Terry Muthahhari

Indeks Tulisan

Pendidikan
Kamis, 16 Nov 2017

Sri Mulyani Akan Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Beasiswa LPDP

Sri Mulyani Indrawati menilai perlunya peningkatan kualitas dalam proses rekrutmen dan manajemen alumni beasiswa LPDP
Ekonomi
Selasa, 14 Nov 2017

Alasan Bitcoin Sulit Jadi Alat Pembayaran

Harganya yang naik membuat Bitcoin menjadi primadona untuk investasi, akan tetapi sulit diadopsi sebagai alat pembayaran.
Bisnis
Minggu, 12 Nov 2017

Mampukah Tencent Menyelamatkan Snapchat?

Snap Inc kembali merugi. Gagalnya produk kacamata Spectacles menjadi salah satu faktor.
Bisnis
Jumat, 10 Nov 2017

Paradise Papers Mengungkap Kecurangan Pajak Apple

Apple memanfaatkan yurisdiksi bebas pajak untuk membebaskan keuntungannya sebesar 252 miliar dolar AS dari beban pajak di Afrika, Asia, dan Eropa.
Sosial Budaya
Rabu, 8 Nov 2017

Survei UIN Jakarta: Intoleransi Tumbuh di Banyak Sekolah dan Kampus

Lebih dari separuh pelajar dan mahasiswa responden survei PPIM UIN Jakarta memiliki opini intoleran terhadap kelompok agama minoritas sekaligus cenderung terpengaruh gagasan keagamaan yang radikal.   
Hukum
Selasa, 7 Nov 2017

Mengenal Appleby, Firma Hukum di Balik Paradise Papers

Firma hukum Appleby, yang berbasis di Bermuda, salah satu negara surga bebas pajak, melayani para pengusaha, penguasa, dan selebritas dunia menghindari pajak.
Bisnis
Senin, 6 Nov 2017

Agar Pengusaha UKM Perempuan Tak Lagi Sulit Mengakses Kredit

Pengusaha UKM Perempuan masih termarginalkan dari jasa finansial bank konvensional. Kemunculan fintech memberikan secercah harapan bagi mereka.
Ekonomi
Senin, 6 Nov 2017

Carpooling, Solusi Mengurangi Kemacetan?

Carpooling disiapkan sebagai solusi untuk mengurangi mobil di jalan, tapi penerapannya tak semudah yang dibayangkan.
Hukum
Kamis, 2 Nov 2017

Politik di Era Industri Buzzer

Buzzer politik sudah menjadi industri, tapi aturannya belum memadai.
Ekonomi
Rabu, 1 Nov 2017

Sandiaga Nyatakan Siap Berkolaborasi dengan Transportasi Online

Kolaborasi data yang baik antara Pemprov DKI dan pengusaha transportasi online dapat memberikan gambaran menyeluruh mengenai persoalan kemacetan Jakarta.