Indeks Menpora

Kasus Hibah KONI: KPK Telusuri Posisi & Peran Menpora di Proposal
Hukum
Jumat, 25 Jan 2019

Kasus Hibah KONI: KPK Telusuri Posisi & Peran Menpora di Proposal

KPK memeriksa Menpora Imam Nahrowi terkait kasus suap dana hibah KONI, Imam diperiksa soal keterkaitan posisi dan perannya saat memberikan persetujuan di proposal Kemenpora.
Menpora Klaim Tidak Ada Perlakuan Khusus terhadap Proposal KONI
Hukum
Kamis, 24 Jan 2019

Menpora Klaim Tidak Ada Perlakuan Khusus terhadap Proposal KONI

Menpora Imam Nahrawi mengklaim kementeriannya tidak memberikan perlakuan khusus terhadap proposal hibah yang diajukan oleh KONI. 
KPK Akan Klarifikasi Barang Bukti Sitaan di Ruangan Menpora
Hukum
Kamis, 24 Jan 2019

KPK Akan Klarifikasi Barang Bukti Sitaan di Ruangan Menpora

KPK bakal mengkonfirmasi terkait barang bukti sitaan di ruangan Imam Nahrawi dalam penyidikan kasus dugaan suap dana hibah Kemenpora kepada KONI.
Suap Hibah Koni: Menpora Penuhi Panggilan KPK Hari Ini
Hukum
Kamis, 24 Jan 2019

Suap Hibah Koni: Menpora Penuhi Panggilan KPK Hari Ini

Menpora Imam Nahrawi mendatangi KPK untuk memenuhi panggilan sebagai saksi dalam kasus suap dana Hibah KONI.
Tahun 2021, Lombok akan Punya Sirkuit MotoGP
Ekonomi
Selasa, 15 Jan 2019

Tahun 2021, Lombok akan Punya Sirkuit MotoGP

Rencana pembangunan sirkuit motoGP pada 2021 di Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat disambut baik oleh Menpora Imam Nahrawi.
Sidak ke PPLP Kalsel, Menpora: Ini Salah Satu Resolusi Tahun 2019
Sosial budaya
Jumat, 11 Jan 2019

Sidak ke PPLP Kalsel, Menpora: Ini Salah Satu Resolusi Tahun 2019

Menpora Imam Nahrawi meninjau dan melakukan sidak ke Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) tanpa pemberitahuan pada Kamis kemarin.
Kasus Hibah Koni: KPK Sebut Menpora akan Dipanggil Jika Dibutuhkan
Hukum
Kamis, 3 Jan 2019

Kasus Hibah Koni: KPK Sebut Menpora akan Dipanggil Jika Dibutuhkan

Juru Bicara KPK Febri Diansyah menyatakan Menpora Imam Nahrawi akan diperiksa jika penyidik membutuhkan keterangannya.
Kasus Suap Hibah KONI: KPK Kembali Periksa Staf Pribadi Menpora
Hukum
Kamis, 3 Jan 2019

Kasus Suap Hibah KONI: KPK Kembali Periksa Staf Pribadi Menpora

Staf pribadi Menpora Imam Nahrawi yang bernama Miftahul Ulum kembali diperiksa KPK pada hari ini.  
Rangkuman Berita dari 15 - 21 Desember 2018 - Tirto Ringkas
Minggu, 23 Des 2018

Rangkuman Berita dari 15 - 21 Desember 2018 - Tirto Ringkas

Ketinggalan berita dari 15 - 21 November 2018?
Tenang kami sudah merangkum
berita minggu ini untuk kalian.
KPK Geledah Ruangan Menpora Imam Nahrawi Terkait Suap Hibah KONI
Hukum
Kamis, 20 Des 2018

KPK Geledah Ruangan Menpora Imam Nahrawi Terkait Suap Hibah KONI

KPK menggeledah ruangan Menpora Imam Nahrawi untuk mengumpulkan bukti dalam penyidikan kasus suap terkait hibah Kemenpora untu KONI.  
Menpora: Ketum PSSI Harus Evaluasi Kegagalan Timnas di Piala AFF
Olahraga
Minggu, 25 Nov 2018

