Menuju konten utama

Cream: Supergrup Rock Pertama di Dunia

Cream adalah supergrup rock pertama di dunia yang dibentuk pada tahun 1960 di Inggris. Anggotanya terdiri dari Jack Bruce (basist/vokalis), Ginger Baker (drummer), dan Eric Clapton (gitar/vokal). Album ketiga Cream, Wheels of Fire (1968), adalah album pertama yang menyabet dobel platinum. Cream dikenal sebagai supergrup yang sukses secara finansial karena telah berhasil menjual 15 juta kopi album mereka di seluruh dunia. Tahun 1993 nama Cream diabadikan di Rock and Roll Hall of Fame.

Cream: Supergrup Rock Pertama di Dunia
Formasi band Cream, supergrup rock Inggris di era 60-an terdiri dari bassist/penyanyi Jack Bruce, drummer Ginger Baker, dan gitaris/penyanyi Eric Clapton. [foto/www.wikipedia.com]

tirto.id - Cream adalah supergrup rock pertama di dunia yang dibentuk pada tahun 1960 di Inggris. Anggotanya terdiri dari Jack Bruce (basist/vokalis), Ginger Baker (drummer), dan Eric Clapton (gitar/vokal).

Lagu-lagu Cream terdengar unik karena memiliki karakteristik campuran antara blues rock, hard rock, dan psychedelic rock. Kombinasi antara permainan blues dari gitar Clapton, vokal Bruce yang kuat, serta dentuman bas Baker yang berdenyut secara khas dan menonjol sepanjang lagu.

Album ketiga Cream, Wheels of Fire (1968), adalah album pertama yang menyabet dobel platinum. Cream dikenal sebagai supergrup yang sukses secara finansial karena telah berhasil menjual 15 juta kopi album mereka di seluruh dunia. Tahun 1993 nama Cream diabadikan di Rock and Roll Hall of Fame dan didaulat sebagai salah satu band rock terbaik yang pernah ada.

Baca juga artikel terkait FAKTA atau tulisan lainnya dari Akhmad Muawal Hasan

Reporter: Akhmad Muawal Hasan
Penulis: Akhmad Muawal Hasan
Editor: Akhmad Muawal Hasan