Indeks Oesman Sapta Odang

Perludem Desak KPU Tagih Surat Undur Diri OSO dari Jabatan Partai
Politik
Rabu, 28 Nov 2018

Perludem Desak KPU Tagih Surat Undur Diri OSO dari Jabatan Partai

KPU harus menagih surat pengunduran diri dari OSO sebagai Ketua Umum Partai Hanura agar OSO tetap bisa mencalonkan sebagai anggota DPD.
KPU Belum Tentukan Nasib Oesman Sapta di Pemilu 2019
Politik
Selasa, 27 Nov 2018

KPU Belum Tentukan Nasib Oesman Sapta di Pemilu 2019

Keputusan soal nasib OSO kemungkinan akan diumumkan KPU besok.
KPU Diminta Tetap Kesampingkan Nama OSO dari DCT Pemilu 2019
Politik
Rabu, 14 Nov 2018

KPU Diminta Tetap Kesampingkan Nama OSO dari DCT Pemilu 2019

Sejumlah pengajar dan peneliti hukum tata negara meminta KPU RI meniadakan nama Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) dari Daftar Caleg Tetap (DCT) pemilu legislatif 2019.
Langkah KPU Menyikapi Perbedaan Putusan MA dan MK Soal Caleg DPD
Politik
Selasa, 13 Nov 2018

Langkah KPU Menyikapi Perbedaan Putusan MA dan MK Soal Caleg DPD

KPU akan mengkaji perbedaan putusan MA dan MK tentang caleg DPD yang merangkap jabatan di partai politik bersama ahli hukum. KPU juga akan beraudiensi dengan MA dan MK membahas perbedaan putusan itu.
KPU RI Belum Terima Salinan Putusan MA yang Diajukan OSO
Politik
Jumat, 2 Nov 2018

KPU RI Belum Terima Salinan Putusan MA yang Diajukan OSO

Ketua KPU RI Arief Budiman mengatakan, puhaknya belum menerima salinan putusan Mahkamah Agung (MA) soal uji materi PKPU Nomor 26 Tahun 2018.
MA Minta KPU Sabar Tunggu Salinan Putusan Uji Materi PKPU 26/2018
Politik
Jumat, 2 Nov 2018

MA Minta KPU Sabar Tunggu Salinan Putusan Uji Materi PKPU 26/2018

MA meminta KPU bersabar menunggu salinan putusan uji materi PKPU Nomor 26 tahun 2018 karena masih dalam proses minutasi.
Sikap KPU pada Putusan MA dan MK Soal Status OSO Sebagai Caleg DPD
Politik
Kamis, 1 Nov 2018

Sikap KPU pada Putusan MA dan MK Soal Status OSO Sebagai Caleg DPD

KPU RI menyatakan akan mengambil keputusan yang paling dekat dengan prinsip dualisme MA dan MK terkait PKPU Nomor 26 Tahun 2018.
KPU RI Sayangkan Sikap MA dalam Umumkan Putusan Gugatan OSO
Politik
Kamis, 1 Nov 2018

KPU RI Sayangkan Sikap MA dalam Umumkan Putusan Gugatan OSO

Komisioner KPU RI Pramono Unair Tanthowi menyayangkan sikap MA yang mengizinkan pengurus partai politik menjadi calon anggota DPD RI.
KPU Coret OSO dan Juventus dari Daftar Bacaleg DPD Pemilu 2019
Politik
Kamis, 20 Sept 2018

KPU Coret OSO dan Juventus dari Daftar Bacaleg DPD Pemilu 2019

OSO adalah Ketua Umum Partai Hanura, sementara Juventus belum diketahui berasal dari partai mana.
Oesman Sapta Odang Sebut Ma'ruf Amin Sosok Milenial
Politik
Kamis, 9 Agt 2018

Oesman Sapta Odang Sebut Ma'ruf Amin Sosok Milenial

Oesman Sapta Odang menilai, Ma'ruf Amin sebagai sosok milenial dalam sikap dan perbuatannya.
MK Layangkan Surat Keberatan ke Oesman Sapta Odang
Hukum
Selasa, 31 Juli 2018

