Indeks India

Krisis Perempuan yang Memicu Impor Istri
Mild report
Kamis, 4 Mei 2017

Krisis Perempuan yang Memicu Impor Istri

Budaya "impor istri" terjadi karena adanya krisis perempuan di beberapa negara. Krisis perempuan dipengaruhi oleh budaya serta pembunuhan bayi perempuan.
Go-Jek India is Deeply Integrated into the Indonesian Parent
Mild report
Rabu, 3 Mei 2017

Go-Jek India is Deeply Integrated into the Indonesian Parent

A special report from Go-jek's development centre in Bengaluru, India.
Go-Jek, Karya Anak Bangsa Blasteran India
Mild report
Rabu, 3 Mei 2017

Go-Jek, Karya Anak Bangsa Blasteran India

Laporan khusus menengok lebih dekat daleman kantor litbang Go-jek di Bengaluru, yang mengembangkan produk layanan untuk puluhan juta konsumen Indonesia di sebuah 'Silicon Valley' India.
Cina Kirim Protes Resmi ke India soal Kunjungan Dalai Lama
Hard news
Jumat, 7 Apr 2017

Cina Kirim Protes Resmi ke India soal Kunjungan Dalai Lama

Beijing mengklaim bahwa pemimpin agama itu bertekad memisahkan Tibet dari Cina dan sebelumnya juga telah mengecam rencana kunjungan Dalai Lama.
Strategi Facebook Jadikan WhatsApp Sebagai Pundi Uang
Mild report
Rabu, 22 Mar 2017

Strategi Facebook Jadikan WhatsApp Sebagai Pundi Uang

WhatsApp memulai ujicoba layanan pesan komersial untuk UKM di India. Langkah ini diyakini sebagai strategi Facebook menjadikan WhatsApp sebagai salah satu sumber pundi-pundi uangnya.
Indochina atau Indocina Tentu Saja Bukan Indonesia
Mild report
Sabtu, 25 Feb 2017

Indochina atau Indocina Tentu Saja Bukan Indonesia

Indocina bukanlah Indonesia yang terpengaruhi Cina. Wilayah Vietnam, Laos, dan Kamboja dinamai Indocina karena terpengaruhi India dan Cina.
India Sarang Insinyur dan Ilmuwan Komputer
Mild report
Rabu, 8 Feb 2017

India Sarang Insinyur dan Ilmuwan Komputer

Kebijakan Donald Trump dianggap mengancam para imigran, termasuk imigran asal India yang berkiprah di Silicon Valley. Bagi India, bisa jadi kebijakan ini adalah berkah. Para insinyur komputer jagoan bisa berkarya di negerinya sendiri.
Soal Main Facebook, Indonesia Lebih Unggul dari India
Mild report
Selasa, 31 Jan 2017

Soal Main Facebook, Indonesia Lebih Unggul dari India

India menempati posisi kedua dengan pengguna Facebook terbanyak di dunia. Namun, dari keseluruhan pengguna, hanya ada 24 persen pengguna perempuan. Dalam urusan ini, Indonesia lebih unggul.
Ekonomi Tumbuh, Diabetes Pun Mengintai
Mild report
Rabu, 11 Jan 2017

Ekonomi Tumbuh, Diabetes Pun Mengintai

Hati-hati jika Anda semakin makmur. Punya banyak uang memungkinkan pola makan tak terkontrol yang ujungnya bisa memicu diabetes. Biaya penanggulangannya pun tak kecil. Uang penderita diabetes dan uang negara terkuras untuk biaya pengobatan.
Banjir Ponsel Cina di India yang Meresahkan
Mild report
Selasa, 10 Jan 2017

Banjir Ponsel Cina di India yang Meresahkan

Negara mana yang tak khawatir dengan barang-barang Cina yang begitu masif menyerbu pasar? India salah satunya. Masifnya produk ponsel pintar buatan Cina di Negeri Hindustan di akhir tahun lalu mulai meresahkan. Muncul ajakan untuk boikot.
Cina Tak Suka Presiden India Temui Dalai Lama
Hard news
Sabtu, 17 Des 2016

