Indeks Wagub Riza Patria

Wagub Riza Klaim Jakarta Sudah Zona Hijau COVID-19
Kesehatan
Minggu, 22 Agt 2021

Wagub Riza Klaim Jakarta Sudah Zona Hijau COVID-19

Tak cuma sudah masuk zona hijau, Wagub DKI Jakarta Riza Patria juga mengklaim Jakarta sudah mencapai herd immunity.
40 Persen Warga KTP Non-DKI Ikut Vaksinasi di Jakarta
Kesehatan
Kamis, 19 Agt 2021

40 Persen Warga KTP Non-DKI Ikut Vaksinasi di Jakarta

Dari total 9,2 juta warga yang telah divaksin COVID-19 di Jakarta, sebanyak 40 persen di antaranya merupakan warga ber-KTP di luar DKI Jakarta.
Anies Bakal Dipanggil KPK, Wagub Riza Meyakini Dia Tak Terlibat
Hukum
Kamis, 15 Juli 2021

Anies Bakal Dipanggil KPK, Wagub Riza Meyakini Dia Tak Terlibat

KPK berencana memanggil Anies Baswedan dalam kasus korupsi pengadaan lahan di Munjul, Jakarta Timur.
COVID-19 Melonjak, DKI Tambah 3.000 Nakes dan 1.000 Tempat Tidur
Kesehatan
Rabu, 14 Juli 2021

COVID-19 Melonjak, DKI Tambah 3.000 Nakes dan 1.000 Tempat Tidur

Keterisian tempat tidur rumah sakit di Jakarta hampir penuh dan kasus COVID-19 terus membubung.
Pemprov DKI Kantongi Rp7,2 Miliar dari Pelanggar Prokes COVID-19
Kesehatan
Selasa, 13 Juli 2021

Pemprov DKI Kantongi Rp7,2 Miliar dari Pelanggar Prokes COVID-19

Duit denda itu terkumpul sejak PSBB April 2020 hingga PPKM Darurat Juli 2021.
Wagub Riza Klaim PPKM Darurat Terkendali tapi Positif Rekor 14.619
Sosial budaya
Senin, 12 Juli 2021

Wagub Riza Klaim PPKM Darurat Terkendali tapi Positif Rekor 14.619

Wagub Riza mengklaim mobilitas masyarakat menurun sangat jauh dibandingkan sebelum PPKM Darurat meski angka positif COVID masih
Wagub DKI Akui Surati Dubes Minta Sumbangan Penanganan COVID-19
Sosial budaya
Jumat, 2 Juli 2021

Wagub DKI Akui Surati Dubes Minta Sumbangan Penanganan COVID-19

Dalam surat tersebut, Pemprov DKI mengajak para duta besar mengisi perabotan di Rusun Nagrak Cilincing sebagai tempat isolasi terpusat pasien COVID-19.
Pemprov DKI Jakarta Larang Masjid di Zona Merah Gelar Jumatan
Sosial budaya
Jumat, 25 Jun 2021

Pemprov DKI Jakarta Larang Masjid di Zona Merah Gelar Jumatan

Wagug Riza mengatakan hampir seluruh DKI Jakarta zona merah atau terdapat 2.116 RW yang terindikasi mengalami peningkatan.
Selama Larangan Mudik 6-15 Mei, 4,8 Juta Orang Keluar Masuk Jakarta
Sosial budaya
Senin, 17 Mei 2021

Selama Larangan Mudik 6-15 Mei, 4,8 Juta Orang Keluar Masuk Jakarta

Selama larangan mudik Lebaran 2021, ada 4.852.513 orang keluar masuk Jakarta pada 6-15 Mei 2021.
Alasan Penggunaan Vaksin AstraZeneca Batch CTMAV547 Disetop
Kesehatan
Senin, 17 Mei 2021

Alasan Penggunaan Vaksin AstraZeneca Batch CTMAV547 Disetop

Wagub DKI Jakarta Riza Patria mengikuti arahan dari pemerintah pusat terkait penghentian penggunaan vaksin AstraZeneca Batch CTMAV547.
Bantah Kecolongan 2.659 RT Zona Rawan, Wagub Riza: Itu Sedikit
Kesehatan
Kamis, 22 Apr 2021

