Idham Azis memaparkan perkembangan kasus penyiraman air keras kepada penyidik senior Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan saat rapat dengan DPR, Rabu (20/11/2019).
Dua tahun sudah kasus Novel Baswedan mandek. Pengacara menduga masalahnya ada pada tim gabungan itu sendiri, yang sebagian besar terdiri dari penyidik polisi.
Kasus Novel mesti selesai. Jika tidak, dalam derajat tertentu, Jokowi akan jadi seperti Prabowo yang tak bisa lagi bicara soal "tak punya beban sejarah".
Kapolri Jenderal Tito dijadwalkan akan menemui Presiden Jokowi sekiranya minggu depan. Selain untuk evaluasi, pertemuan itu rencananya akan membicarakan alternatif penyelidikan kasus penyiraman air keras terhadap Novel Baswedan.