Indeks Wabah Virus Corona

Pemerintah Pakai Istilah Rumit Dinilai Tak Efektif Tangani Covid-19
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

Pemerintah Pakai Istilah Rumit Dinilai Tak Efektif Tangani Covid-19

Pemerintah masih menggunakan istilah rumit semacam social distancing, suspect, dsb yang kurang bisa dimengerti masyarakat. Hal ini tak efektif dalam menangani Covid-19.
Hasil Tes Corona Jokowi dan Menteri Tak Diumumkan ke Publik
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

Hasil Tes Corona Jokowi dan Menteri Tak Diumumkan ke Publik

Hasil tes Corona para pejabat negara merupakan ranah personal yang tak dipublikasikan pemerintah RI.
Satu Guru Besar UGM Positif Terinfeksi Corona COVID-19
Pendidikan
Rabu, 18 Mar 2020

Satu Guru Besar UGM Positif Terinfeksi Corona COVID-19

Pasien positif Corona kedua di DIY terkonfirmasi seorang Guru Besar UGM.
Satu PDP Covid-19 di RS Adam Malik Meninggal, Pernah ke Israel
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

Satu PDP Covid-19 di RS Adam Malik Meninggal, Pernah ke Israel

Seorang Pasien Dalam Pengawasan (PDP) COVID-19 yang meninggal dunia saat menjalani isolasi di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Adam Malik memiliki riwayat perjalanan ke Israel.
Pandemi Corona: Pemerintah akan Terbitkan Paket Stimulus Jilid 3
Ekonomi
Rabu, 18 Mar 2020

Pandemi Corona: Pemerintah akan Terbitkan Paket Stimulus Jilid 3

Pemerintah akan merilis paket stimulus jilid III mengingat status darurat pandemi Covid-19 (corona) yang belum mereda dan diperpanjang hingga 29 Mei 2020.
Ibuprofen Tak Disarankan untuk Obati Gejala COVID-19
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

Ibuprofen Tak Disarankan untuk Obati Gejala COVID-19

Penggunaan ibuprofen untuk mengobati gejala COVID-19 tidak disarankan karena dapat  memperburuk efek virus. 
Selain Corona, Rubella Hingga Polio Juga Disebabkan oleh Virus
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

Selain Corona, Rubella Hingga Polio Juga Disebabkan oleh Virus

Selain corona atau COVID-19, penyakit rubella, hepatitis, hingga polio juga disebabkan oleh virus.
Cegah Penyebaran Corona: H&M Tutup Semua Toko di Jerman dan AS
Sosial budaya
Rabu, 18 Mar 2020

Cegah Penyebaran Corona: H&M Tutup Semua Toko di Jerman dan AS

Selain H&M dan Uniqlo, untuk mencegah penyebaran virus corona COVID-19 yang semakin meluas, seluruh gerai toko Nike yang berada di wilayah Amerika Serikat (AS) dan Eropa Barat juga ditutup untuk sementara waktu.
WFH Saat Social Distancing, Aplikasi Hadirr Gratiskan Akses Sebulan
Teknologi
Rabu, 18 Mar 2020

WFH Saat Social Distancing, Aplikasi Hadirr Gratiskan Akses Sebulan

Aplikasi Hadirr memberikan akses gratis selama 30 hari bagi semua pengguna baru pada 17 hingga 30 Maret 2020.
Akibat Impor Beras Tak Diawasi, Wabah Pes Merundung Hindia Belanda
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

Akibat Impor Beras Tak Diawasi, Wabah Pes Merundung Hindia Belanda

Wabah pes menjangkiti Hindia Belanda karena keteledoran pemerintah mengawasi beras impor dari daerah epidemi. Kesalahan kebijakan membikin macet usaha eradikasinya.
E-Learning Saat Social Distancing, Telkomsel Beri Kuota 30GB Gratis
Kesehatan
Rabu, 18 Mar 2020

E-Learning Saat Social Distancing, Telkomsel Beri Kuota 30GB Gratis

Telkomsel memberikan kuota gratis 30GB untuk e-learning selama social distancing.
Grab Perkuat Langkah Perangi COVID-19 dengan Gerakan KitaVSCorona
Bisnis
Rabu, 18 Mar 2020

Grab Perkuat Langkah Perangi COVID-19 dengan Gerakan KitaVSCorona

Untuk memerangi pandemik COVID-19 dibutuhkan kolaborasi seluruh dunia, sedangkan bagi para lini terdepan Grab Indonesia dibutuhkan keberanian untuk bergabung dalam gerakan KitaVSCorona. 
Peta Sebaran Covid-19 di Jawa Barat per 17 Maret
Kesehatan
Selasa, 17 Mar 2020

Peta Sebaran Covid-19 di Jawa Barat per 17 Maret

Peta sebaran Covid-19 di Jawa Barat mulai dari pasien ODP, PDP hingga yang positif terinfeksi via Pikobar.
Positif Corona Melonjak 38 Kasus, Total 172 Positif per 17 Maret
Kesehatan
Selasa, 17 Mar 2020

Positif Corona Melonjak 38 Kasus, Total 172 Positif per 17 Maret

Kasus positif Corona COVID-19 di Indonesia melonjak dari 134 per Senin menjadi 172 per Selasa.
Satu Pasien Positif Corona di Semarang Meninggal
Kesehatan
Selasa, 17 Mar 2020

Satu Pasien Positif Corona di Semarang Meninggal

Per 17 Maret 2020, ada enam kasus positif di Jawa Tengah: 2 pasien meninggal, 4 pasien masih dirawat.
Malaysia Lockdown, Migrant Care Minta Kemnaker Tunda Pengiriman TKI
Sosial budaya
Selasa, 17 Mar 2020

Malaysia Lockdown, Migrant Care Minta Kemnaker Tunda Pengiriman TKI

Perwakilan pemerintah RI di Malaysia agar memberikan pelayanan tanpa memandang status keimigrasian.
Bertambah Satu Orang, WNI Positif Corona di Singapura Jadi 9 Pasien
Kesehatan
Selasa, 17 Mar 2020

Bertambah Satu Orang, WNI Positif Corona di Singapura Jadi 9 Pasien

WNI positif Covid-19 di Singapura bertambah satu orang lagi dengan total jumlah 9 orang yang sedang dirawat.
Dianggap Gagal Tangani Corona, Menkes Terawan Didesak Mundur
Politik
Selasa, 17 Mar 2020

Dianggap Gagal Tangani Corona, Menkes Terawan Didesak Mundur

Menkes Terawan didesak mundur oleh koalisi masyarakat. Ia dianggap tak becus menangani Corona.
Indonesia Darurat Corona COVID-19, KPK Batasi Kunjungan Tahanan
Hukum
Selasa, 17 Mar 2020

Indonesia Darurat Corona COVID-19, KPK Batasi Kunjungan Tahanan

KPK mulai menyesuaikan kebijakan jadwal kunjungan tahanan di masing-masing rutan cabang KPK seiring dengan merebaknya pandemi COVID-19 di Indonesia.
Kemenkes Sebut 11 Lembaga yang Bisa Lakukan Pemeriksaan COVID-19
Kesehatan
Selasa, 17 Mar 2020

Kemenkes Sebut 11 Lembaga yang Bisa Lakukan Pemeriksaan COVID-19

Kementerian Kesehatan menyatakan ada 11 lembaga yang bisa melakukan pemeriksaan COVID-19.