Departemen Luar Negeri Amerika Serikat akan memperketat kriteria dalam proposal pemeriksaan pemohon visa ke negara itu dengan menyertakan pertanyaan terkait riwayat akun media sosial si pemohon.
Warga asing yang bekerja di perusahaan-perusahaan teknologi di Amerika Serikat akan menjalani proses persetujuan visa lebih lama setelah pemerintahan Trump mengumumkan untuk sementara akan menangguhkan percepatan aplikasi visa H-1B.
KPK telah memeriksa 10 saksi terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi suap dengan tersangka mantan Atase Imigrasi pada Kedutaan Besar RI di Kuala Lumpur, Malaysia, Dwi Widodo.
Langkah kontra terorisme yang diterapkan pemerintahan Presiden Amerika Serikat Donald Trump dengan melarang warga dari sejumlah negara mayoritas Muslim datang ke AS dianggap sebagai sebuah penghinaan dan praktik diskriminasi oleh penduduk di negara tersebut.
Kebijakan bebas visa yang diteken Presiden Joko Widodo beberapa waktu lalu ternyata banyak disalahgunakan sehingga merugikan negara. Padahal, kebijakan tersebut dimaksudkan untuk menggairahkan pariwisata Indonesia.
Bagi beberapa orang, pindah ke luar negeri alias migrasi adalah kiat untuk mengatasi urusan pelik kehidupan mereka – pergi jauh ke negeri orang, melupakan bahtera hidup memuakkan di masa lampau dan memulai kehidupan baru yang (diharap) lebih baik untuk masa depan.
Parpor ternyata memiliki kekuatan tertentu. Beberapa negara, memiliki kekuatan paspor yang cukup rendah. Indonesia termasuk salah satunya. Ada beberapa faktor yang menyebabkan paspor lemah, di antaranya adalah kondisi perekonomian negara.
Jaksa Negara Bagian New Jersey Paul Fishman menyampaikan bahwa pihak berwajib di Amerika Serikat (AS) telah mendakwa 21 calo terkait kasus visa pelajar palsu, melakukan konspirasi untuk memasukkan pendatang gelap, dan tindak kejahatan lainnya.