Gusdur dan Habibie, kata Yenny, sama-sama memiliki komitmen untuk memberikan kebebasan berpendapat seluas-luasnya dan membuka ruang demokrasi sebesar-besarnya bagi bangsa Indonesia.
Yenny Wahid mengatakan, pengelolaan investasi baik dalam maupun luar negeri perlu penanganan yang optimal. Agar pelayanan dari segi infrastruktur dan berbagai kebutuhan lainnya bisa disiapkan secara serius oleh pemerintah.
Yenny berharap, jajaran menteri yang nantinya akan dipilih Presiden Jokowi harus mampu mengimplementasikan dan mengartikulasikan visi presiden lima tahun ke depan.
Menanggapi pernyataan Yenny Wahid, Ketua DPP PDI Perjuangan, Hendrawan Supratikno mengatakan partainya tak mau ikut-ikutan berkomentar terkait penyusunan kabinet oleh Jokowi.
Kesadaran untuk melaporkan kasus politik uang menurut Yenny Wahid terkait dengan peningkatan kesadaran pemilih tidak menggadaikan hak pilih demi kemajuan bangsa.
Polda Metro Jaya menangkap pelaku penipuan terhadap 14 orang. Pelaku penipuan itu mencatut nama Jokowi, Hary Tanoe hingga Yenny Wahid saat melancarkan aksinya.
Di antara para korban penipuan oleh ISP adalah anggota relawan komunitas Nderek Jokowi. Anggota komunitas itu mengatakan ISP mengenal relawan komunitas itu saat mengikuti pengajian Gus Nuril.
“Alhamdulillah ada peningkatan yang kami datangi. Animonya luar biasa. Di beberapa daerah yang dulunya Pak Jokowi kalah saat Pilpres, Insyaallah akan naik,” kata Yenny.
Acara peringatan Hari Ulang Tahun Muslimat NU akan digelar di Jakarta. Khofifah menyatakan kegiatan ini rencananya diikuti oleh sekitar 100 ribu orang.
"Kalau kami kan bekerja di non politik praktis, seperti di kemasyarakatan. Jadi tidak akan menjadi tim sukses," kata Ketua Divisi Media Jaringan Gusdurian, Heru Prasetya.