Adi Briantika

Adi Briantika

Seorang wartawan tingkat utama yang biasa meliput bidang hukum, sosial, hak asasi manusia, dan Papua.

Indeks Tulisan

Update Gempa Bantul-Yogya: Satu Warga Meninggal, 93 Rumah Rusak
Kesra
Sabtu, 1 Juli 2023

Update Gempa Bantul-Yogya: Satu Warga Meninggal, 93 Rumah Rusak

Satu warga meninggal dan satu lainnya luka ringan di Kabupaten Bantul. Sedangkan di Kabupaten Tegal, satu warga luka ringan.
Gempa Bantul-Yogya: Gunungkidul Daerah Terdampak Paling Banyak
Kesra
Sabtu, 1 Juli 2023

Gempa Bantul-Yogya: Gunungkidul Daerah Terdampak Paling Banyak

BPBD Yogyakarta mencatat terdapat 40 titik terdampak di Gunungkidul.
Kontras: Setahun Terakhir, 54 Kasus Penyiksaan Didominasi Polisi
Polhukam
Rabu, 28 Jun 2023

Kontras: Setahun Terakhir, 54 Kasus Penyiksaan Didominasi Polisi

Polisi menjadi aktor dominan pelaku tindak penyiksaan dengan 34 peristiwa, dilanjutkan dengan TNI (10), Sipir (8), dan petugas imigrasi (2).
Bambang Widjojanto Yakin Denny Indrayana Tak Lakukan Pidana
Polhukam
Selasa, 27 Jun 2023

Bambang Widjojanto Yakin Denny Indrayana Tak Lakukan Pidana

Tim kuasa hukum menilai seharusnya Bareskrim menjadikan rujukan soal langkah MK membawa kasus Denny Indrayana ke ranah etik.
Kronologi Penemuan 7 Kerangka Bayi Hasil Inses di Banyumas
Polhukam
Selasa, 27 Jun 2023

Kronologi Penemuan 7 Kerangka Bayi Hasil Inses di Banyumas

Bertahun-tahun Rudianto tega berhubungan dengan putri kandungnya hingga hamil dan melahirkan serta mengubur bayi-bayi tersebut.
Denny Soroti Penegakan Hukum RI usai Kasusnya Naik ke Penyidikan
Polhukam
Selasa, 27 Jun 2023

Denny Soroti Penegakan Hukum RI usai Kasusnya Naik ke Penyidikan

Denny Indrayana membantah bila pernyataannya soal 'bocoran' putusan sistem pemilu menimbulkan kegaduhan.
Kasus Denny Indrayana 'Bocoran' Sistem Pemilu Masuk Penyidikan
Polhukam
Senin, 26 Jun 2023

Kasus Denny Indrayana 'Bocoran' Sistem Pemilu Masuk Penyidikan

Polisi juga akan mengusut dugaan menimbulkan keonaran atas pernyataan Denny Indrayana terkait 'bocoran' putusan MK perihal sistem pemilu.
Bareskrim Selidiki Dugaan Penistaan Agama di Ponpes Al Zaytun
Polhukam
Senin, 26 Jun 2023

Bareskrim Selidiki Dugaan Penistaan Agama di Ponpes Al Zaytun

Penyidik Bareskrim Polri akan memeriksa pelapor, saksi, dan ahli guna membuktikan ada atau tidaknya dugaan penistaan agama di Ponpes Al Zaytun.
Polri Periksa Bukhori Yusuf hingga Istrinya di Kasus Dugaan KDRT
Polhukam
Senin, 26 Jun 2023

Polri Periksa Bukhori Yusuf hingga Istrinya di Kasus Dugaan KDRT

Penyidik meminta keterangan saksi kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang diduga dilakukan oleh Bukhori Yusuf.  
Indikasi Mafia Bola di Perangkat Pertandingan, Kapolri: Usut!
Polhukam
Senin, 26 Jun 2023

Indikasi Mafia Bola di Perangkat Pertandingan, Kapolri: Usut!

