Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur, seorang wartawan berita untuk Tirto.ID yang bergabung sejak Februari 2023. Mulai belajar menulis sejak di bangku perkuliahan pada 2016. Saya bertanggung jawab untuk melaporkan berita terbaru dengan informatif dan menarik bagi pembaca. Sehari-hari menghasilkan tulisan panjang disertai analisis, namun tetap mudah dipahami oleh pembaca. Gemar membaca buku-buku sastra dan esai sosial-kebudayaan. Menulis pada ranah isu kemanusiaan, kesehatan, kebudayaan, kebencanaan serta hukum.

Indeks Tulisan

Sivitas Akademika Kritik Jokowi: Dihargai, Bukan Diintimidasi
Politik
Kamis, 8 Feb

Sivitas Akademika Kritik Jokowi: Dihargai, Bukan Diintimidasi

Jokowi harus menghargai sikap kritis gerakan masyarakat sipil & sivitas akademika karena merupakan akar dari demokrasi, bukan malah diintimidasi.
Muhadjir Tepis Isu Mundur: Jangankan Mundur, Maju Saja Gak
Politik
Rabu, 7 Feb

Muhadjir Tepis Isu Mundur: Jangankan Mundur, Maju Saja Gak

Muhadjir Effendy, membantah kabar dirinya mundur dari Kabinet Indonesia Maju pemerintahan Presiden Jokowi-Ma'ruf Amin.
Tengkes, Distribusi Dokter, & Isu Kesehatan Lain yang Tak Tuntas
News
Rabu, 7 Feb

Tengkes, Distribusi Dokter, & Isu Kesehatan Lain yang Tak Tuntas

Sejumlah praktisi dan pengamat kesehatan menilai gagasan para capres tentang isu kesehatan dalam debat terakhir Pilpres 2024 belum tuntas dan mendalam. 
Isu Perempuan di Debat Capres Terakhir Tak Sentuh Akar Persoalan
News
Selasa, 6 Feb

Isu Perempuan di Debat Capres Terakhir Tak Sentuh Akar Persoalan

Isu perempuan sebatas disebut di Debat Capres ke-5 dan tidak ada program yang menjawab akar permasalahan yang dihadapi perempuan.
Debat Capres Terakhir Landai dan Antiklimaks, Siapa Unggul?
News
Senin, 5 Feb

Debat Capres Terakhir Landai dan Antiklimaks, Siapa Unggul?

Menurut Dedi Kurnia Syah, debat terakhir dianggap penutup untuk menciptakan kesan, dan karena serangan agresif hanya berefek pada loyalis sendiri. 
Mencegah Insiden Berulang Kematian Massal Ratusan Petugas KPPS
Politik
Senin, 5 Feb

Mencegah Insiden Berulang Kematian Massal Ratusan Petugas KPPS

Potensi kerawanan kondisi kesehatan petugas KPPS di Pemilu 2024 dinilai masih ada dan jangan sampai mengulang kondisi Pemilu 2019.
Menanti Jurus KPK Jerat Eddy Hiariej sebagai Tersangka Lagi
Hukum
Sabtu, 3 Feb

Menanti Jurus KPK Jerat Eddy Hiariej sebagai Tersangka Lagi

ICW mendorong KPK segera menerbitkan surat perintah penyidikan baru untuk dapat menetapkan kembali Eddy Hiariej sebagai tersangka.
Genderang Kritik Sivitas Akademika, Jokowi Terkesan Tak Peduli
Politik
Sabtu, 3 Feb

Genderang Kritik Sivitas Akademika, Jokowi Terkesan Tak Peduli

Jokowi sebut kritik sivitas akademika merupakan hak berdemokrasi. Ia tampak tak ambil pusing dengan kritik tersebut.
Persoalan Kesehatan yang Harus Dijawab Capres di Debat Terakhir
Politik
Jumat, 2 Feb

Persoalan Kesehatan yang Harus Dijawab Capres di Debat Terakhir

Persoalan kesehatan mendesak dibahas secara komprehensif oleh para capres, sebab menyangkut hajat masyarakat luas.
Waspada Kejahatan Menyasar Remaja Bermula dari Aplikasi Kencan
Hukum
Senin, 29 Jan

