Indeks Pengadilan Tipikor

Sekjen KONI Hadapi Sidang Putusan Kasus Suap Dana Hibah Hari Ini
Hukum
Senin, 20 Mei 2019

Sekjen KONI Hadapi Sidang Putusan Kasus Suap Dana Hibah Hari Ini

Pengadilan Tipikor akan menggelar sidang kasus suap dana hibah KONI hari ini dengan tersangka Sekretaris Jenderal KONI Ending Fuad Hamidy.
Korupsi Blok BMG: Karen Agustiawan Klaim Dakwaan Jaksa Terbantahkan
Hukum
Kamis, 16 Mei 2019

Korupsi Blok BMG: Karen Agustiawan Klaim Dakwaan Jaksa Terbantahkan

Mantan Dirut Pertamina Karen Agustiawan menyebutkan, dakwaan jaksa yang menyebutkan dirinya terlibat dalam kasus akuisisi Blok BMG telah terpatahkan.
Korupsi Blok BMG: Karen Agustiawan akan Diperiksa Sebagai Terdakwa
Hukum
Kamis, 16 Mei 2019

Korupsi Blok BMG: Karen Agustiawan akan Diperiksa Sebagai Terdakwa

Mantan Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan akan diperiksa sebagai terdakwa dalam kasus korupsi Blok BMG, hari ini.
Empat Tersangka Penerima Suap Jadi Saksi Kasus Sidang Korupsi SPAM
Hukum
Senin, 15 Apr 2019

Empat Tersangka Penerima Suap Jadi Saksi Kasus Sidang Korupsi SPAM

Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghadirkan 4 orang pejabat Kementerian PUPR yang jadi tersangka penerima sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus dugaan suap pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM).
Terbukti Suap Hakim, Tamin Sukardi Divonis 6 Tahun Penjara
Hukum
Kamis, 4 Apr 2019

Terbukti Suap Hakim, Tamin Sukardi Divonis 6 Tahun Penjara

Hakim PengadilanTipikor Jakarta menjatuhkan hukuman 6 tahun penjara kepada Pengusaha Tamin Sukardi dan denda Rp300 juta subsider 3 bulan kurungan.
Saksi Sebut Kerugian dalam Akuisisi Blok BMG Belum Riil
Hukum
Kamis, 4 Apr 2019

Saksi Sebut Kerugian dalam Akuisisi Blok BMG Belum Riil

Saksi dalam persidangan kasus Blok BMG Pertamina mengakui memang terjadi penurunan nilai blok BMG, tapi itu belum dapat menyimpulkannya sebagai kerugian.
Dua Anggota DPRD Sumut Divonis 4 Tahun Penjara karena Terima Suap
Hukum
Selasa, 2 Apr 2019

Dua Anggota DPRD Sumut Divonis 4 Tahun Penjara karena Terima Suap

Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta menjatuhkan hukuman 4 tahun penjara kepada 2 anggota DPRD Sumut karena terbukti menerima suap dari mantan Gubernur Sumut Gatot Pudjo Nugroho.
Eks Dirut Jasindo Akan Laporkan Saksi Persidangan ke Polisi
Hukum
Rabu, 27 Mar 2019

Eks Dirut Jasindo Akan Laporkan Saksi Persidangan ke Polisi

Mantan Direktur Utama Jasindo Budi Tjahjono mengaku akan melaporkan pengusaha Emil Fahmi Cornain atas tuduhan memberikan keterangan palsu di muka persidangan.
KPK Tuntut Mantan Bupati Kepulauan Sula 12 Tahun Penjara
Hukum
Kamis, 14 Mar 2019

KPK Tuntut Mantan Bupati Kepulauan Sula 12 Tahun Penjara

Jaksa KPK menuntut mantan Bupati Kepulauan Sula, Provinsi Maluku Utara Ahmad Hidayat Mus  8 tahun penjara dan denda Rp1 miliar subsider 6 bulan kurungan terkait kasus korupsi pembebasan lahan.
Suap Perkebunan Sawit: 4 Anggota DPRD Kalteng Jalani Sidang Perdana
Hukum
Rabu, 13 Mar 2019

Suap Perkebunan Sawit: 4 Anggota DPRD Kalteng Jalani Sidang Perdana

Empat anggota komisi B DPRD Kalimantan Tengah akan menjalani sidang perdana kasus dugaan suap perkebunan sawit.
Lucas Jalani Sidang Tuntutan Kasus Merintangi Penyidikan Korupsi
Hukum
Rabu, 6 Mar 2019

