Andrian Pratama Taher

Andrian Pratama Taher

Andrian Pratama Taher, seorang Senior Reporter di Tirto ID, telah bekerja di Tirto sejak November 2016 hingga saat ini. Saat ini bertugas untuk meliput isu nasional seperti politik, sosial, hukum, dan keamanan. Terkadang ia juga menulis tentang ekonomi dan kesehatan. Sejak tahun 2019, Andrian meliput setiap kegiatan Presiden dan Menteri Sekretaris Negara; baik berupa berita panjang (dengan konfirmasi dari kedua belah pihak) maupun analisis berita. Sebelum di Tirto, Andrian pernah bertugas di koran Harian Nasional dan LensaIndonesia.com

Indeks Tulisan

Jokowi Enggan Komentar soal Sidang Sengketa Pilpres 2024 di MK
Politik
Kamis, 28 Mar

Jokowi Enggan Komentar soal Sidang Sengketa Pilpres 2024 di MK

Jokowi dituding menyalahgunakan kekuasaan untuk memenangkan Prabowo-Gibran.
Jokowi Ingin Indonesia Tambah Saham di Freeport hingga 61 Persen
Insider
Kamis, 28 Mar

Jokowi Ingin Indonesia Tambah Saham di Freeport hingga 61 Persen

Usai bertemu dengan petinggi Freeport, Jokowi beri sinyal Indonesia akan menambah kepemilikan sahamnya di perusahaan tersebut.
Menyoal Konstruksi Dalil Sengketa Pilpres Ganjar-Mahfud dan AMIN
Current issue
Kamis, 28 Mar

Menyoal Konstruksi Dalil Sengketa Pilpres Ganjar-Mahfud dan AMIN

Timnas AMIN dan Ganjar-Mahfud menyampaikan beberapa substansi permohonan yang hampir sama di sidang sengketa Pilpres di MK.
Jokowi Disebut di Sidang MK, Istana Ingatkan Proses Pembuktian
Flash news
Kamis, 28 Mar

Jokowi Disebut di Sidang MK, Istana Ingatkan Proses Pembuktian

Dini menuturkan, pemerintah dalam hal ini presiden belum perlu menyiapkan pembelaan maupun keterangan karena bukan pihak yang terlibat dalam sengketa.
InJourney Lakukan Persiapan untuk Menyambut Libur Lebaran 2024
Insider
Kamis, 28 Mar

InJourney Lakukan Persiapan untuk Menyambut Libur Lebaran 2024

InJourney bersama anak usahanya melakukan berbagai persiapan selama musim libur Lebaran 2024.
Beda Sikap KPK dan Pemerintah soal Bansos Disetop Jelang Pilkada
Current issue
Kamis, 28 Mar

Beda Sikap KPK dan Pemerintah soal Bansos Disetop Jelang Pilkada

Bantuan sosial dinilai memiliki pengaruh politik besar dalam pemilihan kepala daerah.
InJourney Prediksi 7,9 Juta Warga Naik Pesawat saat Mudik
Insider
Rabu, 27 Mar

InJourney Prediksi 7,9 Juta Warga Naik Pesawat saat Mudik

InJourney Airports sudah menyediakan posko arus mudik dan arus balik selama 18 hari di 35 bandara mereka.
Kans Cak Imin Maju Pilgub Jatim Melawan Khofifah Indar Parawansa
Polhukam
Rabu, 27 Mar

Kans Cak Imin Maju Pilgub Jatim Melawan Khofifah Indar Parawansa

Analis politik dari Unair, Suko Widodo, pesimistis Muhaimin Iskandar akan maju Pilkada Jatim. Mengapa?
Jokowi Ungkap Pembangunan IKN Untungkan Sulawesi Tengah
Ekbis
Rabu, 27 Mar

Jokowi Ungkap Pembangunan IKN Untungkan Sulawesi Tengah

Jokowi mendorong ada kapal Roro yang melintas antara Sulawesi Tengah dan Kalimantan Timur dalam waktu dekat.
Jokowi Resmikan 2 Pelabuhan di Sulawesi Tengah Senilai Rp233 M
Flash news
Rabu, 27 Mar