Cina Tak Suka Presiden India Temui Dalai Lama

Cina menyatakan ketidaksukaannya kepada India menyusul pertemuan pemimpin spiritual Tibet , Dalai Lama, dengan Presiden India Pranab Mukherjee. Cina menuding Dalai Lama berharap India mau mengakui biksu pemenang Nobel Perdamaian itu sebagai pemberontak berkedok agama.
Pertumbuhan Ekonomi India Terancam Jatuh
Hard news
Jumat, 25 Nov 2016

Pertumbuhan Ekonomi India Terancam Jatuh

Status India yang menyalip Cina sebagai negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia tahun ini diprediksikan jatuh setelah penarikan nominal besar mata uang rupee yang berimbas pada aktivitas bisnis di sana.
Rohingya dan Sejarah Masuknya Islam di Myanmar
Mild report
Kamis, 24 Nov 2016

Rohingya dan Sejarah Masuknya Islam di Myanmar

Persoalan Rohingya berakar pada sejarah panjang. Islam di Myamnar sudah berusia seribu tahun. Muslim di Myanmar sesungguhnya bukan hanya etnis Rohingya saja.
Populisme ala Perdana Menteri Narendra Modi
Mild report
Rabu, 23 Nov 2016

Populisme ala Perdana Menteri Narendra Modi

Perdana Menteri India Narendra Modi menjadikan pemberantasan korupsi sebagai prioritasnya. Ia kerap mengeluarkan pernyataan-pernyataan keras terhadap para koruptor. Dalam retorika Modi, korupsi mengancam nasionalisme India.
Ketika
Mild report
Senin, 21 Nov 2016

Ketika "Rush Money" Menyergap India

Penarikan mata uang 500 dan 1000 rupee di India beberapa waktu lalu akhirnya berbuah kepanikan. Ratusan ribu warga India berbondong-bondong menyerbu bank untuk menarik atau menukarkan uangnya. Bagaimana kondisi India saat ini?
India Dailylife
Rabu, 16 Nov 2016

India Dailylife

Seorang perempuan mengumpulkan chestnut air yang secara lokal dikenal sebagai "Singada" dari sebuah kolam di kota Masuda.
Resep Membasmi Korupsi ala India
Mild report
Senin, 14 Nov 2016

Resep Membasmi Korupsi ala India

India memutuskan untuk menarik pecahan mata uang bernominal 500 dan 1000 rupee dari peredaran. Langkah ini diambil untuk memangkas korupsi, menarik peredaran uang ilegal dari pasar, serta menghentikan suplai logistik bagi kelompok teroris.
Kunjungan Wisatawan India Diharapkan Capai 350.000 Orang
Hard news
Jumat, 11 Nov 2016

Kunjungan Wisatawan India Diharapkan Capai 350.000 Orang

Wisatawan India yang datang ke Indonesia pada tahun 2015 mencapai 270.000 orang dan tahun 2016 diharapkan mencapai 350.000 orang
PM India Sebut Pakistan
Hard news
Senin, 17 Okt 2016

PM India Sebut Pakistan "Induk Terorisme"

India menyebut Pakistan sebagai "induk teroris dan mengajak para pemimpin negara anggota BRICS untu melawan Pakistan. Hal ini terkait dengan serangan di pangkalan militer Uri yang menewaskan 19 prajurit .
Serupa Tapi Tak Sama, Amnesti Pajak Indonesia dan India
Mild report
Jumat, 7 Okt 2016

Serupa Tapi Tak Sama, Amnesti Pajak Indonesia dan India

Indonesia dan India punya banyak kesamaan, baik kepadatan penduduk, luas wilayah negara, juga tingkat ekonomi. India juga pernah menjalankan program amnesti pajak. Tapi capaiannya jauh berbeda. Mengapa?