Pulau Galang pernah menampung serdadu Jepang yang dipulangkan Sekutu. Paling terkenal sebagai tempat pengungsi Vietnam dan kini untuk penanganan pasien corona.
Pada pertengahan abad ke-19 kolera menjangkiti kota-kota dengan sanitasi dan kebersihan yang buruk. Berhasil diberantas dengan deteksi dini, pola hidup sehat, dan vaksinasi.
Wabah pes menjangkiti Hindia Belanda karena keteledoran pemerintah mengawasi beras impor dari daerah epidemi. Kesalahan kebijakan membikin macet usaha eradikasinya.
Sukarno gagal meyakinkan MPRS dengan pidato Nawaksara dan Pelengkap Nawaksara. Menyerahkan kuasa eksekutif kepada Soeharto untuk menghindari perang saudara.