 5 Mei 2018

Pasca Orde Baru: Masih Banyak Akademisi di Bawah Tekanan Pemodal

Herlambang menyatakan, intelektual broker sudah tidak lagi menggunakan nalar sebagai akademisi.
D'Lloyd, Sensor Orde Baru, dan G30S
Musik
Rabu, 4 Apr 2018

D'Lloyd, Sensor Orde Baru, dan G30S

D'Lloyd adalah band binaan Djakarta Lloyd yang sukses secara komersial pada 1970-an. "Hidup di Bui" yang dibawakan ulang D'Lloyd pernah disensor pemerintah Orde Baru.
Propaganda Soeharto dan Serangan Umum 1 Maret 1949
Humaniora
Kamis, 1 Mar 2018

Propaganda Soeharto dan Serangan Umum 1 Maret 1949

Selama Orde Baru, kepahlawanan Soeharto dalam Serangan Umum 1 Maret 1949 terlalu dibesar-besarkan. Ia melegitimasi perannya lewat film-film propaganda.