Indeks Jual Beli Ijazah

Bagaimana Kami Membuat Laporan soal Jual Beli Ijazah Bodong
Hard news
Sabtu, 1 Des 2018

Bagaimana Kami Membuat Laporan soal Jual Beli Ijazah Bodong

Redakti Tirto menggarap laporan soal jaringan jual beli ijazah abal-abal selama sebulan.
Berita soal Jual Beli Ijazah: Hak Jawab dari STMIK Triguna Utama
Hard news
Sabtu, 1 Des 2018

Berita soal Jual Beli Ijazah: Hak Jawab dari STMIK Triguna Utama

Slamet Riyanto, Ketua STMIK Triguna Utama, membantah angka-angka lulusan di kampus itu yang diberitakan Tirto.
Berita soal Jual Beli Ijazah Bodong: Hak Jawab dari STKIP Sera
Hard news
Sabtu, 1 Des 2018

Berita soal Jual Beli Ijazah Bodong: Hak Jawab dari STKIP Sera

Joko Dewanto, Ketua STKIP Sera, mengklarifikasi salah satu laporan Tirto mengenai praktik janggal kampus bermasalah.
Berita soal Jual Beli Ijazah Bodong: Hak Jawab dari STIE ISM
Hard news
Sabtu, 1 Des 2018

Berita soal Jual Beli Ijazah Bodong: Hak Jawab dari STIE ISM

Bobby Reza, Ketua STIE ISM, mengklarifikasi bagian-bagian artikel yang diterbitkan Tirto soal skandal jual beli ijazah bodong.
Kebohongan Menteri Nasir soal Jual Beli Ijazah Bodong
Current issue
Jumat, 30 Nov 2018

Kebohongan Menteri Nasir soal Jual Beli Ijazah Bodong

Menteri Ristekdikti berbohong bahwa ratusan kampus bermasalah pada 2015 sudah semuanya ditutup oleh Kementerian.
Kasus Jual Beli Ijazah: Bagaimana STIE ISM Menggelar Perkuliahan
Mild report
Jumat, 30 Nov 2018

Kasus Jual Beli Ijazah: Bagaimana STIE ISM Menggelar Perkuliahan

Mayoritas mahasiswa STIE ISM di Kabupaten Tangerang adalah buruh perempuan sekitar.
Jual Beli Ijazah: Bisnis Yayasan Pendidikan Keluarga Mardiyana
Mild report
Jumat, 30 Nov 2018

Jual Beli Ijazah: Bisnis Yayasan Pendidikan Keluarga Mardiyana

Mendagri Tjahjo Kumolo dan Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko diklaim oleh pihak Yayasan menjadi dewan penasehat dan penyantun.
Soal Jual Beli Ijazah, Komisi X: Staf Khusus Menteri Harus Dicopot
Hard news
Kamis, 29 Nov 2018

Soal Jual Beli Ijazah, Komisi X: Staf Khusus Menteri Harus Dicopot

"Staf khusus harus dicopot dari jabatannya. Secara moralitas dia salah. Terus dia membohongi publik. Dan tentu ada unsur korupsi juga," kata anggota DPR RI Komisi X Reni Marlinawati.
AJI Indonesia Kecam Ancaman Kriminalisasi ke Jurnalis Tirto
Hard news
Kamis, 29 Nov 2018

AJI Indonesia Kecam Ancaman Kriminalisasi ke Jurnalis Tirto

AJI Indonesia mendesak pejabat Kemenristekdikti menggunakan mekanisme yang diatur UU Pers jika keberatan dengan pemberitaan soal sindikat jual beli ijazah bodong.
Dewan Pers: Staf Khusus Menristek Seharusnya Lapor Ke Kami Dahulu
Hard news
Kamis, 29 Nov 2018

Dewan Pers: Staf Khusus Menristek Seharusnya Lapor Ke Kami Dahulu

Dewan Pers meminta Staf Khusus Menristekdikti Abdul Wahid Maktub melapor ke lembaga tersebut jika merasa dirugikan dengan pemberitaan Tirto tentang sindikat jual beli ijazah bodong.
Klarifikasi Menristek Soal Kasus Jual Beli Ijazah dan Peran Stafnya
Hard news
Rabu, 28 Nov 2018

