Andrian Pratama Taher

Andrian Pratama Taher

Andrian Pratama Taher, seorang Senior Reporter di Tirto ID, telah bekerja di Tirto sejak November 2016 hingga saat ini. Saat ini bertugas untuk meliput isu nasional seperti politik, sosial, hukum, dan keamanan. Terkadang ia juga menulis tentang ekonomi dan kesehatan. Sejak tahun 2019, Andrian meliput setiap kegiatan Presiden dan Menteri Sekretaris Negara; baik berupa berita panjang (dengan konfirmasi dari kedua belah pihak) maupun analisis berita. Sebelum di Tirto, Andrian pernah bertugas di koran Harian Nasional dan LensaIndonesia.com

Indeks Tulisan

Membedah Poin-Poin Revisi UU ITE: Masih Ada Pasal Bermasalah?
Polhukam
Minggu, 7 Jan

Membedah Poin-Poin Revisi UU ITE: Masih Ada Pasal Bermasalah?

UU ITE hasil revisi sudah berlaku usai diteken Jokowi. Namun, masih ada sejumlah catatan dari koalisi masyarakat sipi. Apa saja?
Menilik Gagasan Paslon soal Perdagangan Global & Gugatan di WTO
Polhukam
Minggu, 7 Jan

Menilik Gagasan Paslon soal Perdagangan Global & Gugatan di WTO

Selain perdagangan global dan Indonesia yang digugat di WTO, Huda mendorong agar debat capres juga membahas soal isu proteksionisme.
Jokowi Makan Bareng Prabowo Jelang Debat Capres, Bahas Apa?
Flash news
Sabtu, 6 Jan

Jokowi Makan Bareng Prabowo Jelang Debat Capres, Bahas Apa?

Dalam video dan foto yang beredar, Jokowi mengenakan kemeja putih terlihat berbincang dengan Prabowo yang menggunakan batik.
Jokowi Ajak Fresh Graduate Ikut CPNS 2024, Ada 690 Ribu Formasi
Kesra
Jumat, 5 Jan

Jokowi Ajak Fresh Graduate Ikut CPNS 2024, Ada 690 Ribu Formasi

Rekrutmen CPNS 2024 digelar sebagai upaya pemerintah untuk menghadapi disrupsi teknologi yang sangat pesat.
Pemerintah Buka 2,3 Juta Lowongan ASN 2024, Ini Formasinya
Kesra
Jumat, 5 Jan

Pemerintah Buka 2,3 Juta Lowongan ASN 2024, Ini Formasinya

Pemerintah membuka lowongan 2,3 juta formasi calon aparatur sipil negara (ASN) pada 2024.
Menteri Wahyu Lapor Jokowi Ekspor Udang RI Bermasalah di AS
Ekbis
Jumat, 5 Jan

Menteri Wahyu Lapor Jokowi Ekspor Udang RI Bermasalah di AS

Wahyu Sakti Trenggono menemui Presiden Jokowi membahas kebijakan anti-dumping udang di Amerika Serikat.
Persoalan Alutsista & Kebijakan Paslon soal Pertahanan Negara
Polhukam
Jumat, 5 Jan

Persoalan Alutsista & Kebijakan Paslon soal Pertahanan Negara

Fahmi melihat semua paslon bicara soal desain postur dan sistem pertahanan yang akan dibangun, tapi mereka lupa membahas bujetnya dari mana.
Jokowi Beri Sinyal Bantuan Pangan sampai Juni: Kalau APBN Cukup
Ekbis
Kamis, 4 Jan

Jokowi Beri Sinyal Bantuan Pangan sampai Juni: Kalau APBN Cukup

Presiden Joko Widodo, memberi sinyal akan memperpanjang bantuan pangan hingga Juni 2024.
Potret Elektabilitas Capres-Cawapres & Peta Kekuatan Daerahnya
Polhukam
Kamis, 4 Jan

Potret Elektabilitas Capres-Cawapres & Peta Kekuatan Daerahnya

Meski elektabilitas Prabowo-Gibran unggul dalam sejumlah survei, tapi diprediksi sulit untuk menang satu putaran. Bagaimana peta kekuatannya?
Menko Polhukam Mahfud MD Bentuk Satgas Pantau Pengaduan Pemilu
Polhukam
Rabu, 3 Jan

