Menuju konten utama

Tim Indonesia untuk Asian Winter Games 2017

Untuk pertama kalinya Indonesia akan mengikuti ajang turnamen olah raga musim dingin se-Asia, Asia Winter Games, yang akan diselenggarakan di Sapporo, Jepang, pada Februari 2017. Indonesia akan mengirimkan atlet dari tiga cabang olah raga yakni Ice Hockey, Figure Skating, dan Short Track Speed pada Asian Winter Games 2017.

Tim Indonesia untuk Asian Winter Games 2017
Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Erick Thohir (ketiga kanan) berbincang dengan sejumlah atlet seusai acara perkenalan Tim Indonesia yang akan berlaga pada ajang Asian Winter Games 2017, di Bintaro, Tangerang Selatan, Banten, Kamis (29/9). Untuk pertama kalinya Indonesia akan mengikuti ajang turnamen olah raga musim dingin se-Asia, Asia Winter Games, yang akan diselenggarakan di Sapporo, Jepang, pada Februari 2017. Indonesia akan mengirimkan atlet dari tiga cabang olah raga yakni Ice Hockey, Figure Skating, dan Short Track Speed pada Asian Winter Games 2017. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal

tirto.id - Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Erick Thohir berbincang dengan sejumlah atlet seusai acara perkenalan Tim Indonesia yang akan berlaga pada ajang Asian Winter Games 2017, di Bintaro, Tangerang Selatan, Banten. Untuk pertama kalinya Indonesia akan mengikuti ajang turnamen olah raga musim dingin se-Asia, Asia Winter Games, yang akan diselenggarakan di Sapporo, Jepang, pada Februari 2017. Indonesia akan mengirimkan atlet dari tiga cabang olah raga yakni Ice Hockey, Figure Skating, dan Short Track Speed pada Asian Winter Games 2017. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal

Baca juga artikel terkait FOTO - RAGA atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah

Artikel Terkait