Lucas Jalani Sidang Tuntutan Kasus Merintangi Penyidikan Korupsi

Terdakwa kasus dugaan merintangi penyidikan tindak pidana korupsi Lucas hari ini akan menjalani menjalani sidang pembacaan tuntutan di Pengadilan Tipikor.
Pengadilan Tunda Pemeriksaan Idrus Marham dalam Kasus PLTU Riau-1
Hukum
Jumat, 1 Mar 2019

Pengadilan Tunda Pemeriksaan Idrus Marham dalam Kasus PLTU Riau-1

Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta batal memeriksa Terdakwa kasus PLTU Riau-1 Idrus Marham.
Kasus Suap Meikarta: Neneng Hasanah Didakwa Terima Dana Rp10 Miliar
Hukum
Rabu, 27 Feb 2019

Kasus Suap Meikarta: Neneng Hasanah Didakwa Terima Dana Rp10 Miliar

Terdakwa sekaligus Bupati nonaktif Neneg Hasanah Yassin didakwa menerima dana sebesar Rp10 miliar dalam kasus suap perizinan proyek Meikarta.
Bupati Cirebon Didakwa Menjual Jabatan Hingga Rp100 Juta
Hukum
Rabu, 27 Feb 2019

Bupati Cirebon Didakwa Menjual Jabatan Hingga Rp100 Juta

Bupati Cirebon non-aktif Sunjaya Purwadisastra didakwa telah menerima suap Rp100 juta dari Sekretaris Dinas Kementerian PUPR Kabupaten Cirebon Gatot Rachmanto serta meminta imbalan atas promosi yang dilakukan sejumlah Rp25 juta - Rp100 juta.
Hakim Tolak Nota Keberatan dari Karen Agustiawan
Hukum
Kamis, 21 Feb 2019

Hakim Tolak Nota Keberatan dari Karen Agustiawan

Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta menolak nota keberatan yang diajukan penasehat hukum eks Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan dalam kasus dugaan korupsi di tubuh Pertamina.
Tiga Anggota DPRD Sumut Didakwa Terima Suap Ratusan Juta
Hukum
Rabu, 20 Feb 2019

Tiga Anggota DPRD Sumut Didakwa Terima Suap Ratusan Juta

Jaksa KPK mendakwa tiga anggota DPRD Sumatera Utara telah menerima uang suap ratusan juta rupiah dari mantan Gubernur Sumatera Utara Gatot Pudjo Nugroho.
Bacakan Pleidoi, Eni Saragih Minta Hukuman Seringan-ringannya
Hukum
Selasa, 19 Feb 2019

Bacakan Pleidoi, Eni Saragih Minta Hukuman Seringan-ringannya

Eni Maulani Saragih membacakan pledoi di Pengadilan Tipikor, Jakarta, hari ini. Eni meminta kepada hakim agar diberi hukuman yang seringan-ringannya.
Soal Blok BMG, Karen Dikonfrontasi dengan Bekas Komisaris Pertamina
Hukum
Jumat, 15 Feb 2019

Soal Blok BMG, Karen Dikonfrontasi dengan Bekas Komisaris Pertamina

Mantan komisaris PT Pertamina, Humayun Bosha dihadirkan ke sidang dugaan korupsi blok minyak Basker Manta Gummy (BMG) untuk dikonfrontasi dengan Karen Agustiawan.
Suap DPRD Sumut, Terdakwa: Kami Ingin Segera Dikembaliken ke Medan
Hukum
Kamis, 14 Feb 2019

Suap DPRD Sumut, Terdakwa: Kami Ingin Segera Dikembaliken ke Medan

Terdakwa kasus suap DPRD Sumatera Utara, Rijal Sirait ingin segera kembali ke Medan, setelah menerima putusan hukuman 4 tahun penjara.
Terbukti Terima Suap, Anggota DPRD Sumut Divonis 4 Tahun Penjara
Hukum
Kamis, 14 Feb 2019

Terbukti Terima Suap, Anggota DPRD Sumut Divonis 4 Tahun Penjara

Anggota DPRD Sumatera Utara Tiaisah Ritonga dinyatakan terbukti menerima suap dari mantan Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho dan divonis 4 tahun penjara oleh majelis hakim Tipikor.