Indeks News Plus Pemilu

Mengapa Prabowo Pilih Gibran Rakabuming daripada Kandidat Lain?
Politik
Senin, 23 Okt 2023

Mengapa Prabowo Pilih Gibran Rakabuming daripada Kandidat Lain?

Dedi Kurnia Syah menilai Prabowo memilih Gibran daripada kandidat lain yang memiliki elektabilitas lebih tinggi, karena dua faktor. Apa saja?
Independensi Capres-Cawapres & Upaya Melanggengkan Oligarki
Politik
Senin, 23 Okt 2023

Independensi Capres-Cawapres & Upaya Melanggengkan Oligarki

Kunto sebut selain elite partai yang mengunci kebebasan capres-cawapres, para pemodal dana kampanye juga dikhawatirkan berkelindan menaruh kepentingan.
Isu Perubahan Iklim & Lingkungan Kian Sepi di Kontestasi Politik
Politik
Minggu, 22 Okt 2023

Isu Perubahan Iklim & Lingkungan Kian Sepi di Kontestasi Politik

Parpol memiliki sumber daya untuk membahas isu perubahan iklim. Sayangnya, isu ini belum menjadi prioritas dalam agenda politik.
Teka-teki Cawapres Prabowo usai Ganjar & Anies Resmi Daftar KPU
Politik
Jumat, 20 Okt 2023

Teka-teki Cawapres Prabowo usai Ganjar & Anies Resmi Daftar KPU

Meski Ganjar-Mahfud dan Anies-Muhaimin resmi daftar ke KPU, tapi Prabowo Subianto belum memutuskan nama wakilnya. Siapa yang paling berpeluang?
Aturan Pejabat Maju Pilpres seperti Mahfud, Prabowo & Cak Imin
Politik
Jumat, 20 Okt 2023

Aturan Pejabat Maju Pilpres seperti Mahfud, Prabowo & Cak Imin

Putusan MK Nomor 68/PUU-XX/2022 sebut menteri dan pejabat setingkat menteri tidak perlu mundur maju pilpres selama mendapat izin presiden.
Saat Ganjar-Mahfud & Anies-Imin Berebut Suara NU, Unggul Siapa?
Politik
Kamis, 19 Okt 2023

Saat Ganjar-Mahfud & Anies-Imin Berebut Suara NU, Unggul Siapa?

Pasangan Ganjar-Mahfud dan Anies-Muhaimin sama-sama mencari ceruk suara NU pada Pilpres 2024. Siapa yang lebih unggul?
Peta Kekuatan Suara Ganjar, Prabowo & Anies Jelang Pemilu 2024
Politik
Kamis, 19 Okt 2023

Peta Kekuatan Suara Ganjar, Prabowo & Anies Jelang Pemilu 2024

Jawa Barat akan menjadi arena pertarungan yang ketat bagi ketiga kandidat capres. Ada 35.714.901 pemilih atau yang terbanyak pada 2024.
Fakta di Balik Pemilihan Mahfud MD Jadi Cawapres Ganjar Pranowo
News
Rabu, 18 Okt 2023

Fakta di Balik Pemilihan Mahfud MD Jadi Cawapres Ganjar Pranowo

Usai dideklarasikan, pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD akan didaftarkan ke KPU RI pada Kamis, 19 Oktober 2023.
Bisakah Putusan Usia Capres Jadi Yurisprudensi Hapus PT 20%?
Politik
Rabu, 18 Okt 2023

Bisakah Putusan Usia Capres Jadi Yurisprudensi Hapus PT 20%?

