Faesal Mubarok

Faesal Mubarok

Faesal Mubarok adalah seorang jurnalis yang telah bekerja di Tirto.ID sejak September 2023. Ia aktif membahas isu-isu yang menarik perhatian seperti ekonomi, sosial dan kebijakan publik. Selain itu, ia berpengalaman sebagai jurnalis di detik.com. Ia memiliki ketertarikan dalam membaca dan menulis, yang mana dalam setiap tulisannya, ia akan memakai bahasa yang mudah dipahami.

Indeks Tulisan

Wamen BUMN Akui Jumlah Penumpang KCIC Masih di Bawah Target
Flash news
Rabu, 24 Juli

Wamen BUMN Akui Jumlah Penumpang KCIC Masih di Bawah Target

Untuk mencapai target yang ditentukan, KCIC akan menambah frekuensi perjalanan, dari 48 menjadi 62 perjalanan per hari.
Ketua Kadin Ingin Program Makan Bergizi Gratis Libatkan UMKM
Ekonomi
Rabu, 24 Juli

Ketua Kadin Ingin Program Makan Bergizi Gratis Libatkan UMKM

Arsjad juga meyakinkan bahkan program MBG akan dijalankan secara aman dan mempertimbangkan gizi dan nutrisi.
Hasil Uji BPOM: Roti Aoka Aman, Okko Ditarik dari Peredaran
Sosial budaya
Rabu, 24 Juli

Hasil Uji BPOM: Roti Aoka Aman, Okko Ditarik dari Peredaran

Pada 28 Juni 2024, BPOM telah mengambil sampel produk roti Aoka dari peredaran dan melakukan pengujian.
DPR: Gangguan Microsoft Jadi Pelajaran bagi Ketahanan Siber RI
Flash news
Selasa, 23 Juli

DPR: Gangguan Microsoft Jadi Pelajaran bagi Ketahanan Siber RI

Menurut anggota Komisi I DPR RI, Sukamta, saat keamanan siber terancam, maka kekacauan sosial bisa timbul. 
CORE Proyeksi Angka Pengangguran Ganggu Pertumbuhan Ekonomi RI
Ekonomi
Selasa, 23 Juli

CORE Proyeksi Angka Pengangguran Ganggu Pertumbuhan Ekonomi RI

CORE memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia akan terganggu akibat kenaikan angka pengangguran terbuka dan pelemahan konsumsi rumah tangga.
Target Pertumbuhan Ekonomi Prabowo Berpotensi Meleset
Ekonomi
Selasa, 23 Juli

Target Pertumbuhan Ekonomi Prabowo Berpotensi Meleset

Alasannya, ruang fiskal dalam APBN semakin terbatas dengan diiringi program-program kebijakan besar.
Pemerintah Mulai Uji Coba Penggunaan BBM B40 di Kereta Api
Ekonomi
Selasa, 23 Juli

Pemerintah Mulai Uji Coba Penggunaan BBM B40 di Kereta Api

Pemerintah memulai uji coba penggunaan BBM B40 pada kereta api lewat KA Bogowonto relasi Yogyakarta-Pasar Senen pada Senin (22/7/2024).
Kemenperin Susun Peta Jalan Pengembangan 10 Jasa Industri
Flash news
Selasa, 23 Juli

Kemenperin Susun Peta Jalan Pengembangan 10 Jasa Industri

Menurut Andi Rizaldi, penyusunan peta jalan ini dilakukan lantaran melihat tren kontribusi manufaktur yang sedang menurun.
1.138 Anak Terima Pengurangan Masa Pidana di Hari Anak Nasional
Hukum
Selasa, 23 Juli

1.138 Anak Terima Pengurangan Masa Pidana di Hari Anak Nasional

Besaran pengurangan masa pidana bagi anak binaan bervariasi, mulai dari 1 hingga 6 bulan.
Kemendag: Kenaikan Harga MinyaKita Berdampak Kecil ke Inflasi
Ekonomi
Selasa, 23 Juli

Kemendag: Kenaikan Harga MinyaKita Berdampak Kecil ke Inflasi

Bambang menyebut urgensi perubahan regulasi tata kelola minyak goreng rakyat didorong untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga.
Soal Asuransi Wajib, Ketua Gaikindo: Tak Akan Membebani
Sosial budaya
Senin, 22 Juli

Soal Asuransi Wajib, Ketua Gaikindo: Tak Akan Membebani

Selama ini, sebagian besar penjualan kendaraan dilakukan secara kredit dan itu sudah termasuk asuransi.
Pemerintah Akan Umumkan 7 KEK Baru, Salah Satunya Smelter di IKN
Flash news
Senin, 22 Juli

Pemerintah Akan Umumkan 7 KEK Baru, Salah Satunya Smelter di IKN

Sektor yang akan mengisi di tujuh kawasan ekonomi khusus tersebut yakni tambang, seperti smelter nikel, bauksit hingga batu bara.
Pemerintah Siap Impor Dokter hingga Obat-obatan dari Luar Negeri
Flash news
Senin, 22 Juli

Pemerintah Siap Impor Dokter hingga Obat-obatan dari Luar Negeri

KEK Kesehatan seperti di Sanur, Bali, akan disuplai rumah sakit internasional, dokter, hingga obat-obatan dari luar negeri tanpa melalui BPOM.
GAPMMI Berharap SNI Minuman Berpemanis Tak Diwajibkan
Bisnis
Senin, 22 Juli

GAPMMI Berharap SNI Minuman Berpemanis Tak Diwajibkan

Penerapan SNI minuman berpemanis dibuat untuk menekan angka konsumsi gula di masyarakat.
Simpatisan PKB Desak DPP Beri Surat Tugas ke Anies di Pilgub DKI
Politik
Senin, 22 Juli

Simpatisan PKB Desak DPP Beri Surat Tugas ke Anies di Pilgub DKI

Aliansi Masyarakat Pemilih Partai Kebangkitan Bangsa (AMP PKB) menilai Anies Baswedan berhasil menyetarakan semua umat beragama di Jakarta.
Kemenperin: SNI Minuman Berpemanis Bersifat Tak Wajib
Ekonomi
Senin, 22 Juli

Kemenperin: SNI Minuman Berpemanis Bersifat Tak Wajib

Putu Juli Ardika mengatakan, penerapan SNI minuman berpemanis bersifat tidak wajib atau sukarela.
Pesan Kemendikbudristek atas Penyelenggaraan Duta SMA 2024
Pendidikan
Sabtu, 20 Juli

Pesan Kemendikbudristek atas Penyelenggaraan Duta SMA 2024

Winner Jihad Akbar menyampaikan sederet pesan kepada para peserta yang hadir mewakili daerahnya masing-masing.
Sistem Operasional Citilink Indonesia Terdampak Microsoft Down
Flash news
Jumat, 19 Juli

Sistem Operasional Citilink Indonesia Terdampak Microsoft Down

Layanan pada sistem operasional reservasi, check-in, dan boarding mengalami gangguan. Para pengguna Citilink diimbau untuk tiba di bandara lebih awal.
Erick Thohir Angkat Fauzi Baadilla Jadi Komisaris Pos Indonesia
Flash news
Jumat, 19 Juli

Erick Thohir Angkat Fauzi Baadilla Jadi Komisaris Pos Indonesia

Selain Fauzi Baadilla, Erick Thohir juga mengangkat Muhammad Budi Djatmiko sebagai Komisaris Independen PT Pos Indonesia (Persero).
Zulhas Terima Pengaduan Soal Hubungan Dagang Indonesia-Israel
Politik
Jumat, 19 Juli

Zulhas Terima Pengaduan Soal Hubungan Dagang Indonesia-Israel

Plt Kepala BPS, Amalia Adininggar Widyasanti, menjelaskan bahwa nilai impor dari Israel ke Indonesia turun drastis mencapai 54 persen pada Juni 2024.