Indeks Cina

WNA yang Terlibat Kejahatan Siber Akan Diserahkan ke Cina
Hukum
Minggu, 30 Juli 2017

WNA yang Terlibat Kejahatan Siber Akan Diserahkan ke Cina

WNA asal Cina yang diduga terlibat kejahatan siber internasional akan diserahkan ke kepolisian negara tempat asal mereka.
Polri Buru WNI Penyedia Tempat Kejahatan Siber
Hukum
Minggu, 30 Juli 2017

Polri Buru WNI Penyedia Tempat Kejahatan Siber

Polisi masih memburu WNI penyedia tempat kontrakan untuk sindikat kejahatan siber asal Cina yang digerebek di Pondok Indah, Jakarta Selatan.
74 Pelaku Kejahatan Siber di Surabaya Langgar Keimigrasian
Hukum
Minggu, 30 Juli 2017

74 Pelaku Kejahatan Siber di Surabaya Langgar Keimigrasian

Polisi memastikan sebanyak 74 pelaku kejahatan siber, yang tertangkap di Surabaya pada Sabtu malam kemarin, masuk ke Indonesia secara ilegal.
Ronaldinho dan Luis Figo akan Berlaga di Cina
Olahraga
Sabtu, 22 Juli 2017

Ronaldinho dan Luis Figo akan Berlaga di Cina

Mantan pemain sepakboa dunia seperti Ronaldinho, Luis Figo, Ivan Zamorano, Salvatore Schillaci, Massimo Oddo dan Fabrizio Ravanelli akan tampil dalam laga persahabatan di Cina.
Winnie The Pooh dan Larangan-Larangan Aneh Pemerintah Cina
Politik
Rabu, 19 Juli 2017

Winnie The Pooh dan Larangan-Larangan Aneh Pemerintah Cina

Warganet Cina mengganti foto Presiden Xi Jinping dengan Winnie the Pooh. Pemerintah tak senang. Winnie pun dilarang, seperti halnya nama muslim di Provinsi Xinjiang.
Ketika Cina Mulai Ekspansi Militer di Afrika
Politik
Jumat, 14 Juli 2017

Ketika Cina Mulai Ekspansi Militer di Afrika

Tak hanya hadir dalam sektor ekonomi di benua Afrika, kini Cina pun hadir dalam sektor pertahanan dengan pangkalan militer pertamanya di Djibouti.
Cina Diprotes atas Meninggalnya Liu Xiaobo Berstatus Tahanan
Sosial budaya
Jumat, 14 Juli 2017

Cina Diprotes atas Meninggalnya Liu Xiaobo Berstatus Tahanan

Pemerintah Cina menghadapi sejumlah protes dari para pemimpin dunia atas meninggalnya peraih nobel Liu Xiaobo yang meninggal dengan status tahanan.
Sejarah Negeri Tibet dan Perjuangan Kemanusiaan Dalai Lama
Humaniora
Kamis, 6 Juli 2017

Sejarah Negeri Tibet dan Perjuangan Kemanusiaan Dalai Lama

Cina menginvasi Tibet sejak 1950. Apa yang dilakukan Dalai Lama untuk memecahkan konflik dengan Cina?
Cina Tingkatkan Sensor Konten Online
Sosial budaya
Kamis, 6 Juli 2017

Cina Tingkatkan Sensor Konten Online

Cina meningkatkan sensor untuk konten online seperti film, blog dan situs edukasi agar sesuai dengan "nilai utama sosialis" dan akan menutupnya bila melanggar.
Hampir 1 Juta WN Cina Datangi Indonesia Januari-Juni 2017
Ekonomi
Rabu, 5 Juli 2017

Hampir 1 Juta WN Cina Datangi Indonesia Januari-Juni 2017

Dari total 5.133.345 WNA yang tiba, Cina menjadi warga negara asing terbanyak yang datang ke Indonesia.
Cina Luncurkan Kereta Api Berkecepatan 400 KM/Jam
Teknologi
Senin, 26 Jun 2017

Cina Luncurkan Kereta Api Berkecepatan 400 KM/Jam

Cina luncurkan kereta api berkecepatan 400 km/jam untuk melayani rute Beijing-Shanghai.
Pemerintah AS Tuding Perusahaan Cina Cuci Uang untuk Korut
Ekonomi
Jumat, 16 Jun 2017

Pemerintah AS Tuding Perusahaan Cina Cuci Uang untuk Korut

Departemen Keuangan Amerika Serikat telah menjatuhkan sanksi kepada Bank Perdagangan Luar Negeri milik Korea Utara terkait dengan masalah senjata pemusnah massal.
Indonesia Siap Pasok Kebutuhan Biodiesel Cina
Ekonomi
Jumat, 16 Jun 2017

Indonesia Siap Pasok Kebutuhan Biodiesel Cina

Indonesia menyatakan kesiapannya untuk memenuhi kebutuhan biodiesel Cina yang diperkirakan mencapai sembilan juta ton per tahun.
Kiai Merangkap Engkoh di Lasem
Sosial budaya
Sabtu, 10 Jun 2017

Kiai Merangkap Engkoh di Lasem

Lasem adalah kawasan yang memperlihatkan percampuran kebudayaan Cina, Jawa dan tentu saja Islam. Lasem bahkan disebut "Beijing Kecil".
Pengaruh Cina pada Masjid-Masjid (Tua) di Jakarta
Sosial budaya
Selasa, 30 Mei 2017

Pengaruh Cina pada Masjid-Masjid (Tua) di Jakarta

Kontak bangsa-bangsa di Batavia, kota pelabuhan era perdagangan rempah, membawa pengaruh pada ragam budaya, termasuk pada masjid-masjid di Jakarta. Anda bisa menelusurinya sembari menunggu waktu berbuka puasa.
Ramadan Musim Panas dan Hadiah Masjid Baru di Cina
Sosial budaya
Minggu, 28 Mei 2017

Ramadan Musim Panas dan Hadiah Masjid Baru di Cina

Beberapa orang Indonesia berkesempatan beribadah puasa di RRC karena urusan menuntut ilmu dan lainnya. Bagaimana merasakan berpuasa di negeri komunis?
Umat Muslim di Cina Tunaikan Ibadah Puasa Ramadan 16 Jam
Sosial budaya
Sabtu, 27 Mei 2017

Umat Muslim di Cina Tunaikan Ibadah Puasa Ramadan 16 Jam

Umat Islam di Cina mulai menunaikan ibadah puasa Ramadan, mulai Sabtu ini, dengan durasi waktu rata-rata 16 jam per hari.
Cina Tahan Enam Warga Jepang Terkait Dugaan Mata-Mata
Hukum
Selasa, 23 Mei 2017

Cina Tahan Enam Warga Jepang Terkait Dugaan Mata-Mata

Sekretaris Kabinet Jepang Yoshihide Suga menkonfirmasi bahwa enam orang telah ditahan namun menolak berkomentar terkait tuduhan spionase.
Hukuman yang Pantas bagi Koruptor
Hukum
Senin, 22 Mei 2017

Hukuman yang Pantas bagi Koruptor

Setiap negara memiliki aturannya sendiri dalam menghukum para koruptor. Mulai dari penjara 2 tahun hingga hukuman mati.
Pejabat Komunis Cina Akan Melarang Penjualan Daging Anjing
Sosial budaya
Kamis, 18 Mei 2017

Pejabat Komunis Cina Akan Melarang Penjualan Daging Anjing

Para aktivis penyayang binatang merespons positif upaya Pejabat Komunis Cina di Yulin yang akan melarang penjualan daging anjing.