Klarifikasi Menristek Soal Kasus Jual Beli Ijazah dan Peran Stafnya

"Jika kampus melakukan jual beli ijazah pasti sudah saya tutup. Saya tidak menoleransi hal ini terjadi, siapa pun yang melakukan," kata Menteri Nasir.
Ombudsman: Menteri Nasir Tak Cukup Berkualitas untuk Dipertahankan
Hard news
Rabu, 28 Nov 2018

Ombudsman: Menteri Nasir Tak Cukup Berkualitas untuk Dipertahankan

"Saya melihat menteri ini sudah tidak qualified untuk tetap dipertahankan. Pada tingkat tertentu, saya sudah hopeless dengan menteri seperti ini. Tidak cocok jadi acuan bawahannya," kata Laode.
Axact, Pabrik Ijazah Bodong Bertaraf Internasional
Mild report
Rabu, 28 Nov 2018

Axact, Pabrik Ijazah Bodong Bertaraf Internasional

Sebuah perusahaan perangkat lunak bernama Axact di Karachi Pakistan menjajakan ribuan gelar akademik ke seluruh dunia.
KPK Curigai Pejabat Lain Terlibat dalam Jual Beli Ijazah Bodong
Hard news
Rabu, 28 Nov 2018

KPK Curigai Pejabat Lain Terlibat dalam Jual Beli Ijazah Bodong

"Karena susah dibayangkan proses jual beli ijazah ini tidak diketahui para pejabat di Kopertis dan Kemendikti," ujar Laode.
Sindikat Jual Beli Ijazah: Lima Juta Dapat Gelar Sarjana
Mild report
Rabu, 28 Nov 2018

Sindikat Jual Beli Ijazah: Lima Juta Dapat Gelar Sarjana

Bisnis jual beli ijazah dengan modus kuliah fiktif tak terlalu memerlukan banyak biaya. Pada 2015, Anda cukup bayar Rp5 juta untuk dapat gelar sarjana.
Kampus Bermasalah yang Aktif Kembali
Mild report
Rabu, 28 Nov 2018

Kampus Bermasalah yang Aktif Kembali

Kemenristekdikti membekukan 243 kampus bermasalah pada 2015. Kini ada 100 kampus yang aktif kembali.
Mardiyana, Pemain Lama dalam Sindikat Jual Beli Ijazah
Mild report
Selasa, 27 Nov 2018

Mardiyana, Pemain Lama dalam Sindikat Jual Beli Ijazah

Mardiyana, pemilik yayasan yang menaungi beberapa kampus bermasalah, pernah terlibat kasus jual beli gelar dan ijazah palsu sejak 2005.
Indepth
Selasa, 27 Nov 2018

"Tanyakan ke Pak Abdul Wahid Maktub, Kapan SK-nya Turun?"

Kampus-kampus bermasalah yang terlibat kuliah fiktif ini akan digabung menjadi satu universitas. Hanya menunggu SK dari Kementerian.
Tak Hanya Indonesia, Spanyol Pun Diguncang Skandal Ijazah Palsu
Mild report
Selasa, 27 Nov 2018

Tak Hanya Indonesia, Spanyol Pun Diguncang Skandal Ijazah Palsu

Sejak Maret 2018, sebuah surat kabar lokal Spanyol merilis laporan tentang skandal politisi Spanyol yang memiliki ijazah bodong atau melakukan plagiasi.
Komisi X DPR: Sindikat Jual Beli Ijazah Harus Dipenjara
Hard news
Senin, 26 Nov 2018

Komisi X DPR: Sindikat Jual Beli Ijazah Harus Dipenjara

Komisi X DPR RI menilai praktik jual beli ijazah selama ini terkesan dibiarkan oleh pemerintah dan penegak hukum. Karena itu, Komisi X mendesak ada tindakan hukum tegas terhadap mereka yang terlibat sindikat jual beli ijazah.