Indeks Kpu Ri

Polemik Caleg DPD, OSO Pastikan Tak Mundur dari Pengurus Partai
Hard news
Selasa, 22 Jan 2019

Polemik Caleg DPD, OSO Pastikan Tak Mundur dari Pengurus Partai

Kuasa hukum Oesman Sapta Odang menempuh langkah agar tetap masuk daftar calon tetap DPD, meski OSO tak mundur dari pengurus partai politik sebagaimana putusan Mahkamah Konstitusi.
Proses Pencetakan Perdana Surat Suara Pemilu 2019
Minggu, 20 Jan 2019

Proses Pencetakan Perdana Surat Suara Pemilu 2019

KPU resmi melakukan proses produksi cetak surat suara untuk pemilu serentak 2019  Minggu (20/1/2019).
Evaluasi Debat Pilpres 2019, KPU Terima Kritik Masyarakat
Hard news
Jumat, 18 Jan 2019

Evaluasi Debat Pilpres 2019, KPU Terima Kritik Masyarakat

Kritik dan saran yang sudah masuk yakni soal manajemen waktu, dan masalah pemberian kisi-kisi pertanyaan kepada paslon sebelum debat.
Sandiaga: Disabilitas Butuh Kesetaraan, Bukan Belas Kasihan
Hard news
Kamis, 17 Jan 2019

Sandiaga: Disabilitas Butuh Kesetaraan, Bukan Belas Kasihan

Sandiaga berkomitmen bila menang Pilpres 2019, untuk memastikan putra-putri terbaik bangsa yang difabel hidup memenuhi potensinya.
Prabowo: Kalau Kader Gerindra Korupsi, Saya Masukin Penjara Sendiri
Politik
Kamis, 17 Jan 2019

Prabowo: Kalau Kader Gerindra Korupsi, Saya Masukin Penjara Sendiri

Prabowo Subianto mengumbar janji pemberantasan korupsi, bila ada kader Partai Gerindra korupsi akan dimasukkan olehnya ke penjara.
Ma'ruf Akui Tak Ada Bahasan Khusus, Porsi Debat Dominan ke Jokowi
Hard news
Kamis, 17 Jan 2019

Ma'ruf Akui Tak Ada Bahasan Khusus, Porsi Debat Dominan ke Jokowi

Cawapres nomor urut 02 Ma'ruf Amin mengakui tak ada tema khusus yang dibahas dalam Debat Pilpres 2019. Pasalnya, Jokowi, menurut TKN, akan mendominasi porsi debat.
Debat Pilpres 2019, KPU Undang Mantan Presiden
Hard news
Minggu, 13 Jan 2019

Debat Pilpres 2019, KPU Undang Mantan Presiden

KPU berencana mengundang mantan Presiden dan Wakil Presiden dalam debat perdana Pilpres 2019. Rencana ini direspon positif kubu Jokowi-Ma'ruf dan Prabowo-Sandi.
KPU Pertimbangkan Laporkan Bawaslu ke DKPP
Hard news
Minggu, 13 Jan 2019

KPU Pertimbangkan Laporkan Bawaslu ke DKPP

KPU membuka peluang melaporkan Bawaslu ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dalam kasus pencalonan Oesman Sapta Odang sebagai anggota DPD.
Putusan Bawaslu soal OSO Bisa Digugat KPU
Hard news
Minggu, 13 Jan 2019

Putusan Bawaslu soal OSO Bisa Digugat KPU

KPU bisa menolak keputusan Bawaslu terkait Oesman Sapta Odang dengan mengajukan keberatan ke Dewan Kehormatan Penyelenggaraan Pemilihan (DKPP).
Putusan Bawaslu soal OSO Cacat, KPU Diminta Mengacu MK
Hard news
Minggu, 13 Jan 2019

Putusan Bawaslu soal OSO Cacat, KPU Diminta Mengacu MK

Menurut pakar hukum tata negara, Zainal Arifin Mochtar KPU, semestinya KPU tetap berpegang pada putusan Mahkamah Konstitusi soal Oesman Sapta Odang.
KPU Tetap Tolak Perubahan Visi Misi Prabowo-Sandi
Hard news
Jumat, 11 Jan 2019

