Tinggal di wilayah yang acapkali disebut sebagai "daerah kelas dua" tak menyurutkan antusiasme anak-anak muda Ponorogo untuk membangun kancah musiknya sendiri.
Peneliti: perda Injil adalah respons atas meningkatnya jumlah warga Muslim di Papua. Diklaim sebagai cara untuk menjaga nilai-nilai kekristenan di Manokwari.
Jauh sebelum geger JRX-Via Vallen, dangdut dan rock di Indonesia sudah lama berseteru. Melibatkan fanatisme dan militansi yang tak jarang berakhir dengan pertumpahan darah.
Kelompok-kelompok fasis Amerika Serikat mengklaim susu sapi, Taylor Swift, dan sejumlah produk budaya populer lainnya sebagai simbol supremasi kulit putih. Lebih sering gagal ketimbang berhasil.
Dua dekade silam, Jakarta dihebohkan oleh kasus pembunuhan berantai dengan Robot Gedek sebagai pelaku utama. Korbannya belasan anak yang dicabuli dan dibunuh.