Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur, seorang wartawan berita untuk Tirto.ID yang bergabung sejak Februari 2023. Mulai belajar menulis sejak di bangku perkuliahan pada 2016. Saya bertanggung jawab untuk melaporkan berita terbaru dengan informatif dan menarik bagi pembaca. Sehari-hari menghasilkan tulisan panjang disertai analisis, namun tetap mudah dipahami oleh pembaca. Gemar membaca buku-buku sastra dan esai sosial-kebudayaan. Menulis pada ranah isu kemanusiaan, kesehatan, kebudayaan, kebencanaan serta hukum.

Indeks Tulisan

BPJS Kesehatan Ingatkan Cek Keaktifan Peserta saat Mudik
Kesehatan
Kamis, 6 Apr 2023

BPJS Kesehatan Ingatkan Cek Keaktifan Peserta saat Mudik

Hal ini untuk mengantisipasi situasi darurat bila sewaktu-waktu dialami pemudik di kampung halaman.
Kemenkes Klaim Akomodir 75% Masukan Publik terkait RUU Kesehatan
Kesehatan
Kamis, 6 Apr 2023

Kemenkes Klaim Akomodir 75% Masukan Publik terkait RUU Kesehatan

Pemerintah telah menyampaikan Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) RUU Kesehatan ke Komisi IX DPR RI kemarin, Rabu (5/4/2023).
Banjir Rendam 2.988 Rumah di Barito Selatan, 4.914 KK Terdampak
Sosial budaya
Kamis, 6 Apr 2023

Banjir Rendam 2.988 Rumah di Barito Selatan, 4.914 KK Terdampak

BNPB mencatat sebanyak 4.914 Kartu Keluarga (KK) dan 15.268 jiwa terdampak banjir yang merendam lima kecamatan di Barito Selatan.
PB IDI: Pengobatan ala Ida Dayak Bukan Cabang Ilmu Kedokteran
Kesehatan
Rabu, 5 Apr 2023

PB IDI: Pengobatan ala Ida Dayak Bukan Cabang Ilmu Kedokteran

Ketua Umum PB IDI Adib Khumaidi mengimbau masyarakat agar memeriksa kesehatan ke dokter atau fasilitas kesehatan resmi.
Banjir di Sumbawa Disebabkan Lahan Tandus akibat Penebangan Liar
Sosial budaya
Rabu, 5 Apr 2023

Banjir di Sumbawa Disebabkan Lahan Tandus akibat Penebangan Liar

Banjir bandang juga disebabkan tingginya intensitas curah hujan di wilayah Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB).
Kemenkes: Polusi Udara Jadi Penyebab Tertinggi Penyakit Paru
Kesehatan
Selasa, 4 Apr 2023

Kemenkes: Polusi Udara Jadi Penyebab Tertinggi Penyakit Paru

Polusi udara menyumbang lima belas sampai 30 persen, diikuti riwayat merokok, infeksi berulang dan genetik.
IDAI Tak Sarankan Bawa Balita Mudik dengan Motor
Kesehatan
Selasa, 4 Apr 2023

IDAI Tak Sarankan Bawa Balita Mudik dengan Motor

Kondisi anak balita masih belum aman untuk diajak mudik dengan motor karena dapat menimbulkan risiko kesehatan.
IDAI: Laka Lalin Sumbang Angka Tinggi Kematian Anak & Remaja
Kesehatan
Selasa, 4 Apr 2023

IDAI: Laka Lalin Sumbang Angka Tinggi Kematian Anak & Remaja

Kecelakaan di jalan raya menempati urutan kedua pada kematian anak dengan 53.999 kasus. Sementara pada remaja, menempati urutan pertama dengan 72.656 kasus.
Darurat COVID-19 Segera Berakhir, Epidemiolog: Waspada XBB 1.16
Kesehatan
Selasa, 4 Apr 2023

Darurat COVID-19 Segera Berakhir, Epidemiolog: Waspada XBB 1.16

Epidemiolog dari Griffith University Australia, Dicky Budiman memperkirakan status kedaruratan COVID-19 global akan dicabut WHO pada Mei 2023.
Pemerintah Diminta Tingkatkan Imunisasi & Surveilans Kasus Polio
Kesehatan
Selasa, 4 Apr 2023