KPU Tetap Tolak Perubahan Visi Misi Prabowo-Sandi

Visi misi merupakan satu kesatuan saat pasangan calon mendaftar, sehingga KPU tak lagi menerima bila ada perubahan visi misi pasca pendaftaran.
Cegah Kabar Hoaks, KPU & Polisi Diminta Kedepankan Aspek Intelijen
Hard news
Jumat, 11 Jan 2019

Cegah Kabar Hoaks, KPU & Polisi Diminta Kedepankan Aspek Intelijen

"Polisi dan KPU bisa mengedepankan aspek intelijen untuk mencegah terjadinya berita hoaks, KPU itu harus antisipatif."
Hoaks Surat Suara, HNW: KPU Justru Mendelegitimasi Dirinya Sendiri
Hard news
Kamis, 10 Jan 2019

Hoaks Surat Suara, HNW: KPU Justru Mendelegitimasi Dirinya Sendiri

Hidayat Nur Wahid mengatakan dengan posisi KPU sebagai lembaga negara yang memiliki kewenangan dan independen, seharusnya KPU tak mengikuti pihak-pihak tertentu.
KPU-Bawaslu Bakal Susun Indeks Uang Makan Selama Kampanye
Hard news
Rabu, 9 Jan 2019

KPU-Bawaslu Bakal Susun Indeks Uang Makan Selama Kampanye

Peraturan mengenai satuan uang makan dan transportrasi untuk peserta pemilu, akan lebih mudah membedakan politik uang.
Polisi Belum Temukan Keterkaitan BBP dengan Koalisi Relawan Prabowo
Hard news
Rabu, 9 Jan 2019

Polisi Belum Temukan Keterkaitan BBP dengan Koalisi Relawan Prabowo

Kepolisian hingga saat ini belum menemukan kepastian soal keterkaitan pembuat rekaman suara tujuh unit kontainer surat suara tercoblos BBP dengan relawan Prabowo
TKN Tidak Akan Ubah Kesepakatan Soal Bocoran Pertanyaan KPU
Hard news
Rabu, 9 Jan 2019

TKN Tidak Akan Ubah Kesepakatan Soal Bocoran Pertanyaan KPU

TKN tidak akan mengusulkan agar format debat berlangsung seperti debat-debat pilpres sebelumnya, yakni tanpa bocoran pertanyaan.
Enam Perusahaan Menangkan Lelang Cetak Surat Suara Pemilu 2019
Hard news
Selasa, 8 Jan 2019

Enam Perusahaan Menangkan Lelang Cetak Surat Suara Pemilu 2019

KPU telah menetapkan 6 perusahaan pemenang lelang cetak surat suara pemilu 2019.
TKN Sepakat dengan Moeldoko Soal Ada Upaya untuk Delegitimasi KPU
Hard news
Selasa, 8 Jan 2019

TKN Sepakat dengan Moeldoko Soal Ada Upaya untuk Delegitimasi KPU

Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto menilai omongan Moeldoko sangat wajar karena ada upaya delegitimasi KPU.
BPN Ragukan Kehadiran Arya Sinulingga Saat Rapat dengan KPU
Hard news
Selasa, 8 Jan 2019

BPN Ragukan Kehadiran Arya Sinulingga Saat Rapat dengan KPU

Habiburokhman menyatakan bahwa Arya tidak hadir saat rapat dua kubu bersama KPU dan telah menyebarkan kebohongan.
Priyo Budi Minta BPN DKI Tak Gugat dan Hakimi KPU
Hard news
Selasa, 8 Jan 2019

Priyo Budi Minta BPN DKI Tak Gugat dan Hakimi KPU

Priyo Budi Santoso meminta BPN DKI Jakarta menghentikan langkahnya melaporkan KPU RI kepada DKPP dan menurunkan langkah-langkah kontraproduktif karena ketidaktahuan.