Indeks Kpr

BTN Siap Salurkan KPR untuk 750 Ribu Unit Rumah di 2018
Hard news
Selasa, 13 Feb 2018

BTN Siap Salurkan KPR untuk 750 Ribu Unit Rumah di 2018

Agus mengatakan BTN bakal memberikan dukungan pembiayaan untuk 750 ribu unit rumah pada tahun 2018.
BTN Raih Laba Bersih Rp3,02 Triliun di 2017, Kredit Naik Signifikan
Hard news
Selasa, 13 Feb 2018

BTN Raih Laba Bersih Rp3,02 Triliun di 2017, Kredit Naik Signifikan

Kinerja Bank BTN selama 2017 membukukan pertumbuhan penyaluran kredit dan pembiayaan sebesar 21,01 persen dibanding 2016.
Inflasi Bakal Jinak di 2020, Bagaimana Dampaknya Pada Bunga KPR?
Mild report
Rabu, 24 Jan 2018

Inflasi Bakal Jinak di 2020, Bagaimana Dampaknya Pada Bunga KPR?

Pemerintah menargetkan inflasi menyentuh angka 3 persen pada 2020. Bagaimana pengaruhnya bila itu benar-benar terjadi terhadap bunga kredit bank khususnya KPR?
BTN Catat Ada Empat Tantangan Sektor Properti pada 2018
Hard news
Selasa, 19 Des 2017

BTN Catat Ada Empat Tantangan Sektor Properti pada 2018

Backlog perumahan saat ini masih mencapai 13,38 juta unit, sementara banyak masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) belum bisa mengakses KPR.
BI Segera Longgarkan Aturan Uang Muka KPR
Hard news
Selasa, 28 Nov 2017

BI Segera Longgarkan Aturan Uang Muka KPR

BI berencana melonggarkan aturan down payment (DP) KPR pada tahun mendatang.
Bunga KPR Single Digit, Bisakah?
Mild report
Kamis, 26 Okt 2017

Bunga KPR Single Digit, Bisakah?

BI rate sudah dipangkas tiga kali sejak tahun lalu. Namun, rata-rata bunga KPR masih berada di level 2 digit.
Peruri Gandeng BPJS TK dan BTN Fasilitasi KPR 1.500 Karyawan
Hard news
Selasa, 24 Okt 2017

Peruri Gandeng BPJS TK dan BTN Fasilitasi KPR 1.500 Karyawan

Perum Peruri menggandeng BPJS Ketenagakerjaan (BPJS TK) dan Bank BTN untuk menyediakan fasilitas KPR bagi 1.500 karyawan perusahaan milik negara itu.
Mengapa KPR Syariah Sulit Bersaing?
Mild report
Kamis, 19 Okt 2017

Mengapa KPR Syariah Sulit Bersaing?

KPR konvensional dan syariah seringkali menjadi pilihan bagi mereka yang akan mencicil rumah. Namun, kenyataannya KPR syariah kalah saing dengan KPR konvensional.
Betapa Panjang dan Berbelit-belitnya Proses KPR
Mild report
Selasa, 22 Agt 2017

Betapa Panjang dan Berbelit-belitnya Proses KPR

Survei Rumah.com menemukan 80 persen lebih responden mengeluhkan biaya dan proses KPR berbelit-belit.
BTN Siapkan KPR Subsidi 500 Ribu Rumah pada 2017
Hard news
Jumat, 11 Agt 2017

BTN Siapkan KPR Subsidi 500 Ribu Rumah pada 2017

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk menargetkan menyalurkan KPR untuk pembangunan 666.000 unit rumah selama 2017. Sekitar 500-an ribu unit rumah di antaranya akan dibangun dengan KPR Subsidi.
Go-Jek Fasilitasi KPR DP 1% untuk Pengemudinya
Hard news
Rabu, 10 Mei 2017

Go-Jek Fasilitasi KPR DP 1% untuk Pengemudinya

Go-Jek memberikan fasilitas kredit untuk para mitra pengemudi. Mengikat para pengemudi agar tak beralih ke kompetitor lain?
BTN Bangun 1,34 Juta Rumah untuk Masyarakat Menengah Bawah
Hard news
Kamis, 4 Mei 2017