Menpora: Ketum PSSI Harus Evaluasi Kegagalan Timnas di Piala AFF

Timnas Indonesia dipastikan tersingkir dari persaingan Piala AFF 2018 setelah tidak mampu lolos dari Grup B.
Menpora Pastikan Atlet CPNS Tetap Bisa Berkarier Atau Jadi Pelatih
Olahraga
Kamis, 1 Nov 2018

Menpora Pastikan Atlet CPNS Tetap Bisa Berkarier Atau Jadi Pelatih

"Karier mereka di olahraga tidak boleh berhenti hanya karena PNS."
Menpora Akan Pantau Kinerja PSSI Selama Dua Minggu Kedepan
Olahraga
Selasa, 25 Sept 2018

Menpora Akan Pantau Kinerja PSSI Selama Dua Minggu Kedepan

Menpora Imam Nahrawi menyatakan akan mengevaluasi kinerja PSSI selama 2 minggu kedepan, terkait insiden tewasnya suporter Persija pada Minggu (23/9/2018) lalu.
Suporter Tewas Dikeroyok: Menpora Setop Liga 1 2018 Selama 2 Minggu
Sosial budaya
Selasa, 25 Sept 2018

Suporter Tewas Dikeroyok: Menpora Setop Liga 1 2018 Selama 2 Minggu

Suporter Persija Haringga Sirla meninggal dunia sebelum pertandingan Persib melawan Persija dimulai pada Minggu (23/9).
Tewasnya Suporter Sepakbola, Menpora: Pemerintah Tak Tinggal Diam
Olahraga
Senin, 24 Sept 2018

Tewasnya Suporter Sepakbola, Menpora: Pemerintah Tak Tinggal Diam

Seorang suporter sepakbola tewas usai dikeroyok sebelum laga Persib kontra Persija dimulai.
R. Maladi: Kiper Timnas, Menteri Olahraga Pertama dan Satu-Satunya
Olahraga
Sabtu, 15 Sept 2018

R. Maladi: Kiper Timnas, Menteri Olahraga Pertama dan Satu-Satunya

Sebelum menjabat Menteri Olahraga, Raden Maladi adalah kiper Timnas Indonesia dan pernah menjadi Ketua Umum PSSI.
Asian Para Games 2018: Menpora Targetkan Indonesia di Peringkat 7
Olahraga
Minggu, 9 Sept 2018

Asian Para Games 2018: Menpora Targetkan Indonesia di Peringkat 7

Menpora Imam Nahrawi menargetkan Indonesia berada di peringkat tujuh di Asian Para Games 2018 yang akan berlangsung pada 6-13 Oktober mendatang.
Roy Suryo akan Ditemui Menteri Imam Nahrawi, Bahas Aset Kemenpora
Politik
Kamis, 6 Sept 2018

Roy Suryo akan Ditemui Menteri Imam Nahrawi, Bahas Aset Kemenpora

Menpora Imam Nahrawi berencana menemui Roy Suryo untuk menyelesaikan polemik tentang aset.
Peraih Medali Asian Games Bisa Jadi PNS Tanpa Tes di Formasi Khusus
Olahraga
Minggu, 2 Sept 2018

Peraih Medali Asian Games Bisa Jadi PNS Tanpa Tes di Formasi Khusus

Para atlet peraih medali Asian Games 2018 menerima tawaran untuk menjadi PNS tanpa tes melalui formasi khusus yang disediakan oleh Kemenpora.
Pelatih & Peraih Semua Medali Akan Diberi Bonus, Rumah, & Jadi PNS
Olahraga
Rabu, 29 Agt 2018

Pelatih & Peraih Semua Medali Akan Diberi Bonus, Rumah, & Jadi PNS

Selain kepada pemenang medali emas, pemerintah juga akan memberikan bonus kepada peraih medali perak, perunggu hingga pelatih dan asisten pelatih.