Waspada Kejahatan Menyasar Remaja Bermula dari Aplikasi Kencan

Wawan menilai remaja sering kali berada dalam fase eksplorasi identitas, termasuk identitas seksual dan romantis.
Melindungi Anak dari Potensi Eksploitasi di Masa Kampanye Pemilu
Politik
Senin, 29 Jan

Melindungi Anak dari Potensi Eksploitasi di Masa Kampanye Pemilu

KPAI menilai bentuk pelibatan anak di masa pemilu dapat berupa kehadiran secara fisik maupun dalam bentuk publikasi.
Ganjar Sindir Jokowi Rajin Turun ke Jateng Jelang Pencoblosan
Politik
Minggu, 28 Jan

Ganjar Sindir Jokowi Rajin Turun ke Jateng Jelang Pencoblosan

Ganjar Pranowo menyindir Jokowi hingga ketum parpol yang rajin turun ke Jawa Tengah jelang pencoblosan.
TKN Prabowo Sebut Ada Rencana Perusakan Surat Suara di Jateng
Politik
Minggu, 28 Jan

TKN Prabowo Sebut Ada Rencana Perusakan Surat Suara di Jateng

Habiburokhman sebut perusakan surat suara itu dilakukan dengan merusak kertas pakai paku saat penghitungan hasil pemilihan di TPS.
Banyak Dugaan Intimidasi, Hasto PDIP Minta Bawaslu Proaktif
Politik
Minggu, 28 Jan

Banyak Dugaan Intimidasi, Hasto PDIP Minta Bawaslu Proaktif

Hasto minta Bawaslu bekerja maksimal menjaga pemilu berlangsung jujur, adil, dan hak warga terjamin dalam memilih pemimpin.
Istana Ungkap Pembicaraan Jokowi & AHY dalam Pertemuan di Jogja
Politik
Minggu, 28 Jan

Istana Ungkap Pembicaraan Jokowi & AHY dalam Pertemuan di Jogja

Ari sebut pertemuan Jokowi dan AHY bicara hal-hal ringan hingga persoalan kebangsaan dan situasi perpolitikan.
Eks KSAD Dudung Abdurachman Dukung Prabowo, Serukan Satu Putaran
Politik
Minggu, 28 Jan

Eks KSAD Dudung Abdurachman Dukung Prabowo, Serukan Satu Putaran

Eks KSAD Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman mendukung Prabowo-Gibran dan mengampanyekan satu putaran.
Polri Tangkap 2 Pelaku Pidana Perdagangan Orang di Jawa Barat
Hukum
Minggu, 28 Jan

Polri Tangkap 2 Pelaku Pidana Perdagangan Orang di Jawa Barat

Saat di penampungan, para korban sebanyak 26 orang dimasukkan ke dalam satu kamar dan dilarang untuk berbicara.
Ganjar Serukan Persatuan Bangsa di Milad Majelis Nurul Musthofa
Politik
Minggu, 28 Jan

Ganjar Serukan Persatuan Bangsa di Milad Majelis Nurul Musthofa

Ganjar menyerukan para jemaah untuk senantiasa merawat persatuan dan kesatuan bangsa dalam rajut kebhinekaan.
Kampanye Akbar Nasdem di Bandung, Paloh, JK hingga Anies Hadir
Politik
Minggu, 28 Jan

Kampanye Akbar Nasdem di Bandung, Paloh, JK hingga Anies Hadir

Saan menegaskan ribuan massa yang hadir dimotori Nasdem Jabar dan berkomitmen mencoblos AMIN pada 14 Februari nanti.
Prabowo Minta Warga Waspada Potensi Kecurangan Saat Pencoblosan
Politik
Minggu, 28 Jan

Prabowo Minta Warga Waspada Potensi Kecurangan Saat Pencoblosan

Prabowo mengaku tak lelah mengingatkan petugas pemilu yang mengawal surat suara agar mawas diri dan berhati-hati.