MK Layangkan Surat Keberatan ke Oesman Sapta Odang

"Perbuatan OSO dapat dikategorikan sebagai perbuatan yang merendahkan kehormatan, harkat, martabat MK dan para hakim MK."
Oso Sebut Jokowi Sudah Setujui Satu Nama Cawapres Usulan Koalisi
Politik
Selasa, 24 Juli 2018

Oso Sebut Jokowi Sudah Setujui Satu Nama Cawapres Usulan Koalisi

"Nah ada 10 nama calon-calon yang beredar wakil capres. Tapi bulat juga kami. Menunjuk 1 orang saja wakilnya, jadi bukan 10 orang wakil," kata Oso.
Soal Cawapres Jokowi, OSO: Suka-Suka Dia Saja
Politik
Senin, 7 Mei 2018

Soal Cawapres Jokowi, OSO: Suka-Suka Dia Saja

Oesman Sapta Odang mengatakan, hingga saat ini belum ada satupun ketum partai pendukung yang mengetahui sosok cawapres pendamping Jokowi.
Fadli Zon Anggap Tindakan Massa #2019GantiPresiden Cuma Spontanitas
Politik
Senin, 30 Apr 2018

Fadli Zon Anggap Tindakan Massa #2019GantiPresiden Cuma Spontanitas

Fadli Zon menganggap tindakan para pemakai kaus #2019GantiPresiden kepada warga yang mengenakan kaus #DiaSibukKerja merupakan spontanitas dan bukan intimidasi.
OSO: Pertemuan Wiranto-SBY Bukan Mengarah Koalisi Pilpres Jokowi
Politik
Kamis, 19 Apr 2018

OSO: Pertemuan Wiranto-SBY Bukan Mengarah Koalisi Pilpres Jokowi

"Kalau Pak SBY itu ketemu dengan Mega itu baru luar biasa," kata Ketua Umum Hanura, Oesman Sapta Odang (OSO).
Hanura Tetap Akui Kepengurusan OSO Usai Putusan Sela PTUN
Politik
Selasa, 20 Mar 2018

Hanura Tetap Akui Kepengurusan OSO Usai Putusan Sela PTUN

Partai Hanura tak terpengaruh dengan putusan sela PTUN dan tetap mengakui kepemimpinan Oesman Sapta Odang.
Respons Mega, Cak Imin, Romi dan OSO Usai Tahu Nomor Urut Partainya
Politik
Minggu, 18 Feb 2018

Respons Mega, Cak Imin, Romi dan OSO Usai Tahu Nomor Urut Partainya

Semua partai politik peserta Pemilu 2019, yang berjumlah 14, telah mendapatkan nomor urutnya usai pengundian di Kantor KPU Pusat pada Minggu malam.
DPD akan Segera Pilih Pengganti OSO sebagai Pimpinan MPR
Politik
Jumat, 9 Feb 2018

DPD akan Segera Pilih Pengganti OSO sebagai Pimpinan MPR

"Insyaallah bulan ini (pilih pengganti OSO) karena kami menunggu kalo tunda-tunda kan akan menumpuk," kata Wakil Ketua DPD, Nono Sampono.
Oesman Sapta Mundur dari Jabatan Wakil Ketua MPR RI
Politik
Kamis, 8 Feb 2018

Oesman Sapta Mundur dari Jabatan Wakil Ketua MPR RI

Oesman Sapta Odang mengemukakan alasan melepaskan jabatan Wakil Ketua MPR RI.
Hanura Terancam Gagal Islah, Kubu Daryatmo dan OSO Masih Berselisih
Politik
Jumat, 26 Jan 2018

Hanura Terancam Gagal Islah, Kubu Daryatmo dan OSO Masih Berselisih

Kubu Daryatmo menuding pihak Oesman Sapta Odang tidak serius mendorong rekonsiliasi untuk mendamaikan konflik internal di Partai Hanura.