Duta besar Uni Eropa untuk ASEAN, Sujiro Seam menuturkan menggunakan MRT merupakan bagian dari diplomasi hijau untuk mengubah iklim menjadi lebih baik.
Jokowi meminta kota besar mulai memikirkan opsi pembangunan transportasi massal seperti LRT dan MRT mengingat kemacetan kini tak hanya terjadi di Jakarta.
Untuk tahap awal, pemberlakuan tarif integrasi Rp10.000 hanya berlaku di 28 koridor Transjakarta, sementara untuk MRT dan LRT berlaku di seluruh stasiun.