Argumen putusan MK soal batas usia capres-cawapres bisa menjadi yurisprudensi menyelesaikan gugatan soal ambang batas presiden atau PT 20%.
Penjelasan Detail 7 Putusan MK soal Syarat Usia Capres-Cawapres
Hukum
Selasa, 17 Okt 2023

Penjelasan Detail 7 Putusan MK soal Syarat Usia Capres-Cawapres

Dalam putusan perkara Nomor 90/PUU-XXI/2023 yang dikabulkan sebagian oleh Mahkamah, terdapat 4 hakim yang menyatakan dissenting opinion.
Bentrok Simpatisan Parpol di Jalan & Perlunya Antisipasi Gesekan
Politik
Selasa, 17 Okt 2023

Bentrok Simpatisan Parpol di Jalan & Perlunya Antisipasi Gesekan

Perludem menyatakan parpol dan simpatisannya seharusnya bisa menahan diri karena masa kampanye resmi belum dimulai.
Pecah Kongsi Relawan Jokowi di Antara Prabowo & Ganjar Pranowo
Politik
Selasa, 17 Okt 2023

Pecah Kongsi Relawan Jokowi di Antara Prabowo & Ganjar Pranowo

Dukungan relawan Jokowi jelang Pilpres 2024 memang tidak solid sepenuhnya. Mereka masih terbelah antara Prabowo dan Ganjar Pranowo.
Putusan MK dan Karpet Merah Gibran Rakabuming Maju Pilpres 2024
Politik
Selasa, 17 Okt 2023

Putusan MK dan Karpet Merah Gibran Rakabuming Maju Pilpres 2024

Peluang Gibran Rakabuming maju Pilpres 2024 semakin terbuka setelah MK mengabulkan sebagian uji materi terkait usai capres-cawapres.
Projo Dukung Prabowo Bukti PDIP Tak Bisa Rangkul Relawan Jokowi?
Politik
Senin, 16 Okt 2023

Projo Dukung Prabowo Bukti PDIP Tak Bisa Rangkul Relawan Jokowi?

Jika Rakernas Projo dihadiri Jokowi dan Gibran yang kemudian disikapi dengan deklarasi dukungan kepada Prabowo, maka publik akan membacanya sendiri.
Strategi Berebut Ceruk Suara Swing Voters dalam Pemilu 2024
Politik
Senin, 16 Okt 2023

Strategi Berebut Ceruk Suara Swing Voters dalam Pemilu 2024

Faktor tingginya swing voters ini bisa banyak hal, antara lain pemilihan yang masih beberapa bulan lagi sehingga mereka masih menunggu.
Memprediksi Skenario Putusan MK soal Syarat Usia Capres-Cawapres
Politik
Jumat, 13 Okt 2023

Memprediksi Skenario Putusan MK soal Syarat Usia Capres-Cawapres

Ahli hukum tata negara Universitas Andalas, Feri Amsari mewanti-wanti agar MK konsisten dengan tidak mengubah sesuatu yang bersifat open legal policy.
Melihat Peluang PSI Jadi Sekoci Politik Trah Jokowi usai 2024
Politik
Jumat, 13 Okt 2023

Melihat Peluang PSI Jadi Sekoci Politik Trah Jokowi usai 2024

Grace Natalie sebut PSI sangat terbuka jika Gibran Rakabuming Raka mau bergabung dengan PSI. Ia sebut Gibran kepala daerah muda berprestasi.
Menyoal Gubernur Lemhannas Andi Widjajanto Gabung TPN Ganjar
Politik
Kamis, 12 Okt 2023

Menyoal Gubernur Lemhannas Andi Widjajanto Gabung TPN Ganjar

Penunjukan Gubernur Lemhannas Andi Widjajanto sebagai bagian dari timses Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024 menuai kritik.
Menilik Konsekuensi Politik bila Gibran Terima Pinangan Prabowo
Politik
Rabu, 11 Okt 2023

Menilik Konsekuensi Politik bila Gibran Terima Pinangan Prabowo

Jika Gibran Rakabuming menerima pinangan Prabowo, maka akan ada konsekuensi politik. Sebab, PDIP resmi mengusung Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Kerawanan Netralitas PNS di Tahun Politik usai KASN Dibubarkan
Politik
Rabu, 11 Okt 2023

Kerawanan Netralitas PNS di Tahun Politik usai KASN Dibubarkan

Almas khawatir dengan tidak adanya KASN akan terjadi pengerahan ASN untuk mendukung atau berpihak pada kepentingan politik tertentu.