Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kemenkeu menjelaskan rincian sekitar 811 warga negara asing (WNA) asal China tercatat masih sempat masuk ke Indonesia selama kurun waktu 4-8 Februari 2020.
Satu orang penambang WNA asal China, Yang Hechuan (30th) tewas terjatuh di dalam lubang emas, lokasi tambang Ilangata, Gorontalo Utara. Satu rekannya Muslim Blonkot (29th) saat ini dalam kondisi kritis.
Yassona khawatir e-KTP WNA dapat disalahgunakan untuk membuat paspor Indonesia, mengantisipasi hal itu, ia menyarankan agar Dukcapil bedakan antara e-KTP WNA dengan WNI.
Zudan mengatakan bila didapati ada WNA yang masuk DPT, maka ia menganggap terjadi kesalahan memasukkan data yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU).