Indeks Sri Mulyani Indrawati

Di Balik Sentilan Sri Mulyani Soal Pajak Para BUMN
Mild report
Jumat, 9 Des 2016

Di Balik Sentilan Sri Mulyani Soal Pajak Para BUMN

Saat BUMN yang jadi harapan ujung tombak pembangunan justru nyatanya kurang patuh untuk mensukseskan program amnesti pajak. Menkeu Sri Mulyani pun menganggap persoalan ini sebagai kenyataan yang memalukan.
Kemenkeu Galakkan Sosialisasi Penerapan Skema KPBU
Hard news
Jumat, 25 Nov 2016

Kemenkeu Galakkan Sosialisasi Penerapan Skema KPBU

Kementerian Keuangan menggalakkan sosialisasi untuk mengenalkan kepada publik fasilitas dan dukungan pemerintah dalam penerapan skema KPBU ini.
Kemenangan Trump Berdampak pada Perdagangan Indonesia
Hard news
Jumat, 11 Nov 2016

Kemenangan Trump Berdampak pada Perdagangan Indonesia

Retorika politik yang diutarakan Presiden AS terpilih Donald Trump akan mempengaruhi perekonomian dunia yang sekaligus berdampak pada perekonomian Indonesia.
Sri Mulyani akan Prefunding Danai Kebutuhan Awal 2017
Hard news
Jumat, 11 Nov 2016

Sri Mulyani akan Prefunding Danai Kebutuhan Awal 2017

Menkeu Sri Mulyani akan melakukan opsi prefunding untuk mendanai kebutuhan operasional di awal 2017. Sebabnya, kas negara pada awal tahun belum sepenuhnya terisi, karena belum efektifnya penerimaan pajak pada periode Januari hingga Februari.
Pemerintah Tegaskan Tarik Pajak Google Tahun Ini
Hard news
Senin, 7 Nov 2016

Pemerintah Tegaskan Tarik Pajak Google Tahun Ini

Pemerintah akan menarik pajak dari Google tahun ini. Pemerintah menilai pendapatan Google dari Indonesia mencapai triliunan rupiah terutama dari iklan.
Bisnis Pakaian Bekas, Bisnis Ramah Lingkungan
Mild report
Minggu, 6 Nov 2016

Bisnis Pakaian Bekas, Bisnis Ramah Lingkungan

Pakaian tak terpakai adalah jenis sampah yang kerap tak disadari. Donasi dan jual-beli pakaian bekas adalah salah satu cara yang bisa dilakukan umat manusia untuk mengurangi sampah pakaian dan menghemat sumber daya.
Gamawan Kembali Diperiksa KPK, Jelaskan Kronologi E-KTP
Hard news
Kamis, 20 Okt 2016

Gamawan Kembali Diperiksa KPK, Jelaskan Kronologi E-KTP

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil mantan Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi pada Kamis (20/10/2016) untuk dimintai keterangan terkait kasus korupsi pengadaan e-KTP di Kementerian Dalam Negeri. Dalam kasus yang merugikan negara sebesar Rp2 triliun itu, KPK sebelumnya pada 12 Oktober silam telah memeriksa mantan Mendagri periode 2009-2014 itu.
Pemerintah Tegaskan Amnesti Pajak Tak Legalkan Kejahatan
Hard news
Rabu, 12 Okt 2016

Pemerintah Tegaskan Amnesti Pajak Tak Legalkan Kejahatan

Dalam forum pertemuan tahunan Bank Dunia-IMF di Jakarta, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan bahwa program amnesti pajak yang diinisiasi oleh Pemerintah RI sama sekali tidak melegalkan dana pencucian uang hasil tindak kejahatan.
Menkeu Apresiasi Tax Amnesty Tahap Satu
Hard news
Senin, 3 Okt 2016

Menkeu Apresiasi Tax Amnesty Tahap Satu

Menteri Keuangan Sri Mulyani menuliskan surat pribadi yang menyatakan penghargaannya atas keberhasilan program Tax Amnesty tahap satu.
Hasil Tax Amnesty Melebihi Ekspektasi
Hard news
Sabtu, 1 Okt 2016

Hasil Tax Amnesty Melebihi Ekspektasi

Hingga hari terakhir periode pertama program tax amnesty, uang tebusan yang terkumpul sudah mencapai Rp95,6 triliun. Pemerintah merasa puas karena hasil dari tax amnesty ini melebihi ekspektasi.
Sri Mulyani: Tahun 2017, Harga Rokok Dipastikan Naik
Hard news
Jumat, 30 Sept 2016

