Indeks Terorisme

Sandiaga Ingin Warga Jakarta yang Pernah ke Suriah Diperhatikan
Sosial budaya
Kamis, 17 Mei 2018

Sandiaga Ingin Warga Jakarta yang Pernah ke Suriah Diperhatikan

Pemprov DKI Jakarta tidak ingin ada aksi terorisme di ibu kota.
Tak Ada Pengamanan Khusus Saat Sidang Pentolan JAD Aman Abdurrahman
Hukum
Kamis, 17 Mei 2018

Tak Ada Pengamanan Khusus Saat Sidang Pentolan JAD Aman Abdurrahman

Polisi menilai sidang Aman sama dengan sidang-sidang lainnya.
Anggota DPR F-PDI Setuju Koopssusgab Diaktifkan Berantas Terorisme
Politik
Kamis, 17 Mei 2018

Anggota DPR F-PDI Setuju Koopssusgab Diaktifkan Berantas Terorisme

Arteira Dahlan menilai pengaktifan kembali Koopssusgab sudah sejalan dengan komitmen Jokowi untuk memberantas terorisme secara cepat.
Pemerintah Klaim Aksi Teror Bom Tak Pengaruhi Sektor Pariwisata
Sosial budaya
Kamis, 17 Mei 2018

Pemerintah Klaim Aksi Teror Bom Tak Pengaruhi Sektor Pariwisata

Negara-negara yang sudah mengeluarkan peringatan perjalanan adalah Inggris, Amerika, Polandia, Singapura, Kanada, Swiss, Australia, Brazil, Irlandia, Malaysia, Hongkong, Selandia Baru, Filipina, dan Prancis.
Jakarta Tingkatkan Kewaspadaan pada Warga Pendatang & Penghuni Kos
Sosial budaya
Kamis, 17 Mei 2018

Jakarta Tingkatkan Kewaspadaan pada Warga Pendatang & Penghuni Kos

Setiap RT/RW yang ada di Jakarta juga diminta untuk meningkatkan pengawasan terhadap penghuni kos atau warga pendatang baru.
Wiranto Minta Penceramah Aktif Lakukan Deradikalisasi dari Hulu
Sosial budaya
Kamis, 17 Mei 2018

Wiranto Minta Penceramah Aktif Lakukan Deradikalisasi dari Hulu

Wiranto berpesan agar para penceramah mulai melakukan deradikalisasi di masyarakat.
Tiga Terduga Teroris Probolinggo Disinyalir Terlibat Bom Surabaya
Hukum
Kamis, 17 Mei 2018

Tiga Terduga Teroris Probolinggo Disinyalir Terlibat Bom Surabaya

"Ada tiga terduga teroris berjenis kelamin laki-laki yang diamankan berinisial F, S, dan H untuk dimintai keterangan lebih lanjut," kata Kapolresta Probolinggo AKBP Alfian Nurrizal.
Peneliti: Bergabungnya Bekas Anggota NII ke ISIS Bukan Hal Baru
Sosial budaya
Kamis, 17 Mei 2018

Peneliti: Bergabungnya Bekas Anggota NII ke ISIS Bukan Hal Baru

Mereka pindah karena kecewa terhadap arah gerakan yang tidak lagi fokus mendirikan negara Islam di Indonesia.
PBNU: UU Terorisme Lebih Penting dari Komando Pasukan Gabungan TNI
Hukum
Kamis, 17 Mei 2018

PBNU: UU Terorisme Lebih Penting dari Komando Pasukan Gabungan TNI

"Kita berharap bahwa DPR dan pemerintah fokus pada revisi Undang-Undang Antiterorisme," Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama, Robikin Emhas.
Wakil Ketua DPR Tak Persoalkan Koopssusgab Diaktifkan Lagi
Politik
Kamis, 17 Mei 2018

Wakil Ketua DPR Tak Persoalkan Koopssusgab Diaktifkan Lagi

"Itu tentunya kerja sama tugas perbantuan antara TNI-Polri memang dalam menangani terorisme sangat dianjurkan dan dimungkinkan," kata Agus Hermanto.
Periksa Pengguna Atribut Islami, Polri Menolak Dituduh Islamofobik
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Periksa Pengguna Atribut Islami, Polri Menolak Dituduh Islamofobik

Polri diminta tak pandang bulu dan lakukan pemeriksaan yang lebih persuasif.
KPAI: 7 Anak Pelaku Terorisme Butuh Pemahaman Agama yang Tepat
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

KPAI: 7 Anak Pelaku Terorisme Butuh Pemahaman Agama yang Tepat

“Kita harus selamatkan ke-7 anak tersebut agar kelak menjadi generasi yang hebat dan cinta Tanah Air,” kata Susanto.
Anies Imbau Warga DKI untuk Waspada Terorisme di Lingkungan Sekitar
Sosial budaya
Rabu, 16 Mei 2018

Anies Imbau Warga DKI untuk Waspada Terorisme di Lingkungan Sekitar

Seruan ini disampaikan untuk mencegah aksi terorisme di DKI Jakarta.
Lion Air Klarifikasi Soal Gurauan Penumpang Terkait Bom & Teroris
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Lion Air Klarifikasi Soal Gurauan Penumpang Terkait Bom & Teroris

Setelah melakukan pengecekan, tidak ditemukan barang bukti berupa bom dan benda lain yang mencurigakan.
Apa Saja Tahap Radikalisasi Teroris?
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Apa Saja Tahap Radikalisasi Teroris?

Dalam proses radikalisasi, para kelompok teroris kerap memberikan berbagai macam narasi tentang kenikmatan hidup di bawah naungan khilafah.
Bagaimana Pemerintah Awasi PNS dari Paparan Radikalisme?
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Bagaimana Pemerintah Awasi PNS dari Paparan Radikalisme?

Menag menyatakan tak ragu memberi sanksi kepada PNS di Kemenag yang terbukti terlibat terorisme, termasuk kepada W.
Polri Libatkan Kopassus untuk Tangkap Teroris di Berbagai Daerah
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Polri Libatkan Kopassus untuk Tangkap Teroris di Berbagai Daerah

Setyo menegaskan, keterlibatan Kopassus dalam penangkapan terduga teroris sudah diketahui Kapolri.
Tren Jihadis Kelas Menengah Bantah Kemiskinan sebagai Akar Teror
Sosial budaya
Rabu, 16 Mei 2018

Tren Jihadis Kelas Menengah Bantah Kemiskinan sebagai Akar Teror

Faktanya anggota ISIS asal Eropa dan AS, pun ekstremis di Pakistan dan di negara lain, banyak yang berasal dari kalangan kelas menengah.
Relasi Aksi Mako Brimob & Bom Surabaya dari Tinjauan Media ISIS
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Relasi Aksi Mako Brimob & Bom Surabaya dari Tinjauan Media ISIS

Dari jeda rilis Amaq usai aksi teror, kita bisa menilai apakah aksi itu berelasi langsung dengan ISIS atau hanya sel tidur tanpa komando.
Moeldoko Usul Aktifkan Pasukan Elit Gabungan TNI Atasi Terorisme
Hukum
Rabu, 16 Mei 2018

Moeldoko Usul Aktifkan Pasukan Elit Gabungan TNI Atasi Terorisme

Pasukan elit gabungan TNI tersebut saat ini sudah dibekukan, sehingga perlu persetujuan Presiden Joko Widodo untuk mengaktifkan kembali.