Indeks Pilkada 2018

Moeldoko: Netralitas TNI-Polri dalam Pemilu Tergantung Pimpinannya
Politik
Kamis, 5 Juli 2018

Moeldoko: Netralitas TNI-Polri dalam Pemilu Tergantung Pimpinannya

Para pejabat TNI-Polri yang ikut berlaga dalam Pilkada 2018, yakni di Sumatera Utara, Jawa Barat, Kalimantan Timur dan Maluku.
Pilkada Tulungagung: Tersangka Korupsi Syahri Mulyo Resmi Menang
Politik
Kamis, 5 Juli 2018

Pilkada Tulungagung: Tersangka Korupsi Syahri Mulyo Resmi Menang

Hasil rekapitulasi suara di KPU tingkat kabupaten menyimpulkan pasangan calon bupati dan wakil bupati Syahri Mulyo-Maryoto Bhirowo memenangkan pemilihan di Pilkada Tulungagung, Jawa Timur.
Isu Lingkungan Tak Banyak Disorot pada Pilkada 2018
Politik
Kamis, 5 Juli 2018

Isu Lingkungan Tak Banyak Disorot pada Pilkada 2018

Dari 49 pasangan cagub dan cawagub, hanya 19 pasangan yang mencantumkan visi lingkungan.
SMRC: Peran Parpol di Pilkada Kalah Dibanding Figur Kandidat
Politik
Selasa, 3 Juli 2018

SMRC: Peran Parpol di Pilkada Kalah Dibanding Figur Kandidat

Menurut Deni, jika parpol mengusung caleg yang populer maka hal itu bisa mendongkrak elektabilitas parpol.
Polri: Belum Ditemukan Muatan Politis dalam Peretasan Situs Bawaslu
Hukum
Selasa, 3 Juli 2018

Polri: Belum Ditemukan Muatan Politis dalam Peretasan Situs Bawaslu

Berdasarkan hasil pemeriksaan, Polisi belum menemukan motif politik dalam tindakan peretasan situs Bawaslu oleh remaja berusia 18 tahun.
Kasus Viktor Laiskodat akan Dilanjutkan Usai Tahapan Pilkada 2018
Hukum
Selasa, 3 Juli 2018

Kasus Viktor Laiskodat akan Dilanjutkan Usai Tahapan Pilkada 2018

“Kalau sudah selesai kegiatan Pilkada, tapi kegiatan Pilkada selesainya sampai pelantikan,” kata Ari.
Mabes Polri: Seharusnya Rekapitulasi Pilkada Makassar Terbuka
Hukum
Senin, 2 Juli 2018

Mabes Polri: Seharusnya Rekapitulasi Pilkada Makassar Terbuka

Irjen Setyo Wasisto mengatakan, pihak kepolisian telah melakukan pengamanan sesuai dengan permintaan KPU setempat.
Situs KPU Diretas, Bagaimana Keamanan Data Pilkada?
Politik
Senin, 2 Juli 2018

Situs KPU Diretas, Bagaimana Keamanan Data Pilkada?

Serangan dari para peretas terhadap situsweb hitung cepat KPU diyakini tidak akan mengganggu keamanan data dari penghitungan suara hasil Pilkada 2018.
Maruarar: Kemenangan PDIP di Pilkada 2018 Adalah Kemenangan Rakyat
Politik
Minggu, 1 Juli 2018

Maruarar: Kemenangan PDIP di Pilkada 2018 Adalah Kemenangan Rakyat

"Keberanian PDIP mengusung kadernya di hampir semua wilayah menunjukkan bahwa PDI Perjuangan telah menjalankan fungsi kepartaian dengan baik."
Pilkada Jatim 2018: Warga Kediri Gelar Pemungutan Suara Ulang
Politik
Minggu, 1 Juli 2018

Pilkada Jatim 2018: Warga Kediri Gelar Pemungutan Suara Ulang

Pemungutan suara ulang Pilgub Jatim 2018 di Kediri diadakan karena ada pemilih luar daerah yang menggunakan hak pilihnya tanpa menunjukkan A5.
Hey, Tasya!: Kotak Kosong
Minggu, 1 Juli 2018

Hey, Tasya!: Kotak Kosong

Hey, Tasya!: kotak kosong
Di Balik Kegagalan Calon Kepala Daerah dari TNI-Polri di Pilkada
Politik
Minggu, 1 Juli 2018

Di Balik Kegagalan Calon Kepala Daerah dari TNI-Polri di Pilkada

Sejumlah kandidat calon kepala daerah yang berlatar belakang TNI-Polri berguguran di Pilkada 2018. Apa penyebabnya?
Mengapa Petahana Gubernur Berguguran di Pilkada 2018?
Politik
Minggu, 1 Juli 2018

Mengapa Petahana Gubernur Berguguran di Pilkada 2018?

Hanya tiga kandidat petahana gubernur yang diperkirakan tetap bertahan dan melanjutkan kepemimpinannya selepas Pilkada 2018.
Penjelasan Arief Budiman Soal Situs Web KPU yang Sulit Diakses
Politik
Sabtu, 30 Jun 2018

Penjelasan Arief Budiman Soal Situs Web KPU yang Sulit Diakses

"Laman ini [infopemilu.kpu.go.id] harus kami buka-tutup," kata Arief Budiman.
Dua ASN Pariaman Kena Sanski karena Dinilai Tak Netral Saat Pilkada
Politik
Sabtu, 30 Jun 2018

Dua ASN Pariaman Kena Sanski karena Dinilai Tak Netral Saat Pilkada

Kedua pegawai pemerintah itu diduga terlibat politik praktis dengan menyatakan mendukung salah satu calon kepala daerah.
Kejanggalan Pilwalkot Makassar: Larangan Meliput & Beda Data C1
Politik
Sabtu, 30 Jun 2018

Kejanggalan Pilwalkot Makassar: Larangan Meliput & Beda Data C1

Panwaslu Kota Makassar telah melayangkan surat panggilan kepada Ketua KPUD Makassar.
KPU Ungkap Penundaan dan Pemungutan Suara Ulang di Sejumlah TPS
Hukum
Jumat, 29 Jun 2018

KPU Ungkap Penundaan dan Pemungutan Suara Ulang di Sejumlah TPS

KPU mengungkap ada penundaan pemungutan suara di 14 daerah pada pelaksanaan Pilkada serentak 2018.
Dua Anak Kahar Muzakkar Keok pada Pilgub Sulsel 2018
Politik
Kamis, 28 Jun 2018

Dua Anak Kahar Muzakkar Keok pada Pilgub Sulsel 2018

Nama besar Kahar Muzakkar bukan jaminan untuk jadi Gubernur Sulawesi Selatan.
PDIP Menangkan Pilkada 2018 di 6 Provinsi dan 91 Kabupaten/Kota
Politik
Kamis, 28 Jun 2018

PDIP Menangkan Pilkada 2018 di 6 Provinsi dan 91 Kabupaten/Kota

"Keenam provinsi tersebut adalah, Jawa Tengah, Bali, Sulawesi Selatan, Maluku, Maluku Utara, dan Papua."
Khofifah & Kemenangan Calon Gubernur Perempuan
Politik
Kamis, 28 Jun 2018

Khofifah & Kemenangan Calon Gubernur Perempuan

Kali ini tak ada politisasi agama yang menyebut perempuan haram menjadi pemimpin, kata Titi Anggraeni, Direktur Perludem.