Indeks Karhutla

Riau Status Bahaya: Antara Karhutla, ISPA, & Darurat Bencana Asap
Hard news
Jumat, 13 Sept 2019

Riau Status Bahaya: Antara Karhutla, ISPA, & Darurat Bencana Asap

Riau saat ini: Karhutla telah akibatkan pencemaran udara di kategori "berbahaya", korban ISPA meningkat, hingga perlunya peningkatan status bencana asap.
Kabut Asap Jambi: Pemerintah Harus Sediakan Rumah Aman
Current issue
Rabu, 11 Sept 2019

Kabut Asap Jambi: Pemerintah Harus Sediakan Rumah Aman

Pemerintah didesak untuk segera menyelesaikan masalah kebakaran hutan di Jambi dan memberikan rumah aman bagi kelompok rentan.
Menteri Siti Nurbaya Protes ke Malaysia Soal Kabut Asap Karhutla
Hard news
Rabu, 11 Sept 2019

Menteri Siti Nurbaya Protes ke Malaysia Soal Kabut Asap Karhutla

Menteri LHK Siti Nurbaya meminta Malaysia bersikap objektif melihat persoalan kabut asap di wilayah udara Malaysia dan tidak asal protes dengan menutupi informasi.
Polri Sebut 175 Orang dan 4 Korporasi Jadi Tersangka Karhutla
Hard news
Selasa, 10 Sept 2019

Polri Sebut 175 Orang dan 4 Korporasi Jadi Tersangka Karhutla

Ratusan tersangka itu ditangkap di enam wilayah yakni Riau, Sumatera Selatan, Jambi, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan dan Kalimantan Barat.
Dampak Kabut Asap Karhutla Riau: Warga Kena Iritasi Kulit dan Mata
Hard news
Selasa, 10 Sept 2019

Dampak Kabut Asap Karhutla Riau: Warga Kena Iritasi Kulit dan Mata

Provinsi Kepulauan Riau yang berada di antara Provinsi Sumatera dan Kalimantan menjadikan daerah ini rawan terhadap asap kiriman karhutla.
Beda Data Kebakaran Hutan BNPB vs KLHK: Riau Paling Terdampak
Hard news
Selasa, 10 Sept 2019

Beda Data Kebakaran Hutan BNPB vs KLHK: Riau Paling Terdampak

BNPB menyatakan luas kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Indonesia pada Januari-Agustus 2019 mencapai 328.724 hektare (Ha). Daerah yang terdampak paling luas yakni Riau.
Kualitas Udara Jambi Berbahaya, Pemkot Liburkan Anak Sekolah
Hard news
Senin, 9 Sept 2019

Kualitas Udara Jambi Berbahaya, Pemkot Liburkan Anak Sekolah

Pemkot melakukan antisipasi untuk melindungi warga dari bahaya asap, karena kualitas udara masuk kategori berbahaya.
101 Titik Karhutla di Kalimantan Barat dari Lahan Milik Korporasi
Hard news
Minggu, 8 Sept 2019

101 Titik Karhutla di Kalimantan Barat dari Lahan Milik Korporasi

Sebanyak 101 titik panas kebakaran lahan dan hutan dari lahan milik korporasi di Kalimantan Barat berada pada 11 kabupaten.
Polisi Tetapkan Lagi Korporasi Tersangka Karhutla di Kalimantan
Hard news
Selasa, 27 Agt 2019

Polisi Tetapkan Lagi Korporasi Tersangka Karhutla di Kalimantan

PT Surya Agro Palma (SAP) ditetapkan sebagai tersangka kebakaran hutan dan lahan oleh Polda Kalimantan Barat, sedangkan satu korporasi di Kalimantan Tengah belum diketahui identitasnya.
Kasus ISPA Meningkat Saat Kekeringan dan Karhutla Melanda
Current issue
Jumat, 23 Agt 2019

Kasus ISPA Meningkat Saat Kekeringan dan Karhutla Melanda

Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes, Anung Sugihantono mengatakan terjadi peningkatan ISPA di sejumlah daerah.
ISPA di Kalimantan Barat Dipicu Kebakaran Lahan dan Hutan
Hard news
Kamis, 22 Agt 2019

ISPA di Kalimantan Barat Dipicu Kebakaran Lahan dan Hutan

Penyakit ISPA di Kalimantan Barat pada pekan ke-31 sebanyak 2.825 kasus, pekan ke-32 mencapai 3.002, kemudian pekan ke-33 mencapai 2.868.
Wiranto: Penanganan Karhutla Tak Hanya Tanggung Jawab Pusat
Hard news
Rabu, 21 Agt 2019

Wiranto: Penanganan Karhutla Tak Hanya Tanggung Jawab Pusat

Penanganan karhutla disebut agar tak hanya bergantung kepada pemerintah] pusat, tapi utamanya adalah tugas para gubernur, bupati, wali kota yang punya daerah rawan kebakaran itu lebih aktif lagi.
BMKG: 260 Titik Panas tersebar di Sumatera pada Senin Pagi
Hard news
Senin, 19 Agt 2019

BMKG: 260 Titik Panas tersebar di Sumatera pada Senin Pagi

BMKG menyatakan, 260 titik panas yang jadi indikasi awal karhutla tersebar di wilayah Sumatera pada Senin pagi ini.
Kepala Bappenas Jamin Ibu Kota Baru Terhindar Karhutla
Hard news
Jumat, 16 Agt 2019

Kepala Bappenas Jamin Ibu Kota Baru Terhindar Karhutla

Pemerintah akan memilih lokasi Ibu Kota baru yang bukan termasuk golongan gambut maupun bekas tambang seperti batu bara.
Polri Sebut Jumlah Titik Panas Karhutla Turun Jadi 869 di Hari Ini
Hard news
Jumat, 16 Agt 2019

Polri Sebut Jumlah Titik Panas Karhutla Turun Jadi 869 di Hari Ini

Mabes Polri mengklaim jumlah titik hotspot karhutla turun dari 1.058 menjadi 869, pada hari ini.
Ancaman Karhutla di Balik Rencana Pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan
Current issue
Jumat, 16 Agt 2019

Ancaman Karhutla di Balik Rencana Pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan

Pelbagai pihak mengingatkan potensi kebakaran hutan serta bahaya lubang tambang di Kalimantan.
Kemenkes: 9.630 Warga Alami ISPA Akibat Karhutla di Riau
Hard news
Kamis, 15 Agt 2019

Kemenkes: 9.630 Warga Alami ISPA Akibat Karhutla di Riau

Kemenkes menyatakan sebanyak 9.630 warga dari 12 kabupaten/kota di Riau menderita ISPA akibat terdampak karhutla. 
Polri Kini Tangani 100 Kasus Karhutla dengan 87 Tersangka
Hard news
Kamis, 15 Agt 2019

Polri Kini Tangani 100 Kasus Karhutla dengan 87 Tersangka

Kepolisian kini menangani 100 kasus karhutla yang tersebar di Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Riau dan Jambi.
Kebakaran Hutan dan Lahan - Tirtografi
Kamis, 15 Agt 2019

Kebakaran Hutan dan Lahan - Tirtografi

Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) selalu menjadi langganan di Indonesia, utamanya di hutan Sumatra dan Kalimantan.
Polisi Tak Tahan Bos PT Sumber Sawit Sejahtera
Hard news
Kamis, 15 Agt 2019

Polisi Tak Tahan Bos PT Sumber Sawit Sejahtera

Polisi berdalih tak menahan bos PT Sumber Sawit Sejahtera, karena kasus masih dalam penyidikan.