Menko Polhukam Mahfud MD Bentuk Satgas Pantau Pengaduan Pemilu

Menko Polhukam, Mahfud Md, membentuk satgas untuk memantau seluruh pengaduan dari masyarakat terkait pemilu ditindaklanjuti oleh penyelenggara pemilu.
Kejar Produksi Beras, Jokowi Ajak Petani Mulai Tanam Padi
Ekbis
Rabu, 3 Jan

Kejar Produksi Beras, Jokowi Ajak Petani Mulai Tanam Padi

Presiden Jokowi meminta agar petani mulai melakukan penanaman di Januari 2024 demi peningkatan produksi beras.
Rizal Ramli, Sang Penerobos & Rajawali Kepret Kini Telah Tiada
Kesra
Rabu, 3 Jan

Rizal Ramli, Sang Penerobos & Rajawali Kepret Kini Telah Tiada

Rizal Ramli dikenal sebagai sosok yang kritis terhadap kebijakan pemerintah. Semasa hidup, ia dijuluki sebagai Sang Penerobos dan Rajawali Kepret.
Jokowi Bicara Pemimpin Nasional 2024: Gerbangnya Sudah Kelihatan
Polhukam
Rabu, 3 Jan

Jokowi Bicara Pemimpin Nasional 2024: Gerbangnya Sudah Kelihatan

Jokowi menekankan pentingnya penyiapan talenta muda untuk menghadapi momen bonus demografi.
Viral Video Satpol PP di Garut Dukung Gibran, Mahfud: Itu Norak
Polhukam
Rabu, 3 Jan

Viral Video Satpol PP di Garut Dukung Gibran, Mahfud: Itu Norak

Mahfud MD menegaskan bahwa tidak boleh ada anggota Satpol PP yang melakukan deklarasi dukungan kepada capres tertentu.
Teka-teki Calon Pengganti Firli Bahuri di Tangan Jokowi dan DPR
Polhukam
Rabu, 3 Jan

Teka-teki Calon Pengganti Firli Bahuri di Tangan Jokowi dan DPR

Pemilihan calon pengganti Firli Bahuri diminta tidak hanya didasarkan pada subjektivitas untuk mengamankan kepentingan Presiden maupun DPR.
Kenang Rizal Ramli, Moeldoko: Beliau Selalu Kritis
Kesra
Rabu, 3 Jan

Kenang Rizal Ramli, Moeldoko: Beliau Selalu Kritis

Moeldoko mengucapkan belasungkawa atas kepergian eks Menko Kemaritiman Rizal Ramli. Ia mendoakan Rizal bisa masuk surga.
Fenomena Paslon Live TikTok, Seberapa Dampak Elektabilitasnya?
Polhukam
Rabu, 3 Jan

Fenomena Paslon Live TikTok, Seberapa Dampak Elektabilitasnya?

Live TikTok menjadi medium baru yang kini tengah dieksplorasi para capres dan cawapres untuk alat kampanye di media sosial.
Jokowi Tambah Subsidi Rp14 Triliun untuk Atasi Kelangkaan Pupuk
Ekbis
Selasa, 2 Jan

Jokowi Tambah Subsidi Rp14 Triliun untuk Atasi Kelangkaan Pupuk

Presiden Jokowi berencana meningkatkan besaran subsidi pupuk sebesar Rp14 triliun pada 2024. Apa tujuannya?
Kominfo Sudah Blokir 800 Ribu Konten Judi Online dari Juli 2023
Kesra
Selasa, 2 Jan

Kominfo Sudah Blokir 800 Ribu Konten Judi Online dari Juli 2023

Budi Arie klaim berhasil memblokir 800 ribu konten judi online selama 167 hari menjadi Menkominfo gantikan Johnny G Plate.
Harga Beras RI Naik, Jokowi: Tidak Sedrastis Negara Lain
Ekbis
Selasa, 2 Jan

Harga Beras RI Naik, Jokowi: Tidak Sedrastis Negara Lain

Presiden Jokowi mengklaim kenaikan harga beras di Indonesia tidak sedrastis negara lain.