Indeks Amerika Latin

Mengenal Gabriel Garcia Marquez, Sahabat Baik Fidel Castro
Humaniora
Selasa, 6 Mar 2018

Mengenal Gabriel Garcia Marquez, Sahabat Baik Fidel Castro

Persahabatan Gabriel Garcia Marquez dan Fidel Castro didasarkan pada ketertarikan mereka terhadap sastra.
Kekejaman Hernan Cortes saat Menaklukkan Meksiko
Humaniora
Minggu, 4 Mar 2018

Kekejaman Hernan Cortes saat Menaklukkan Meksiko

Zirah yang robek.
Salib-salib terkerek
di jantung Aztec.
Evo Morales: Pemimpin Sosialis, Presiden Indian Pertama Bolivia
Politik
Senin, 22 Jan 2018

Evo Morales: Pemimpin Sosialis, Presiden Indian Pertama Bolivia

Jejak gerilya.
Angin mengersik dalam
rimbunan koka.
Pemilu yang Melahirkan Konflik dan Kekerasan
Politik
Senin, 11 Des 2017

Pemilu yang Melahirkan Konflik dan Kekerasan

Pemilu di Amerika Latin dan Afrika erat kaitannya dengan kepentingan kaum elit hingga konflik.
Daniel Ortega di Antara Nepotisme dan Dendam Lama Paman Sam
Politik
Senin, 27 Nov 2017

Daniel Ortega di Antara Nepotisme dan Dendam Lama Paman Sam

Akankah Daniel Ortega mengulangi kediktatoran yang dulu pernah ia tumbangkan?
Jejak Diaspora Orang Arab di Amerika Latin
Sosial budaya
Senin, 20 Nov 2017

Jejak Diaspora Orang Arab di Amerika Latin

Amerika Latin jadi rumah terbesar kedua bagi orang keturunan Arab dengan setelah Timur Tengah. Proses akulturasinya sempat alot di gelombang diaspora pertama.
Warisan Diktator Stroessner: Kuburan Massal dan Orang Hilang
Politik
Sabtu, 4 Nov 2017

Warisan Diktator Stroessner: Kuburan Massal dan Orang Hilang

Tujuh kali pemilu ia curangi agar tetap duduk di singgasana.
Carlos Caszely Melawan Kediktatoran dengan Sepakbola
Humaniora
Kamis, 12 Okt 2017

Carlos Caszely Melawan Kediktatoran dengan Sepakbola

Delapan puluh ribu penonton memadati stadion untuk melepas sosok bernomor punggung sembilan itu.
Benarkah Amerika Latin Bergerak ke Kanan?
Politik
Minggu, 24 Sept 2017

Benarkah Amerika Latin Bergerak ke Kanan?

Sayap kanan di Amerika diperkirakan bangkit. Namun, kiri masih kuat.
Despacito Dilarang Diputar di Radio dan TV Malaysia
Musik
Kamis, 20 Juli 2017

Despacito Dilarang Diputar di Radio dan TV Malaysia

Sempat di-remix dengan menghadirkan Justin Bieber, “Despacito” kini telah menduduki puncak tangga lagu di 35 negara di seluruh dunia dan mendominasi radio.
Demam Despacito dari Amerika Latin Hingga Versi Bahasa Jawa
Musik
Senin, 10 Juli 2017

Demam Despacito dari Amerika Latin Hingga Versi Bahasa Jawa

Despacito lagu berbahasa Spanyol yang dibawakan oleh penyanyi Luis Fonsi dan Daddy Yanke telah merajai puncak tangga lagu di Eropa dan Amerika.
Horor Serangan di Parlemen Venezuela
Politik
Jumat, 7 Juli 2017

Horor Serangan di Parlemen Venezuela

Persaingan politik di Venezuela makin memanas sebab melibatkan milisi bersenjata yang menyerang anggota parlemen hingga di dalam gedung pemerintahan.
Menengok Islam di Guyana, Negara Kecil di Amerika Latin
Humaniora
Sabtu, 3 Jun 2017

Menengok Islam di Guyana, Negara Kecil di Amerika Latin

Republik Kooperatif Guyana adalah negara kecil berpenduduk multiagama, etnis, dan kultural. Pelbagai organisasi Islam di Guyana saat ini berdiri dengan bebas, termasuk Ahmadiyah dan Syiah, serta hari besar umat Islam diakui dan jadi hari libur nasional.
Terusan Panama: Pintu Ajaib Menuju Pasifik
Politik
Kamis, 4 Mei 2017

Terusan Panama: Pintu Ajaib Menuju Pasifik

Setelah digagas sejak tahun 1500an, Terusan Panama dibuka sejak 15 Agustus 1914. Amerika Serikat cukup lama mengelolanya sebelum dikelola oleh Panama.
Krisis Kian Memanas, Venezuela Putuskan Keluar dari OAS
Politik
Kamis, 27 Apr 2017

Krisis Kian Memanas, Venezuela Putuskan Keluar dari OAS

Keputusan Venezuela keluar dari OAS adalah jawaban atas kampanye yang disetir Washington dalam melawan Partai Sosialis yang berarti merongrong kedaulatan negara itu.
Hidup dan Mati Gembong Narkoba: Pablo Escobar
Humaniora
Senin, 3 Apr 2017

Hidup dan Mati Gembong Narkoba: Pablo Escobar

Inilah kisah hidup Pablo Escobar atau Pablito, yang pernah memasok 80 persen perdagangan kokain sedunia.
Produk Nontradisional Didorong Masuk ke Pasar Amerika Latin
Ekonomi
Senin, 13 Mar 2017

Produk Nontradisional Didorong Masuk ke Pasar Amerika Latin

Dubes RI untuk Meksiko Serikat Yusra Khan berkata akan membidik pasar berbagai produk nontradisional di kawasan Amerika Tengah dan Latin sebagai tujuan pasar dari Tanah Air.
Presiden Venezuela Enggan Balas Serangan Donald Trump
Politik
Selasa, 17 Jan 2017

Presiden Venezuela Enggan Balas Serangan Donald Trump

Presiden Venezuela, Nicolas Maduro menyatakan tak ingin terburu-buru menilai Donald Trump
Yang Latin, Yang Emosional
Humaniora
Kamis, 14 Juli 2016

Yang Latin, Yang Emosional

Negara-negara Amerika Selatan dan Tengah kebanyakan menghuni bagian tengah atau bawah rangking Produk Domestik Bruto (PDB) dunia. Namun mereka bisa menguasai peringkat puncak laporan Global Emotions 2015 versi Gallup. Artinya masyarakat berkebudayaan latin itu lebih leluasa dalam mengekspresikan baik emosi positif maupun negatif meskipun pertumbuhan ekonominya tergolong kurang progresif. Mengapa?
Angin Politik Tak Lagi Berhembus ke Kiri
Politik
Selasa, 31 Mei 2016

Angin Politik Tak Lagi Berhembus ke Kiri

Pelan tapi pasti kebijakan-kebijakan populis yang dilakukan pemerintahan kiri jadi bumerang tersendiri. Satu per satu rezim berhaluan kiri itu kini berjatuhan. Hawa-hawa kekalahan kaum kiri juga berhembus kencang di Brazil pada dua bulan terakhir. Awal Mei ini, Dilma Rouseff resmi dimakzulkan oleh Senat.