Indeks Cuti Kampanye

Sering Cuti Kampanye, Gibran Diminta Mundur dari Wali Kota Solo
Politik
Selasa, 16 Jan 2024

Sering Cuti Kampanye, Gibran Diminta Mundur dari Wali Kota Solo

Sukasno menilai Gibran terlalu banyak mengambil cuti, sehingga menjadikan proses pemerintahan di Kota Solo menjadi tidak efektif dan efisien.
Pilih Bekerja, Prabowo-Gibran Tak Berkampanye Hari Ini
Politik
Rabu, 6 Des 2023

Pilih Bekerja, Prabowo-Gibran Tak Berkampanye Hari Ini

Komitmen Prabowo-Gibran tak mengambil cuti pada hari kerja merupakan keputusan yang sudah diambil sejak awal masa kampanye.
Prabowo-Gibran Ambil Cuti Dua Hari per Pekan selama Kampanye
Politik
Selasa, 28 Nov 2023

Prabowo-Gibran Ambil Cuti Dua Hari per Pekan selama Kampanye

Sekretaris TKN Nusron Wahid mengatakan Prabowo memilih untuk tetap menjalankan tugas sebagai Menteri Pertahanan RI, sedangkan Gibran sebagai Wali Kota Solo.
Istana Jamin Jokowi Beri Kelonggaran Cuti untuk Mahfud & Prabowo
Politik
Selasa, 28 Nov 2023

Istana Jamin Jokowi Beri Kelonggaran Cuti untuk Mahfud & Prabowo

Selain Mahfud dan Prabowo, Jokowi hanya memberikan cuti satu hari kerja dalam satu minggu untuk menteri-menterinya yang ingin kampanye Pemilu 2024.
Sandiaga Masih Menunggu Izin Cuti Kampanye dari Presiden
Politik
Selasa, 28 Nov 2023

Sandiaga Masih Menunggu Izin Cuti Kampanye dari Presiden

Sandiaga mengakui akan mengajukan cuti 8 minggu ke depan untuk melakukan kampanye pada Pemilu 2024.
Jokowi Setujui Permohonan Cuti Kampanye Prabowo dan Mahfud
Politik
Senin, 27 Nov 2023

Jokowi Setujui Permohonan Cuti Kampanye Prabowo dan Mahfud

Presiden Jokowi melalui Menteri Sekretaris Negara telah memberikan persetujuan izin cuti kampanye kepada Menkopolhukam, Mahfud MD.
Sandi Bakal Cuti saat Kampanye: Tunggu Jadwal TPN Ganjar-Mahfud
Hukum
Selasa, 31 Okt 2023

Sandi Bakal Cuti saat Kampanye: Tunggu Jadwal TPN Ganjar-Mahfud

Sandiaga Uno mengaku akan mengajukan cuti setelah jadwal dari Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud rampung.
Mahfud Dapat Izin Cuti Kampanye Seminggu Sekali dari Jokowi
Politik
Selasa, 24 Okt 2023

Mahfud Dapat Izin Cuti Kampanye Seminggu Sekali dari Jokowi

Mahfud MD mengaku mendapatkan ucapan selamat dari Jokowi karena telah dipilih menjadi cawapres Ganjar Pranowo.
Mahfud Janji Ambil Cuti Bila Sedang Kampanye Jadi Cawapres
Politik
Rabu, 18 Okt 2023

Mahfud Janji Ambil Cuti Bila Sedang Kampanye Jadi Cawapres

Mahfud MD memastikan akan kembali bekerja sebagai menteri jika tidak sedang berkampanye.
Putusan MK Soal Presiden Tak Perlu Cuti Saat kampanye Dinilai Tepat
Politik
Kamis, 14 Mar 2019

Putusan MK Soal Presiden Tak Perlu Cuti Saat kampanye Dinilai Tepat

Keputusan MK terkait presiden tidak boleh cuti saat kontestasi politik pada Pilpres 2019 dinilai Lembaga EmrusCorner sebagai keputusan yang tepat.
Bawaslu Putuskan Kasus Anies Pose Dua Jari Tak Langgar Aturan
Politik
Sabtu, 12 Jan 2019

Bawaslu Putuskan Kasus Anies Pose Dua Jari Tak Langgar Aturan

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan yang berpose dua dalam acara Partai Gerindra di Sentul, 17 Desember 2019 lalu tak terbukti langgar aturan kampanye, menurut Bawaslu.
Menolak Kampanye di Daerah Bencana - Tirtografi
Rabu, 3 Okt 2018

Menolak Kampanye di Daerah Bencana - Tirtografi

Partai politik kalau mau kampanye,
ya bantu sembako,
bantu makan dan minuman.
Jokowi Tetapkan Aturan Cuti Kampanye Bagi Pejabat yang Ikut Pemilu
Politik
Minggu, 22 Juli 2018

Jokowi Tetapkan Aturan Cuti Kampanye Bagi Pejabat yang Ikut Pemilu

Saat melaksanakan kampanye Pemilu, para pejabat yang wajib mengajukan cuti.
Politik
Jumat, 6 Apr 2018

"Cuti Kampanye untuk Hindari Penyalahgunaan Fasilitas Negara"

Pejabat negara dilarang gunakan fasilitas negara untuk kepentingan selama kampanye Pemilu.
Sebelum Masa Cuti Ahok, Warga Ajukan Aduan Penuhi Balaikota
Politik
Senin, 6 Mar 2017

Sebelum Masa Cuti Ahok, Warga Ajukan Aduan Penuhi Balaikota

Sebelum Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) melakukan cuti kampanye putaran kedua, Balaikota DKI dipenuhi warga yang mengadu lebih dari biasanya.
Kemendagri Belum Tentukan Masa Cuti Kampanye Ahok-Djarot
Politik
Rabu, 22 Feb 2017

Kemendagri Belum Tentukan Masa Cuti Kampanye Ahok-Djarot

Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo menyatakan belum menetapkan masa cuti pasangan inkumben Ahok-Djarot di masa kampanye untuk pemilihan putaran kedua Pilkada DKI Jakarta 2017.
Ahok Sebut Cuti Kampanye Tidak Wajar
Politik
Rabu, 19 Okt 2016

Ahok Sebut Cuti Kampanye Tidak Wajar

Ahok telah mengajukan cuti kampanye untuk Pilkada 2017. Meski demikian, kewajiban cuti tersebut dianggap tak wajar oleh Ahok karena selama kampanye, calon kepala daerah harus mengambil cuti. Hal itu tentunya akan menjadi dilema bagi Ahok yang kini ada pejabat daerah. Selaku pejabat publik, Ahok memiliki tanggung jawab kepada masyarakat untuk memastikan program dan proses penganggarannya terlaksana
Aturan Cuti Petahana Bukan Hanya untuk Ahok
Politik
Rabu, 21 Sept 2016

Aturan Cuti Petahana Bukan Hanya untuk Ahok

Ketentuan cuti untuk calon petahana yang maju pilkada bertujuan mencegah agar tidak terjadi penyalahgunaan kekuasaan. Namun, ketentuan ini sempat dipersoalkan Ahok dengan cara mengajukan uji materi ke Mahkamah Konstitusi.
Ahok: Saya Siapkan Ahli Tata Negara untuk Gugatan MK
Hukum
Senin, 22 Agt 2016

Ahok: Saya Siapkan Ahli Tata Negara untuk Gugatan MK

Gubernur Provinsi DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) tidak menggunakan kuasa hukum pada sidang perdana di Mahkamah Konstitusi.