Indeks Pertambangan

Pemerintah Klaim Amandemen 13 Kontrak Batu Bara Naikkan Penerimaan
Hard news
Rabu, 15 Nov 2017

Pemerintah Klaim Amandemen 13 Kontrak Batu Bara Naikkan Penerimaan

Menteri ESDM menyebutkan bahwa secara agregat akan ada peningkatan penerimaan negara sebesar 68 juta dolar AS sebagai dampak amandemen kontrak batu bara tersebut.
Di Balik Ambisi Menyatukan 4 BUMN Tambang
Mild report
Senin, 13 Nov 2017

Di Balik Ambisi Menyatukan 4 BUMN Tambang

Finalisasi holding BUMN sektor tambang tengah disiapkan pemerintah setelah berlarut-larut menuai polemik.
Risiko Korupsi di Pertambangan Meningkat Jelang Pilkada 2018
Hard news
Senin, 9 Okt 2017

Risiko Korupsi di Pertambangan Meningkat Jelang Pilkada 2018

Risiko korupsi dalam pemberian Izin Usaha Pertambangan (IUP) bisa semakin meningkat jelang Pilkada serentak 2018.
Incar Mineral, AS Kirim Ribuan Pasukan ke Afghanistan
Mild report
Rabu, 20 Sept 2017

Incar Mineral, AS Kirim Ribuan Pasukan ke Afghanistan

AS ingin industri tambang mineral dengan cadangannya yang luar biasa banyak di Afghanistan menjadi sumber pelunas biaya perang yang berkobar sejak 2001.
Berebut Kaveling di Antartika: Demi Penelitian atau Minyak?
Mild report
Minggu, 17 Sept 2017

Berebut Kaveling di Antartika: Demi Penelitian atau Minyak?

Inggris, Perancis, Norwegia, Australia, Selandia Baru, Cile, dan Argentina mengklaim teritori Antartika. Iran, Turki, India, Pakistan, dan Cina menyusul.
PT Mitrabara Bantah Cemari Sungai Malinau di Kaltara
Hard news
Minggu, 10 Sept 2017

PT Mitrabara Bantah Cemari Sungai Malinau di Kaltara

PT Mitrabara membantah tudingan Jatam soal keterlibatan perusahaan itu dalam kasus pencemaran Sungai di Malinau, Provinsi Kaltara.
Penambangan dan Pemerintahan Korup Ancam Rimba Amazon
Mild report
Jumat, 8 Sept 2017

Penambangan dan Pemerintahan Korup Ancam Rimba Amazon

Mulai dari pencemaran sumber air dan makanan oleh merkuri, makin masifnya deforestasi, hingga konflik berdarah antara penduduk lokal vs korporasi tambang.
Sanggupkah BUMN Borong Saham Divestasi Freeport?
Current issue
Rabu, 30 Agt 2017

Sanggupkah BUMN Borong Saham Divestasi Freeport?

Pemerintah membentuk konsorsium untuk persiapan divestasi 51 persen saham PT Freeport Indonesia. Para BUMN akan diandalkan, sanggupkah?
Pemerintah Hitung Skema Penerimaan Negara dari Freeport
Hard news
Selasa, 29 Agt 2017

Pemerintah Hitung Skema Penerimaan Negara dari Freeport

Sri Mulyani menjanjikan penerimaan negara oleh PT Freeport Indonesia yang izinnya kini terwujud dalam IUPK bakal lebih besar.
Freeport Setuju Divestasi 51%, Kontrak Bisa Dilanjutkan 2041
Hard news
Selasa, 29 Agt 2017

Freeport Setuju Divestasi 51%, Kontrak Bisa Dilanjutkan 2041

Setelah menyetujui tiga poin kesepakatan dengan pemerintah, Freeport bisa memperoleh perpanjangan izin hingga tahun 2041.
Hutan Borneo yang Makin Botak
Mild report
Senin, 12 Jun 2017