BTN Bangun 1,34 Juta Rumah untuk Masyarakat Menengah Bawah

Direktur Utama BTN Maryono mengatakan program pembangunan rumah murah ini memang bertujuan untuk mendukung program sejuta rumah yang dicetuskan pemerintahan Presiden Joko Widodo.
BTN Sebut DP Rumah 0 Persen Tak Pernah Ada di Perbankan
Hard news
Sabtu, 22 Apr 2017

BTN Sebut DP Rumah 0 Persen Tak Pernah Ada di Perbankan

BTN menyebutkan DP rumah sebesar 0 persen tak pernah ada di perbankan. Selama ini Peraturan BI mengenai rasio pinjaman terhadap nilai agunan (loan to value/LTV) pada kredit kepemilikan properti maksimal 95 persen, dengan uang muka pertama sebesar 15 persen.
Sepertiga Milenial Membeli Rumah dengan Uang Orang Tua
Mild report
Selasa, 14 Mar 2017

Sepertiga Milenial Membeli Rumah dengan Uang Orang Tua

Harga rumah makin mahal, sedangkan kenaikan gaji seorang karyawan tak sepadan. Para milenial mengandalkan uang orang tua mereka untuk membeli rumah pertama, dan rela berhemat untuk bisa membelinya.
BPJS Hadirkan Kembali Fasilitas Uang Muka KPR
Hard news
Senin, 27 Feb 2017

BPJS Hadirkan Kembali Fasilitas Uang Muka KPR

Fasilitas pembiayaan rumah dan uang muka Kredit Pemilikan Rumah (KPR) kembali hadir bagi peserta BPJS Ketenagakerjaan.
Suku Bunga KPR Jadi Salah Satu Penghambat Usaha Properti
Hard news
Jumat, 24 Feb 2017

Suku Bunga KPR Jadi Salah Satu Penghambat Usaha Properti

Faktor utama yang dapat menghambat pertumbuhan bisnis properti adalah suku bunga KPR, uang muka rumah, perijinan, pajak, serta kenaikan harga bangunan.
Akal-akalan DP Nol Persen
Mild report
Senin, 20 Feb 2017

Akal-akalan DP Nol Persen

Sejumlah pengembang memasang iklan DP nol persen, meski BI jelas-jelas melarang. Aslinya, DP nol persen merupakan hasil "kreativitas" pengembang untuk menggaet konsumen. DP tetap dibayar dengan cara menggelembungkan nilai KPR.
BI Prediksi Bunga KPR Turun Tahun Depan
Hard news
Rabu, 14 Des 2016

BI Prediksi Bunga KPR Turun Tahun Depan

Bank Indonesia (BI) meyakini penurunan bunga kredit konsumsi, termasuk kredit pemilikan rumah (KPR) akan semakin terdorong seiring dengan transmisi pelonggaran kebijakan moneter ke suku bunga perbankan akan semakin terasa pada 2017.
BI: Uang Muka Kredit Pemilikan Rumah Turun Menjadi 15%
Hard news
Rabu, 31 Agt 2016

BI: Uang Muka Kredit Pemilikan Rumah Turun Menjadi 15%

Bank Indonesia (BI) telah secara resmi mengubah ketentuan rasio nilai pinjaman dari aset (loan to value/LTV) kredit pemilikan rumah pertama menjadi 85 persen, sehingga uang muka yang harus dibayar nasabah menjadi 15 persen dari total harga rumah, menurun dibandingkan sebelumnya yang mencapai 20 persen.
Anak Muda Yogya Terancam Tunawisma
Mild report
Kamis, 4 Agt 2016

Anak Muda Yogya Terancam Tunawisma

Harga rumah di Yogyakarta semakin lama akan semakin naik. Sementara itu, banyak pegawai negeri atau pegawai swasta yang ingin membeli rumah. Standar gaji yang memenuhi syarat kelonggaran dalam mencicil rumah diketahui antara Rp4,5-5 juta rupiah perbulan agar bisa ikut program kredit pemilikan rumah (KPR). Lalu, bagaimana nasib anak muda Yogya yang bergaji rata-rata standar upah minimum regional?