Adi Briantika

Adi Briantika

Seorang wartawan tingkat utama yang biasa meliput bidang hukum, sosial, hak asasi manusia, dan Papua.

Indeks Tulisan

Polisi yang Menembak Kepala Deki Susanto Diproses Pidana & Ditahan
Hard news
Selasa, 9 Feb 2021

Polisi yang Menembak Kepala Deki Susanto Diproses Pidana & Ditahan

Personel Polres Solok Selatan yang menembak kepala Deki Susanto diproses secara pidana, sementara lima anggota lain kena sanksi kode etik.
Warga Tembagapura Dipaksa Mengungsi, Saat Pulang Semua Hilang
Current issue
Selasa, 9 Feb 2021

Warga Tembagapura Dipaksa Mengungsi, Saat Pulang Semua Hilang

Para pengungsi Tembagapura pulang setelah nyaris satu tahun hanya untuk mendapati segala properti mereka rusak.
Cuitan
Hard news
Senin, 8 Feb 2021

Cuitan "Islam Arogan" Abu Janda, Polisi Periksa Tengku Zulkarnain

Tengku Zulkarnain diperiksa penyidik sebagai saksi dalam kasus cuitan ‘Islam Arogan’ yang melibatkan Permadi Arya alias Abu Janda.
Bareskrim Serahkan Rizieq Shihab dan Barang Bukti ke Kejaksaan
Hard news
Senin, 8 Feb 2021

Bareskrim Serahkan Rizieq Shihab dan Barang Bukti ke Kejaksaan

Bareskrim Polri menyerahkan Rizieq Shihab dan barang bukti ke Kejaksaan usai berkas perkara dinyatakan lengkap.
Menpora Temui Kapolri Bahas Kegiatan Olahraga: Masyarakat Rindu
Sepakbola
Senin, 8 Feb 2021

Menpora Temui Kapolri Bahas Kegiatan Olahraga: Masyarakat Rindu

Menpora Zainudin Amali menyatakan sudah rindu kegiatan keolahragaan.  
Ridho Rhoma Kembali Ditangkap Polisi karena Narkoba
Hard news
Senin, 8 Feb 2021

Ridho Rhoma Kembali Ditangkap Polisi karena Narkoba

Setahun usai bebas dari penjara, Ridho Rhoma kembali ditangkap polisi karena memiliki tiga butir ekstasi.
BPOM: Dua Dosis Vaksin Sinovac buat Lansia Diberikan selang 28 Hari
Hard news
Minggu, 7 Feb 2021

BPOM: Dua Dosis Vaksin Sinovac buat Lansia Diberikan selang 28 Hari

Peningkatan kadar antibodi yang baik, dengan seroconversion rate setelah 28 hari pemberian dosis kedua pada 400 orang lansia di Cina adalah 97,96 persen. 
BPOM Setujui Penggunaan Vaksin COVID-19 Buatan Sinovac untuk Lansia
Hard news
Minggu, 7 Feb 2021

BPOM Setujui Penggunaan Vaksin COVID-19 Buatan Sinovac untuk Lansia

Hal itu dikonfirmasi Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19, Wiku Adisasmito.
Ditolak Anies, Apakah Lockdown Akhir Pekan Patut Dipertimbangkan?
Current issue
Sabtu, 6 Feb 2021

Ditolak Anies, Apakah Lockdown Akhir Pekan Patut Dipertimbangkan?

Sejumlah pihak mengusulkan lockdown di DKI untuk akhir pekan. Apakah jika diterapkan itu akan efektif?
Video Baiat FPI Makassar terhadap ISIS, Polri: Tunggu Kerja Densus
Hard news
Jumat, 5 Feb 2021

Video Baiat FPI Makassar terhadap ISIS, Polri: Tunggu Kerja Densus

Polri masih mendalami soal video yang beredar di Twitter ihwal pengakuan seorang anggota FPI Makassar yang berbaiat kepada ISIS. 
Jaringan Keluarga Teroris WN Inggris di Pusaran Aliran Dana FPI
Current issue
Jumat, 5 Feb 2021

Jaringan Keluarga Teroris WN Inggris di Pusaran Aliran Dana FPI

Tazneen Miriam Sailar, seorang WN Inggris jadi penghimpun dana ilegal asal Indonesia untuk jihadis di Suriah dideteksi mengirim dana ke rekening FPI.
Densus 88 Pindahkan 26 Tersangka Terorisme Gorontalo & Makassar
Hard news
Kamis, 4 Feb 2021

Densus 88 Pindahkan 26 Tersangka Terorisme Gorontalo & Makassar

19 tersangka teroris asal Makassar pernah terlibat atau menjadi anggota FPI Makassar.
Abu Janda Klaim Tanya Kapasitas Pigai & Bela Eks Kepala BIN
Hard news
Kamis, 4 Feb 2021

Abu Janda Klaim Tanya Kapasitas Pigai & Bela Eks Kepala BIN

Abu Janda menjalani pemeriksaan perdana kasus rasisme terhadap eks Komisioner Komnas HAM Natalius Pigai.
Abu Janda Setuju Cuitannya soal Natalius Pigai Mengandung SARA
Hard news
Kamis, 4 Feb 2021

Abu Janda Setuju Cuitannya soal Natalius Pigai Mengandung SARA

Usai diperiksa polisi, Abu Janda setuju cuitan dia terhadap Natalius Pigai mengandung unsur SARA. 
Tersangka Korupsi Asabri Juga Harus Dijerat Pidana Pencucian Uang
Current issue
Kamis, 4 Feb 2021

Tersangka Korupsi Asabri Juga Harus Dijerat Pidana Pencucian Uang

Tersangka kasus Asabri diancam dengan UU Tipikor. Aktivis antikorupsi menilai UU TPPU juga harus dipakai.
Kapolri Keluarkan Imbauan Dukung Rencana PPKM Skala Mikro
Hard news
Kamis, 4 Feb 2021

Kapolri Keluarkan Imbauan Dukung Rencana PPKM Skala Mikro

Kapolri minta setiap kasatwil menyusun kekuatan personel dan sarana prasarana dalam mendukung rencana penerapan PPKM skala mikro.
Futsal di GOR Medan: 2 Polisi Dicopot, Satu Panitia Jadi Tersangka
Hard news
Kamis, 4 Feb 2021

Futsal di GOR Medan: 2 Polisi Dicopot, Satu Panitia Jadi Tersangka

Pertandingan futsal di GOR Medan dengan penonton melanggar prokes. Dua personel kepolisian dicopot atas peristiwa itu.
Ditlantas Polda Metro Tambah Kamera Tilang Elektronik & Pelanggaran
Hard news
Rabu, 3 Feb 2021

Ditlantas Polda Metro Tambah Kamera Tilang Elektronik & Pelanggaran

Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo mengatakan ada fitur baru di kamera tilang yang baru.
Peran Zaim Saidi di Pasar Muamalah: Inisiator & Wakala Induk
Hard news
Rabu, 3 Feb 2021

Peran Zaim Saidi di Pasar Muamalah: Inisiator & Wakala Induk

Polisi sebut Zaim Saidi berperan sebagai inisiator dan penyedia lapak Pasar Muamalah, sekaligus sebagai Wakala Induk.
11 Bulan Pandemi, Kapolda-Anies Bikin Gerakan Jakarta Bermasker
Hard news
Rabu, 3 Feb 2021

11 Bulan Pandemi, Kapolda-Anies Bikin Gerakan Jakarta Bermasker

100 ribu masker per hari akan dibagikan oleh kepolisian dan TNI di DKI Jakarta selama program berjalan.