Hutan Borneo yang Makin Botak

Pada tahun 2020, tiga tahun dari sekarang, Borneo diperkirakan kehilangan 75 persen hutannya.
Berlindung di Balik Keindahan Wisata Lubang Bekas Tambang
Mild report
Rabu, 24 Mei 2017

Berlindung di Balik Keindahan Wisata Lubang Bekas Tambang

Lubang bekas tambang kini jadi tren destinasi wisata di Indonesia. Namun, di balik tren ini, malah jadi celah bagi perusahaan tambang untuk lepas tangan dari kewajiban melakukan reklamasi dan kegiatan pascatambang.
Arie Prabowo Ariotedjo Dirut Baru PT Antam Tbk
Hard news
Selasa, 2 Mei 2017

Arie Prabowo Ariotedjo Dirut Baru PT Antam Tbk

Arie Prabowo Ariotedjo sebagai Direktur Utama Antam. Dalihnya, bagian dari proses penyegaran di perusahaan itu.
Menteri Jonan Canangkan Lokasi Smelter PT Amman Mineral
Hard news
Sabtu, 29 Apr 2017

Menteri Jonan Canangkan Lokasi Smelter PT Amman Mineral

Menteri ESDM Ignasius Jonan mencanangkan lokasi pembangunan pabrik pengolahan dan pemurnian (smelter) tembaga dan emas milik PT Amman Mineral Nusa Tenggara di Batu Hijau, Sumbawa, Nusa Tenggara Barat.
Luhut: Sebagai Penyewa Rumah, Freeport Harus Tunduk
Hard news
Kamis, 23 Mar 2017

Luhut: Sebagai Penyewa Rumah, Freeport Harus Tunduk

Luhut mengatakan bahwa pemerintah tidak bisa diatur oleh Freeport terkait kontrak pertambangan.
Ratusan Karyawan Freeport Ancam Tutup Sentra Pemerintahan
Hard news
Kamis, 23 Mar 2017

Ratusan Karyawan Freeport Ancam Tutup Sentra Pemerintahan

Ratusan karyawan PT Freeport Indonesia yang tergabung dalam Gerakan Solidaritas Peduli Freeport (GSPF) mengancam akan menutup kantor Sentra Pemerintahan Kabupaten Mimika.
Kunjungan Wapres AS, Pemerintah Jelaskan Tak Menzalimi PT FI
Hard news
Selasa, 14 Mar 2017

Kunjungan Wapres AS, Pemerintah Jelaskan Tak Menzalimi PT FI

Guru Besar Hukum Internasional Universitas Indonesia Hikmahanto Juwana mengatakan pemerintah Indonesia perlu menyampaikan kepada Wapres AS bahwa pemerintah tidak sedang menzalimi Freeport.
Sebelum Freeport Ada Cikotok
Mild report
Minggu, 12 Mar 2017

Sebelum Freeport Ada Cikotok

Menelusuri jejak dan tinggalan tambang emas di Cikotok.
Jokowi Minta Kaltim Kembangkan Sektor Selain Tambang
Hard news
Kamis, 9 Mar 2017

Jokowi Minta Kaltim Kembangkan Sektor Selain Tambang

Presiden meminta Kaltim memanfaatkan dan mencari sektor unggulan lain seperti pertanian, perkebunan, perikanan dan industri pengolahan.
Imigrasi Papua Sebut 70 Pekerja Asing Freeport Dipulangkan
Hard news
Selasa, 28 Feb 2017

Imigrasi Papua Sebut 70 Pekerja Asing Freeport Dipulangkan

Hingga akhir pekan lalu, Kantor Imigrasi Kelas II Tembagapura melaporkan sebanyak 70 pekerja asing (expatriat) yang bekerja di perusahaan pertambangan PT Freeport Indonesia dan sejumlah perusahaan sub kontraktornya sudah kembali ke negara asalnya.