Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni biasa dipanggil Ayu. Saat ini menjadi reporter desk Polhukam di Tirto sejak Oktober 2023. Sejak lulus dari Universitas Diponegoro Semarang, Tirto menjadi kantor media keduanya. Sejak awal menjadi jurnalis, Ayu memang selalu bergelut di isu politik, hukum, dan keamanan. 

Indeks Tulisan

2 Aktivis yang Geruduk Rapat RUU TNI Tolak Diperiksa Polda Metro
Hukum
Selasa, 18 Mar

2 Aktivis yang Geruduk Rapat RUU TNI Tolak Diperiksa Polda Metro

Dua anggota koalisi masyarakat sipil yang dipanggil penyidik Polda Metro Jaya menolak diperiksa.
Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Tiga Polisi yang Tewas di Lampung
Hukum
Selasa, 18 Mar

Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Tiga Polisi yang Tewas di Lampung

Kapolri memberikan penghargaan kenaikan pangkat luar biasa (KPLB) kepada tiga anggota yang gugur saat menggerebek perjudian sabung ayam.
Pemudik dengan Motor Kelebihan Penumpang & Barang akan Ditilang
Hukum
Selasa, 18 Mar

Pemudik dengan Motor Kelebihan Penumpang & Barang akan Ditilang

Polisi sudah memasang kamera ETLE dan akan menindak dengan sistem ETLE bagi pengendara motor yang tidak memenuhi aturan saat hendak mudik.
TNI AL Bunuh Warga di Aceh, Jasad Dimasukkan ke Dalam Karung
Hukum
Selasa, 18 Mar

TNI AL Bunuh Warga di Aceh, Jasad Dimasukkan ke Dalam Karung

Saat ini terduga pelaku Kelasi Dua DI masih menjalani proses pemeriksaan sehingga kronologi pembunuhan belum dapat dirinci.
TNI Tahan 2 Anggota yang Terlibat Penembakan 3 Polisi di Lampung
Hukum
Selasa, 18 Mar

TNI Tahan 2 Anggota yang Terlibat Penembakan 3 Polisi di Lampung

Kedua anggota, Peltu Lubis selaku Dansubramil Negara Batin dan Kopka Basarsyah selaku anggota Subramil Negara Batin, disebut menyerahkan diri.
Polda Metro Sebut Travel Gelap Cari Penumpang Lewat Grup Chat WA
Hukum
Selasa, 18 Mar

Polda Metro Sebut Travel Gelap Cari Penumpang Lewat Grup Chat WA

Polda Metro Jaya sudah melibatkan direktorat siber mereka untuk menangani travel gelap sehingga diharap jumlah travel gelap dapat berkurang.
TNI Selidiki Keterlibatan Anggota usai 3 Polisi Tewas di Lampung
Hukum
Selasa, 18 Mar

TNI Selidiki Keterlibatan Anggota usai 3 Polisi Tewas di Lampung

Kodam Sriwijaya memastikan bahwa mereka akan menjatuhkan sanksi tegas apabila ada anggota TNI AD terlibat dalam kasus penembakan 3 anggota polisi.
Budi Gunawan Jamin RUU TNI Tak Hidupkan Lagi Dwifungsi ABRI
Politik
Selasa, 18 Mar

Budi Gunawan Jamin RUU TNI Tak Hidupkan Lagi Dwifungsi ABRI

Budi Gunawan memastikan revisi UU TNI dilakukan guna menyesuaikan peran TNI dengan perkembangan zaman saat ini.
3 Polisi Lampung Ditembak Mati saat Gerebek Judi Sabung Ayam
Hukum
Selasa, 18 Mar

3 Polisi Lampung Ditembak Mati saat Gerebek Judi Sabung Ayam

Jenazah ketiga anggota langsung dievakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara Polda Lampung untuk dilakukan proses autopsi.
BGN Target Pembentukan 1000 SPPG pada Akhir 2025
Sosial budaya
Senin, 17 Mar