Jokowi Resmikan 2 Pelabuhan di Sulawesi Tengah Senilai Rp233 M

Jokowi meresmikan dua pelabuhan di Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (27/3/2024).
Menteri AHY Temui KSAD Maruli Bahas Aset Lahan TNI AD
Sosial budaya
Rabu, 27 Mar

Menteri AHY Temui KSAD Maruli Bahas Aset Lahan TNI AD

Maruli membahas soal aset pertanahan TNI AD yang belum bersertifikat dengan Menteri AHY.
Jangan Main-Main dengan Pertanyaan Kapan Nikah, Berpotensi Delik
Polhukam
Rabu, 27 Mar

Jangan Main-Main dengan Pertanyaan Kapan Nikah, Berpotensi Delik

Fachrizal menyarankan agar masalah seperti ini diselesaikan secara baik-baik agar tidak diproses hukum lebih jauh.
TPN & Timnas AMIN Minta TKN Tak Main Narasi Jelang Sidang MK
Politik
Selasa, 26 Mar

TPN & Timnas AMIN Minta TKN Tak Main Narasi Jelang Sidang MK

Keyakinan TKN Prabowo-Gibran mematahkan dalil gugatan PHPU sebaiknya dibuktikan di Mahkamah Konstitusi.
Jokowi Resmikan 15 Ruas Jalan di Sulteng, Habiskan Rp330 M
Ekbis
Selasa, 26 Mar

Jokowi Resmikan 15 Ruas Jalan di Sulteng, Habiskan Rp330 M

Presiden Jokowi meresmikan 15 ruas jalan dengan panjang total 147 kilometer dan biaya Rp330 miliar yang tersebar di sembilan kabupaten/kota.
Jokowi Temukan Harga Bawang Putih Mahal di Kepulauan Banggai
Ekbis
Selasa, 26 Mar

Jokowi Temukan Harga Bawang Putih Mahal di Kepulauan Banggai

Jokowi mengatakan harga komoditas di Kepulauan Banggai, Sulawesi Tengah cukup baik kecuali bawang putih.
Gagal Pilpres, PKB Akui Cak Imin Bakal Maju di Pilgub Jawa Timur
Flash news
Selasa, 26 Mar

Gagal Pilpres, PKB Akui Cak Imin Bakal Maju di Pilgub Jawa Timur

Ketua DPW PKB Jawa Timur, Abdul Halim Iskandar, membenarkan Muhaimin Iskandar bakal maju di pemilihan gubernur Jawa Timur.
Dari Livy Renata hingga Singgih, Sumbangan Daring Harus Diawasi!
Hukum
Selasa, 26 Mar

Dari Livy Renata hingga Singgih, Sumbangan Daring Harus Diawasi!

Untuk menghindari penyelewengan open donasi, pemerintah harus lebih tegas dalam menerapkan peraturan soal dana yang dihimpun dari masyarakat.
Menaker Ida Bahas THR Ojek Online dengan DPR Hari Ini
Ekonomi
Selasa, 26 Mar

Menaker Ida Bahas THR Ojek Online dengan DPR Hari Ini

Ida Fauziyah akan membahas pemberian THR untuk pengemudi trasportasi daring atau ojol online (ojol) dengan DPR.
Muhadjir Minta 33 Kampus Terlibat Kasus TPPO ke Jerman Ditegur
Hukum
Senin, 25 Mar

Muhadjir Minta 33 Kampus Terlibat Kasus TPPO ke Jerman Ditegur

Muhadjir menekankan unsur TPPO di kasus program magang ini menjadi terpenuhi karena kampus mengirim mahasiswa tanpa seizin kementerian terkait.
Jokowi Minta Semua Kementerian Terintegrasi INA Digital Mei 2024
Politik
Senin, 25 Mar

Jokowi Minta Semua Kementerian Terintegrasi INA Digital Mei 2024

Presiden Jokowi juga memerintahkan tidak boleh ada aplikasi digital lain di luar INA Digital di semua kementerian.