Sri Mulyani: Tahun 2017, Harga Rokok Dipastikan Naik

Kenaikan tarif cukai tertinggi sebesar 13,46 persen untuk jenis hasil tembakau Sigaret Putih Mesin (SPM) dan tarif cukai terendah 0 persen untuk hasil tembakau Sigaret Kretek Tangan (SKT) golongan IIIB, dengan kenaikan rata-rata tertimbang 10,54 persen. Harga jual eceran (HJE) rokok naik rata-rata 12,26 persen.
Presiden Sidak Pelaksanaan Amnesti Pajak
Hard news
Rabu, 28 Sept 2016

Presiden Sidak Pelaksanaan Amnesti Pajak

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan inspeksi mendadak (sidak) pelaksanaan pelayanan amnesti pajak didampingi oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Grogol Petamburan di Jalan S Parman Jakarta Barat.
Revisi UU, Solusi untuk Produksi Migas yang Terus Menurun
Hard news
Senin, 26 Sept 2016

Revisi UU, Solusi untuk Produksi Migas yang Terus Menurun

Sejak tahun 2007 jumlah produksi minyak mentah Indonesia terus menurun sampai tahun 2016 ini dari 800.000 barel per hari menjadi 480.000 barrel per hari pada tahun 2020. Oleh karena itu, pemerintah merasa perlu merevisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 79 Tahun 2010.
Sri Mulyani Serahkan LHKPN ke KPK
Kamis, 22 Sept 2016

Sri Mulyani Serahkan LHKPN ke KPK

Kedatangan Sri Mulyani ke KPK selain memberikan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) juga melakukan pertemuan dengan Pimpinan KPK untuk menyerahkan kepemilikan gedung yang selama ini digunakan sebagai Kantor KPK, membahas APBN-P 2016 dan proses pelaksanaan program Tax Amnesty.
Sri Mulyani: Amnesti Pajak Tidak Ilegal
Hard news
Jumat, 16 Sept 2016

Sri Mulyani: Amnesti Pajak Tidak Ilegal

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menerangkan amnesti pajak bukan perbuatan ilegal sehingga para wajib pajak yang mempunyai aset di Singapura tidak sewajarnya khawatir apabila ingin ikut serta dalam program amnesti pajak ini karena program amnesty pajak sudah dilindungi oleh undang-undang.
Superkaya Indonesia Banyak Membeli Rumah di Singapura
Mild report
Kamis, 15 Sept 2016

Superkaya Indonesia Banyak Membeli Rumah di Singapura

Seiring dengan kebijakan amnesti pajak dan upaya pemerintah meningkatkan kepatuhan wajib pajak, belanja properti orang Indonesia di Singapura meningkat drastis. Penjualan awal tahun ini sampai Agustus melipat empat kali dibanding seluruh penjualan tahun lalu. Apakah ini modus penghindaran pajak?
Mild report
Jumat, 9 Sept 2016

"Tanpa Tax Amnesty, Negara ini Akan Terus Menerus Bohong"

Prastowo Yustinus, ahli pajak, menjelaskan mengapa dirinya begitu getol membela kebijakan tax amnesty atau pengampunan pajak.
Mimpi Membangun Kilang Baru
Mild report
Selasa, 6 Sept 2016

Mimpi Membangun Kilang Baru

Pemerintah menyadari bahwa kilang merupakan salah satu infrastruktur penting dalam ketahanan energi. Berbagai terobosan sudah dilakukan, mulai dari insentif, keringanan pajak, kemudahan perizinan, hingga penyediaan lokasi pembangunan kilang. Sayangnya, iming-iming itu tak juga membuat investasi kilang diburu. Akankah mimpi bangun kilang baru dapat terealisasi?
82,7% Uang WNI di Luar Negeri Disimpan di Singapura
Mild report
Selasa, 6 Sept 2016

82,7% Uang WNI di Luar Negeri Disimpan di Singapura

Belum ada angka pasti berapa besar uang warga Indonesia yang diparkir di Singapura. Tetapi bukan berarti tak bisa dikira-kira. Data dana deklarasi program amnesti pajak menunjukkan bahwa 80 persen uang orang Indonesia yang ada di luar negeri berada di Singapura.
Sri Mulyani: Target Tax Amnesty Wajib Pajak Besar
Hard news
Kamis, 1 Sept 2016

Sri Mulyani: Target Tax Amnesty Wajib Pajak Besar

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan prioritas peserta program tax amnesty adalah para wajib pajak besar yang selama ini belum melaksanakan kewajiban perpajakannya secara benar.