Garuda Indonesia menjelaskan gangguan televisi di pesawat, karena terjadi pada penumpang yang duduk di ruas kursi yang secara teknis memang tidak tersedia layanan televisi atau hiburan.
PT Garuda Indonesia optimistis mendapatkan untung pada akhir tahun ini, usai BEI memutuskan Garuda melakukan restatement laporan keuangan kuartal I/2019.
Ketua Sekarga Tomy Tampatty menyampaikan permohonan maaf atas polemik yang sempat mencuat ke publik usai pelaporan Youtuber, Rius Vernandes atas dugaan pencemaran nama baik.
Anak usaha PT Garuda Indonesia PT Sabre Travel Network Indonesia, meluncurkan platform market place untuk mempermudah para agen perjalanan (travel agent) untuk terkoneksi dengan konsumen.
Dirut Garuda mengatakan bila perusahaannya masih memiliki sejumlah kekurangan. Namun, ia memastikan Garuda akan bersikap terbuka dan menerima kritikan yang ada.
Direktur Utama Garuda Indonesia mengatakan telah berlangsung penandatangnan kesepakatan antara Rius dan Sekarga terkait penyelesaian secara kekeluargaan pada Jumat (19/7/2019) pagi.
Penyidik KPK memanggil kembali mantan Manager Administrasi & Finance Connaught International Pte Ltd, Sallyawati Rahardja di kasus suap Garuda Indonesia.
Ketua Paguyuban Korban UU ITE (PAKU ITE), Muhammad Arsyad mengatakan kasus dugaan pencemaran nama baik yang menjerat Youtuber Rius Vernandes seharusnya batal demi hukum.
Ketua Komunitas Konsumen Indonesia David Tobing mengatakan Garuda Indonesia tidak boleh lepas tangan bahkan berdiam diri seolah mengambil keuntungan dari pelaporan tersebut.