Indeks Pilkada Serentak 2018

SBY Harap Jokowi Wariskan Pilkada dan Pemilu yang Demokratis
Hard news
Jumat, 5 Jan 2018

SBY Harap Jokowi Wariskan Pilkada dan Pemilu yang Demokratis

Dalam pidato politik ini SBY juga menyampaikan lima hal yang menjadi sorotan utama Partai Demokrat pada tahun politik ini.
SBY Minta Penegak Hukum Netral Saat Pilkada dan Pemilu 2019
Hard news
Jumat, 5 Jan 2018

SBY Minta Penegak Hukum Netral Saat Pilkada dan Pemilu 2019

SBY ingin semua penegak hukum netral pada tahun politik mendatang. "Jangan permainkan hukum untuk kepentingan politik," ujar SBY.
PKS Targetkan Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2018
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

PKS Targetkan Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2018

Sampai sekarang, PKS telah menerbitkan surat keputusan dukungan bagi calon kepala daerah di 116 Pilkada.
PDIP Deklarasikan Cagub-Cawagub Papua, Lampung, Maluku Utara & NTB
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

PDIP Deklarasikan Cagub-Cawagub Papua, Lampung, Maluku Utara & NTB

PDIP akan kembali mengumumkan pasangan cagub dan cawagub untuk empat provinsi lainnya, yakni Sumut, Jabar, Jateng dan Kaltim pada 7 Januari 2018.
AHY Disebut Pimpin Pemenangan Demokrat di Pilkada 2018
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

AHY Disebut Pimpin Pemenangan Demokrat di Pilkada 2018

Sekjen Demokrat menyebut, AHY menjadi aset berharga yang akan memimpin kampanye calon-calon kepala daerah dari partainya.
Jelang Pidato Politik, SBY Panggil Pengurus Partai Demokrat Daerah
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

Jelang Pidato Politik, SBY Panggil Pengurus Partai Demokrat Daerah

Petinggi Demokrat di daerah dikumpulkan jelang dibacakannya pidato politik awal tahun oleh SBY, Jumat (5/1/2018).
SBY akan Rilis Calon Kepala Daerah di Pilkada Serentak 5 Januari
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

SBY akan Rilis Calon Kepala Daerah di Pilkada Serentak 5 Januari

Selain menyampaikan pidato politik, SBY akan mengumumkan beberapa pasangan calon kepala daerah yang telah resmi diusung oleh Demokrat dari 171 daerah yang mengikuti Pilkada serentak 2018.
Demokrat Siapkan
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

Demokrat Siapkan "Amunisi" Ungkap Ketidakadilan Pilgub DKI 2017

"Kami telah membentuk tim pencari fakta Pilkada DKI Jakarta dan sudah kami siapkan dan sudah kami tuliskan yang kami sebut buku putih," kata Hinca.
Demokrat Desak Jokowi Bertindak atas Pilkada yang Rugikan Kadernya
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

Demokrat Desak Jokowi Bertindak atas Pilkada yang Rugikan Kadernya

Presiden Jokowi diminta Partai Demokrat dapat bertindak tegas atas Pilkada di tiga daerah yang merugikan kadernya.
PBNU: Politik Uang dan Eksploitasi Isu SARA adalah Kejahatan
Hard news
Rabu, 3 Jan 2018

PBNU: Politik Uang dan Eksploitasi Isu SARA adalah Kejahatan

"Keduanya (politik uang dan kampanye dengan eksploitasi isu SARA) adalah bentuk kejahatan yang terbukti bukan hanya menodai demokrasi, tetapi mengancam Pancasila dan NKRI," kata Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siroj
SBY Pimpin Rapat Darurat DPP Demokrat Soal Pilkada pada Malam Ini
Hard news
Rabu, 3 Jan 2018

SBY Pimpin Rapat Darurat DPP Demokrat Soal Pilkada pada Malam Ini

Rapat darurat DPP Demokrat pada Rabu malam (3/1/2018) membahas keputusan final soal dukungan partai ini di sejumlah pilkada.
KPU Mulai Proses Penyusunan Daftar Pemilih Pilkada pada Bulan Ini
Hard news
Rabu, 3 Jan 2018

KPU Mulai Proses Penyusunan Daftar Pemilih Pilkada pada Bulan Ini

Wisnu meminta masyarakat tak malu mendaftarkan anggota keluarganya yang difabel. 
Jokowi Minta Menteri Tetap Fokus Bekerja di Tahun Politik 2018
Hard news
Rabu, 3 Jan 2018

Jokowi Minta Menteri Tetap Fokus Bekerja di Tahun Politik 2018

"Walaupun Tahun 2018 adalah tahun politik, sekali lagi saya ingin ulangi saya minta fokus bekerja terutama untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi,” jelas Jokowi.
Gatot Nurmantyo di Bursa Pilkada 2018 dan Pemilu 2019
Current issue
Selasa, 2 Jan 2018

Gatot Nurmantyo di Bursa Pilkada 2018 dan Pemilu 2019

PPP mengusulkan Gatot Nurmantyo maju sebagai Gubernur Jawa Tengah, meski usulan itu bisa saja tak disetujui koalisi dan Gatot sendiri.
Pilgub Jabar 2018: Hanura Serahkan Dukungan untuk Ridwan Kamil
Hard news
Selasa, 2 Jan 2018

Pilgub Jabar 2018: Hanura Serahkan Dukungan untuk Ridwan Kamil

Hanura menyerahkan surat dukungan kepada Ridwan Kamil untuk maju pada Pilgub Jabar 2018, Selasa (2/1/2017).
Kemendagri & Bawaslu Antisipasi Kampanye Hitam di Pilkada Serentak
Hard news
Senin, 1 Jan 2018

Kemendagri & Bawaslu Antisipasi Kampanye Hitam di Pilkada Serentak

Kemendagri dan Bawaslu akan bekerjasama memberantas kampanye hitam dan hoaks saat Pilkada Serentak 2018.
Mendagri: 5 Provinsi Rawan Isu SARA dalam Pilkada Serentak 2018
Hard news
Sabtu, 30 Des 2017

Mendagri: 5 Provinsi Rawan Isu SARA dalam Pilkada Serentak 2018

Mendagri menyebut provinsi Papua, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Sumatera Barat rawan isu SARA dalam Pilkada.
Peluang dan Tantangan PDIP Mendukung Ridwan Kamil di Pilgub Jabar
Current issue
Jumat, 29 Des 2017

Peluang dan Tantangan PDIP Mendukung Ridwan Kamil di Pilgub Jabar

Skenario mendukung Ridwan Kamil di Pilgub Jabar dinilai realistis bagi PDIP. Namun, partai koalisi keberatan jika partai moncong putih ini mengajukan cawagub.
Mahfud MD: Pilgub Jatim Tak Diwarnai Isu SARA Seperti di Jakarta
Hard news
Jumat, 29 Des 2017

Mahfud MD: Pilgub Jatim Tak Diwarnai Isu SARA Seperti di Jakarta

Mahfud MD mengatakan Jawa Timur aman karena masyarakatnya yang tidak mudah terprovokasi.
Perwira Aktif di Pilkada Indikasi Kegagalan Kaderisasi Partai?
Current issue
Jumat, 29 Des 2017

Perwira Aktif di Pilkada Indikasi Kegagalan Kaderisasi Partai?

Pejabat TNI dan polri aktif harusnya fokus menjaga pertahanan serta keamanan negara bukan malah memikirkan ambisi politik.