Bantah Kecolongan 2.659 RT Zona Rawan, Wagub Riza: Itu Sedikit

Riza justru mengklaim jika saat ini Ibu Kota sudah keluar dari zona merah lantaran jumlah kematian menurun dan pasien sembuh terus bertambah.
Alasan Pemprov DKI Longgarkan Operasional Restoran hingga 22.30 Wib
Sosial budaya
Selasa, 13 Apr 2021

Alasan Pemprov DKI Longgarkan Operasional Restoran hingga 22.30 Wib

Pelonggaran dilakukan demi bisa memfasilitasi kebutuhan masyarakat yang mau makan malam setelah menunaikan salat tarawih selama Ramadan.
DKI Terima Anggaran Rp28 Miliar demi Bangun Tugu Sepeda di Sudirman
Ekonomi
Kamis, 8 Apr 2021

DKI Terima Anggaran Rp28 Miliar demi Bangun Tugu Sepeda di Sudirman

Wagub DKI Jakarta Riza Patria mengatakan menerima anggaran sebesar Rp28 miliar untuk membangun Tugu Sepeda di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat.
Wagub Riza: DKI Jakarta Uji Coba 85 Sekolah Belajar Tatap Muka
Pendidikan
Rabu, 7 Apr 2021

Wagub Riza: DKI Jakarta Uji Coba 85 Sekolah Belajar Tatap Muka

Disdik DKI Jakarta telah melakukan uji coba kepada 85 sekolah dengan sistem pembelajaran tatap muka selama pandemi COVID-19.
Ondel-ondel Dilarang untuk Ngamen di DKI, Wagub Riza: Mengganggu
Sosial budaya
Rabu, 24 Mar 2021

Ondel-ondel Dilarang untuk Ngamen di DKI, Wagub Riza: Mengganggu

Wagub DKI Riza Patria menyatakan ondel-ondel dilarang digunakan untuk mengamen dan mengemis di jalan karena mengganggu.
Wagub Riza: DKI akan Uji Coba Belajar Tatap Muka di 100 Sekolah
Pendidikan
Selasa, 23 Mar 2021

Wagub Riza: DKI akan Uji Coba Belajar Tatap Muka di 100 Sekolah

Wakil Gubernur DKI Jakarta Riza Patria mengatakan akan melakukan uji coba pembelajaran tatap muka kepada 100 sekolah di Ibu Kota.
Wagub Riza: Penerima Bansos Tunai 1,8 Juta KK, Ditransfer Maret Ini
Ekonomi
Rabu, 10 Mar 2021

Wagub Riza: Penerima Bansos Tunai 1,8 Juta KK, Ditransfer Maret Ini

Wagub DKI Jakarta Riza Patria mengatakan warga yang menerima Bantuan Sosial Tunai (BST) pada tahap kedua sebanyak 1.805.215 KK.
Wagub Riza Sebut Vaksinasi COVID-19 di Jakarta Sudah 174.918 Dosis
Kesehatan
Selasa, 23 Feb 2021

Wagub Riza Sebut Vaksinasi COVID-19 di Jakarta Sudah 174.918 Dosis

Wakil Gubernur DKI Riza Patria mengatakan total vaksinasi COVID-19 di Jakarta sebanyak 174.918 dosis.
Pembangunan di Kemang Berdampak Banjir, Riza: Sedang Diinventarisir
Sosial budaya
Selasa, 23 Feb 2021

Pembangunan di Kemang Berdampak Banjir, Riza: Sedang Diinventarisir

Wagub Riza mengaku Pemprov DKI saat ini tengah menginventarisir kembali seluruh bangunan di Jakarta.
Wagub Riza Sebut 371 Penghuni Panti Asuhan Pernah Terpapar COVID-19
Sosial budaya
Kamis, 11 Feb 2021

Wagub Riza Sebut 371 Penghuni Panti Asuhan Pernah Terpapar COVID-19

Wagub Riza sebut sekitar 371 penghuni panti asuhan di DKI Jakarta sejak Juni 2020 hingga 2021 sempat terpapar COVID-19.