BGN Target Pembentukan 1000 SPPG pada Akhir 2025

BGN menargetan pembentukan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) mencapai 1000 pada akhir tahun ini.
Kompolnas Desak Polisi Ungkap Jaringan Predator Kasus AKBP Fajar
Hukum
Senin, 17 Mar

Kompolnas Desak Polisi Ungkap Jaringan Predator Kasus AKBP Fajar

Kompolnas mendorong mantan Kapolres Ngada, AKBP Fajar, dihukum seumur hidup karena korban kekerasan seksualnya adalah anak-anak serta lebih dari 1 orang.
Kompolnas soal Sanksi Etik Eks Kapolres Ngada: Ini Pasti PTDH
Hukum
Senin, 17 Mar

Kompolnas soal Sanksi Etik Eks Kapolres Ngada: Ini Pasti PTDH

Anam mengungkapkan, hasil sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) AKBP Fajar pun akan langsung diumumkan hari ini.
Komjak soal Pelaporan Jampidsus ke KPK: Tak Ada Pelanggaran
Hukum
Senin, 17 Mar

Komjak soal Pelaporan Jampidsus ke KPK: Tak Ada Pelanggaran

Komjak menilai, upaya yang dilakukan Jampidsus, Febrie Adriansyah, sudah sesuai tugas Kejaksaan Agung dan memenuhi visi Presiden Prabowo.
Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jalani Sidang Etik Hari Ini
Hukum
Senin, 17 Mar

Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jalani Sidang Etik Hari Ini

Sidang etik eks Kapolres Ngada, AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja, dijadwalkan akan digelar pukul 09.00 WIB.
Menteri Ara Awasi Penyalahgunaan KTP Palsu untuk Rumah Subsidi
Hukum
Sabtu, 15 Mar

Menteri Ara Awasi Penyalahgunaan KTP Palsu untuk Rumah Subsidi

Ara menuturkan jika nantinya ditemukan penyelewengan yang terindikasi pidana, maka bisa dijerat secara hukum.
Pemerintah Tekan Penurunan Angka Kemiskinan 4,5% pada 2029
Sosial budaya
Sabtu, 15 Mar

Pemerintah Tekan Penurunan Angka Kemiskinan 4,5% pada 2029

Menurut Cak Imin, Presiden Prabowo Subianto juga menargetkan penurunan angka kemiskinan ekstrem mencapai 0% pada 2026.
Kejaksaan Geledah Komdigi Terkait Dugaan Korupsi PDNS Kemarin
Hukum
Jumat, 14 Mar

Kejaksaan Geledah Komdigi Terkait Dugaan Korupsi PDNS Kemarin

Kejari Jakpus membenarkan penggeledahan juga terjadi di beberapa daerah wilayah Jakarta, Tangerang dan Bogor.
Komnas HAM: Niat Perluasan Wewenang TNI-Polri Perlu Dikaji Ulang
Hukum
Jumat, 14 Mar

Komnas HAM: Niat Perluasan Wewenang TNI-Polri Perlu Dikaji Ulang

Komnas HAM mendukung peningkatan kesejahteraan anggota Kepolisian dan TNI tetapi mendorong pengkajian ulang di poin perluasan wewenang.
Kejari Jakpus Mulai Usut Dugaan Korupsi Proyek PDNS di Kominfo
Hukum
Jumat, 14 Mar

Kejari Jakpus Mulai Usut Dugaan Korupsi Proyek PDNS di Kominfo

Kejari Jakpus mulai mengusut kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan pengelolaan Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) di lingkup Kominfo.
2 Korban Pencabulan Eks Kapolres Ngada Minta Perlindungan LPSK
Hukum
Jumat, 14 Mar

2 Korban Pencabulan Eks Kapolres Ngada Minta Perlindungan LPSK

Susilaningtias menginformasikan, dua korban yang mengajukan perlindungan LPSK adalah anak-anak.