Ketua Tim Gugus II COVID-19 DKI Catur Laswoso melaporkan hingga Senin (6/4/2020), total pasien yang positif terjangkit virus corona sebanyak 1.268 orang.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan menyurati Menkes Terawan untuk segera menetapkan Pembatasan Sosial Berkala Besar (PSBB) di Ibu Kota, hari ini, Kamis (2/4/2020).
Sekitar 885 warga DKI Jakarta dinyatakan positif COVID-19 (corona) dengan rincian 90 orang meninggal dunia, 562 masih dirawat, 181 isolasi diri, dan 52 orang dinyatakan sembuh.
Dari data Pemprov DKI Jakarta, sebanyak 741 warga positif COVID-19, 84 orang meninggal dunia, 451 masih dirawat, 157 isolasi diri, dan 49 orang dinyatakan sembuh.
Dari data Pemprov DKI, 515 warga yang dinyatakan positif COVID-19 (corona), 49 orang meninggal dunia, 324 masih dirawat, 113 isolasi diri, dan 29 orang dinyatakan sembuh.