Tim Satgas Antimafia Bola Polri menemukan adanya indikasi pelanggaran ataupun kecurangan yang dilakukan oleh perangkat pertandingan. 
Pembunuh Dokter di RSUD Nabire Dilimpahkan ke Kejaksaan
Polhukam
Senin, 26 Jun 2023

Pembunuh Dokter di RSUD Nabire Dilimpahkan ke Kejaksaan

Berkas perkara tersangka pembunuhan terhadap dokter Mawartih Susanty di RSUD Nabire dinyatakan lengkap oleh kejaksaan.
Kapolri Mutasi Kabareskrim Komjen Agus Andrianto Jadi Wakapolri
Polhukam
Senin, 26 Jun 2023

Kapolri Mutasi Kabareskrim Komjen Agus Andrianto Jadi Wakapolri

Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono dimutasi menjadi Perwira Tinggi Mabes Polri dalam rangka memasuki masa pensiun.
Efektivitas Syarat Penerbitan SIM Baru Via Sertifikat Verifikasi
Polhukam
Minggu, 25 Jun 2023

Efektivitas Syarat Penerbitan SIM Baru Via Sertifikat Verifikasi

Kapolri Sigit mengingatkan pembuatan SIM jangan dijadikan alat mempersulit pemohon dan malah menjadi sarana pungli.
Pungli di Rutan KPK Harus Serius Dibongkar demi Jaga Integritas
Polhukam
Jumat, 23 Jun 2023

Pungli di Rutan KPK Harus Serius Dibongkar demi Jaga Integritas

Pungli di Rutan KPK bisa membuat kepercayaan publik dan integritas KPK makin menurun.
Satgas TPPO Tangani 494 Kasus, 580 Orang Jadi Tersangka
Polhukam
Jumat, 23 Jun 2023

Satgas TPPO Tangani 494 Kasus, 580 Orang Jadi Tersangka

Dua modus terbanyak dalam kasus TPPO adalah menjadikan korban sebagai pekerja rumah tangga ilegal dan pekerja seks.
Alat Sadap Pegasus: Mengancam Demokrasi & Perampasan Hak Privasi
Polhukam
Jumat, 23 Jun 2023

Alat Sadap Pegasus: Mengancam Demokrasi & Perampasan Hak Privasi

Ketua Cissrec Pratama Persadha sebut untuk memasang spyware ke ponsel target, Pegasus gunakan 2 metode yaitu zero-click dan one click.
Respons Mahfud MD soal Pondok Pasantren Al-Zaytun
Polhukam
Jumat, 23 Jun 2023

Respons Mahfud MD soal Pondok Pasantren Al-Zaytun

Ini tahun politik, kami akan memilah mana yang hukum, yang politik, dan yang politisasi situasi.
Korlantas Polri akan Ubah Kode Khusus Pelat Pejabat
Polhukam
Jumat, 23 Jun 2023

Korlantas Polri akan Ubah Kode Khusus Pelat Pejabat

Per Oktober 2023, tidak ada lagi pelat ala pejabat yang memakai kode akhiran huruf kombinasi "RF", bila ditemukan maka pelat nomor tersebut palsu.
Kapolri: Terima Kritik, Warga Berhak Mengawasi Kerja Polisi
Polhukam
Jumat, 23 Jun 2023

Kapolri: Terima Kritik, Warga Berhak Mengawasi Kerja Polisi

Setiap elemen warga berhak mengawasi seluruh personel kepolisian dalam menjalankan tugasnya.
Tipu Tukang Bubur, Proses Pidana & Etik AKP Suwito Tetap Lanjut
Polhukam
Kamis, 22 Jun 2023

Tipu Tukang Bubur, Proses Pidana & Etik AKP Suwito Tetap Lanjut

Proses etik dan pidana AKP Suwito, eks Kapolsek Mundu yang diduga terlibat dalam penipuan perekrutan anggota Polri, masih berjalan.