Indeks Upah Buruh

BPS: Maret 2019, Upah Riil Buruh Tani dan Buruh Bangunan Turun
Ekonomi
Senin, 15 Apr 2019

BPS: Maret 2019, Upah Riil Buruh Tani dan Buruh Bangunan Turun

Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan adanya penurunan upah riil harian buruh tani dan buruh bangunan pada Maret 2019, meski upah nominalnya mengalami kenaikan.
Anies Sebut Penetapan UMSP 2019 di DKI Tetap Jalan Sesuai Pergub
Sosial budaya
Kamis, 14 Feb 2019

Anies Sebut Penetapan UMSP 2019 di DKI Tetap Jalan Sesuai Pergub

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebutkan Upah Minimum Sektoral Provinsi (UMSP) di DKI Jakarta akan tetap berjalan sesuai Peraturan Gubernur (Pergub).
Rizal Ramli: Jika Prabowo Bisa Buat Ekonomi Tumbuh 8%, Upah Naik
Politik
Rabu, 6 Feb 2019

Rizal Ramli: Jika Prabowo Bisa Buat Ekonomi Tumbuh 8%, Upah Naik

Rizal Ramli menyatakan kenaikan upah buruh yang signifikan bisa tercapai jika pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai 8 persen per tahun. 
KSPI Tuding PP Pengupahan Kembalikan Rezim Upah Murah di Era Orba
Sosial budaya
Rabu, 26 Des 2018

KSPI Tuding PP Pengupahan Kembalikan Rezim Upah Murah di Era Orba

KSPI menilai PP 78/2015 tentang Pengupahan mengembalikan rezim upah murah yang pernah ada di era Orde Baru. 
Organisasi Buruh Minta Penetapan Upah Dikembalikan pada Survei KHL
Sosial budaya
Senin, 26 Nov 2018

Organisasi Buruh Minta Penetapan Upah Dikembalikan pada Survei KHL

Penetapan upah yang kini dilakukan pemerintah pun dianggap tidak mencerminkan kenaikan harga kebutuhan real sehari-hari bagi buruh.
Yang Untung dan Buntung dari Kenaikan UMP 2019
Ekonomi
Kamis, 1 Nov 2018

Yang Untung dan Buntung dari Kenaikan UMP 2019

Pemprov DKI Jakarta dan provinsi lainnya akan mengumumkan serempak patokan UMP 2019 pada pada Kamis (1/11).
Serahkan Sertifikat Pekerja, Jokowi: Pengaturan Upah Segera Siap
Ekonomi
Rabu, 31 Okt 2018

Serahkan Sertifikat Pekerja, Jokowi: Pengaturan Upah Segera Siap

Tenaga kerja yang bersertifikat diharapkan akan mendongkrak produktivitas dan kinerja pembangunan infrastruktur.
Upah Minimum Provinsi akan Naik 8,03 Persen pada 2019
Ekonomi
Rabu, 17 Okt 2018

Upah Minimum Provinsi akan Naik 8,03 Persen pada 2019

Upah minimum provinsi naik 8,03 persen tahun 2019. Namun ada delapan provinsi yang harus disesuaikan dengan Kebutuhan Hidup Layak.
Penghapusan Upah Minimum Bagi Negara Miskin Dinilai Tidak Tepat
Ekonomi
Senin, 28 Mei 2018

Penghapusan Upah Minimum Bagi Negara Miskin Dinilai Tidak Tepat

Ide Bank Dunia soal penghapusan upah minium dan pesangon tidak adil bagi kaum buruh.
Ganjar Pamer Prestasi Saat Sudirman Tanya Upah Buruh dan Cantrang
Politik
Kamis, 3 Mei 2018

Ganjar Pamer Prestasi Saat Sudirman Tanya Upah Buruh dan Cantrang

Salah satu topik perdebatan Ganjar Pranowo dan Sudirman Said pada Debat Pilgub Jateng 2018 adalah tentang isu kesejahteraan buruh, nelayan dan petani.
SBSI akan Kerahkan 2 Ribu Buruh Demo di Tanjung Priok Saat May Day
Sosial budaya
Sabtu, 28 Apr 2018

SBSI akan Kerahkan 2 Ribu Buruh Demo di Tanjung Priok Saat May Day

Aksi demonstrasi buruh digelar di Tanjung Priok karena SBSI tak ingin ada kesan politisasi jika demonstrasi digelar di kawasan Istana Negara atau DPR RI.
Jelang Hari Buruh, Gebrak Serukan Pembangunan Kekuatan Politik
Sosial budaya
Jumat, 27 Apr 2018

Jelang Hari Buruh, Gebrak Serukan Pembangunan Kekuatan Politik

“Ada kebutuhan yang mendesak, yaitu pembangunan politik alternatif. Saatnya kaum buruh bersama rakyat membangun partai politiknya sendiri.”
Nota Kesepahaman TNI-POLRI, Alat Gebuk Pemogokan Buruh
Politik
Selasa, 13 Feb 2018

Nota Kesepahaman TNI-POLRI, Alat Gebuk Pemogokan Buruh

Kebijakan pemerintahlah yang mendorong buruh memilih mogok sebagai metode menuntut upah layak dan perlindungan di tempat kerja.
Romusha Gaya Baru Bernama Padat Karya
Sosial budaya
Senin, 15 Jan 2018

Romusha Gaya Baru Bernama Padat Karya

Program Padat Karya selama era Orde Baru memberikan upah yang termasuk paling rendah di dunia kala itu.
Survei AJI: Upah Layak Jurnalis Pemula di Jakarta Rp7,96 Juta
Sosial budaya
Minggu, 14 Jan 2018

Survei AJI: Upah Layak Jurnalis Pemula di Jakarta Rp7,96 Juta

AJI Jakarta bahkan menemukan ada sejumlah media yang masih mengupah jurnalisnya di bawah Upah Minimum Provinsi (UMP).