Pemerintah Diminta Tingkatkan Imunisasi & Surveilans Kasus Polio

Guru Besar FKUI Tjandra Yoga Aditama menyarankan pemerintah agar meningkatkan imunisasi polio dan surveilans AFP (Acute Flaccid Paralysis).
BNPB: Bukit Gundul Salah Satu Faktor Penyebab Banjir di Bima
Sosial budaya
Senin, 3 Apr 2023

BNPB: Bukit Gundul Salah Satu Faktor Penyebab Banjir di Bima

Perbukitan alami dengan vegetasi beragam dilaporkan hilang signifikan karena adanya pembalakan liar dan konversi ke ladang jagung.
Bukti Vaksinasi COVID sebagai Syarat Mudik Kemungkinan Dihapus
Sosial budaya
Senin, 3 Apr 2023

Bukti Vaksinasi COVID sebagai Syarat Mudik Kemungkinan Dihapus

BNPB menyebut ada kemungkinan aturan menyertakan bukti vaksinasi COVID-19 sebagai syarat mudik tahun ini dihapus.
Menko PMK: Status Darurat COVID-19 Masih Lanjut hingga Mei 2023
Kesehatan
Senin, 3 Apr 2023

Menko PMK: Status Darurat COVID-19 Masih Lanjut hingga Mei 2023

Indonesia masih menunggu WHO untuk melanjutkan status pandemi COVID-19 atau justru dialihkan ke status endemi.
BPJS Kesehatan: Pemudik Tetap Bisa Pakai JKN selama di Luar Kota
Kesehatan
Senin, 3 Apr 2023

BPJS Kesehatan: Pemudik Tetap Bisa Pakai JKN selama di Luar Kota

Peserta JKN dapat mengunjungi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) walaupun peserta tidak terdaftar di FKTP tersebut.
Hambatan Penanganan TBC di Indonesia Menurut BPJS Kesehatan
Kesehatan
Senin, 3 Apr 2023

Hambatan Penanganan TBC di Indonesia Menurut BPJS Kesehatan

Dirut BPJS Kesehatan Ali Ghufron Mukti menilai keterbatasan akses dalam pengawasan pengobatan menjadi hambatan utama dalam pengendalian penyakit TBC.
Libur Cuti Lebaran, Kemenkes Pastikan Fasyankes Tetap Beroperasi
Kesehatan
Senin, 3 Apr 2023

Libur Cuti Lebaran, Kemenkes Pastikan Fasyankes Tetap Beroperasi

Kemenkes RI juga akan menyiapkan posko kesehatan yang akan ditempatkan di beberapa titik jalur mudik.
Diprediksi Meningkat, Pihak Swasta Didorong Buat Mudik Gratis
Sosial budaya
Minggu, 2 Apr 2023

Diprediksi Meningkat, Pihak Swasta Didorong Buat Mudik Gratis

Pemerintah dinilai perlu mendorong pihak swasta ikut melaksanakan program mudik gratis bagi karyawannya.
Persiapan Mudik, Garuda Indonesia Group Siapkan 1,2 Juta Kursi
Bisnis
Minggu, 2 Apr 2023

Persiapan Mudik, Garuda Indonesia Group Siapkan 1,2 Juta Kursi

Kapasitas penerbangan Garuda Indonesia akan dioptimalkan di sejumlah rute-rute yang memiliki high demand.
Pemudik Diimbau Tak Pakai Motor, Pemerintah Siapkan Mudik Gratis
Sosial budaya
Minggu, 2 Apr 2023

Pemudik Diimbau Tak Pakai Motor, Pemerintah Siapkan Mudik Gratis

Kemenhub mengimbau agar pemudik jarak jauh tidak pakai motor dan ikut program mudik gratis yang tersedia.
Kemenkes Tepis STR Seumur Hidup akan Suburkan Dokter Abal-Abal
Kesehatan
Minggu, 2 Apr 2023

Kemenkes Tepis STR Seumur Hidup akan Suburkan Dokter Abal-Abal

Bedanya sertifikat kompetensi nantinya akan melekat dalam perpanjangan SIP yang berlaku setiap 5 tahun.