Komitmen Arab Saudi untuk memangkas produksi minyak mendorong naiknya harga minyak pada Senin (17/1/2017), mengimbangi laporan perkiraan output AS yang akan naik lagi tahun ini.
Harga minyak diperkirakan mulai naik pada 2017, setelah OPEC menyepakati penurunan produksi. Namun, kenaikan harga masih akan dibayangi sejumlah faktor penghambat. Untuk sementara waktu, kita belum akan melihat keperkasaan harga minyak.
Menteri Energi Rusia Alexander Novak meminta perusahaan minyak nasional memangkas produksi. Ini dilakukan setelah mereka mengatakan bahwa negaranya siap mengurangi produksi minyak sebanyak 300.000 barel per hari tahun depan.
Harga minyak dunia melonjak pada Kamis (1/12/2016) pagi, setelah Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak (OPEC) merilis kesepakatan memangkas produksi untuk pertama kalinya dalam delapan tahun terakhir.
Indonesia memutuskan untuk keluar sementara dari keanggotaannya di Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak (OPEC). Langkah pembekuan diambil pemerintah menyusul keputusan sidang OPEC yang memangkas produksi minyak mentah di luar kondensat sebesar 1,2 juta barel per hari.